Anda di halaman 1dari 5

Pembuatan larutan standar Iodin

Lismaryani Bertin
Sifat Iodin
• Sukar larut dalam air
• Mudah menguap

Diatasi dengan
Menggunakan larutan KI sebagai pelarut
Makin tinggi konsentrasi KI, makin tinggi kelarutan
iodin (I2 )
Tetapi kita tetap harus berhati-hati terhadap uap I2
Sifat Iodin
• Meningkatnya kelarutan iodin dalam larutan KI
karena terbentuk ion tri iodida (I3-)
• Jika kesetimbangan
bergeser ke kiri, sifat mudah menguap Iodin dapat
meningkatkan konsentrasi iodin di udara dan
membahayakan kesehatan.
• Iodin bereaksi menurut persamaan

• Hitunglah Mr dan Benya!


Pembuatan larutan
• Hitung berapa gram I2 diperlukan untuk membuat 400 mL
larutan I2 0,1 N
• Siapkan 40 mL larutan KI 20%
• Timbang iodin dengan neraca teknis pada gelas kimia 100
mL dengan tutup kaca arloji
• Larutkan iodin dalam larutan KI lalu encerkan hingga 400 mL.
• Simpan dalam botol gelas coklat bertutup gelas di tempat
sejuk dan gelap
• Tetapkan konsentrasi iodin dengan thisulfat, atau kalium
iodat atau arsentrioksida.
Penetapan konsentrasi I2

• Pipet 25 mL larutan Na2 S2 O3 standar,


pindahkan ke dalam labu erlenmeyer.
• Tambahkan 2 mL amylum 0,1 % hingga
terbentuk warna biru yang stabil
• Titrasi dengan larutan I2 hingga terbentuk
warna biru yang stabil.
• Ulangi titrasi hingga didapat volume konstan.
Hitung konsentrasi I2

Anda mungkin juga menyukai