Anda di halaman 1dari 22

Aplikasi Kewirausahaan

“Bussiness Plan Pepes Mie Ayam "


Kelompok 2 :

Evita Augustina (201814500536)


Muzdalifa Nurfajri (201814500436)
Ramadan Yoga P (201814500849)
PROFIL PERUSAHAAN
PROFIL USAHA

Nama Usaha : Pepes Mie Ayam


Jenis Usaha : Kuliner
Bidang Usaha : Makanan
Alamat Perusahaan : Jl. Kebagusan II No. 07 RT 002 RW 06,
Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan
Nomor Telepon : 083891472076

2
Executive summary

Pepes Mie Ayam merupakan inovasi dari penyajian mie ayam pada umumnya yang
hanya disajikan di atas mangkuk. Kami membuat Mie Ayam ini dengan dibungkus daun
pisang dan dibakar, aroma daun pisang yang dibakar akan menjadi cita rasa yg khas untuk
mie ayam tersebut. Pepesan biasanya dikenal dengan isinya seperti ikan, tahu, atau jamur.
Dengan ini pun kami menyajikan pepesan berisikan mie ayam yang sudah pasti berbeda
dengan mie ayam pada umumnya. Ayam yang kami olah pun dengan bumbu yang sangat
khas berbeda dengan mie ayam pada umumnya yang biasanya hanya ayam kecap dipotong
dadu. Potongan ayam kami pun juga besar sehingga sangat puas untuk memakannya. Pepes
Mie Ayam ini disajikan diatas piring dengan kerupuk pangsit sebagai pelengkapnya. Sudah
pasti jelas berbeda dan memiliki cita rasa yang khas
VISI DAN MISI

.
Visi :
Menghasilkan produk Mie Ayam yang inovatif dengan cita rasa yang unik

Misi :

Menghasilkan produk Pepes Mie Ayam dengan bahan yang berkualitas


Mengembangkan kreativitas
Memberikan pelayanan yang memuaskan kepada konsumen.
 
Tujuan Usaha

1. Menambah ilmu dalam bidang kewirausahaan


2. Membentuk pengalaman dalam berwirausaha
3. Memperoleh keuntungan
4. Menyajikan inovasi mie ayam yang unik
5. Membuka peluang usaha yang baru 

3
Keunggulan Produk
Keunggulan dari Pepes Mie Ayam :

• Sajian yang inovatif untuk mie ayam


• Memiliki cita rasa yang unik
• Potongan ayam yang lebih besar
• Kebersihan dan kesehatan adalah hal yang
diutamakan
• Pemesanan bisa melalui online dan makan di
tempat

5
ANALISIS
SWOT
WEAKNESS
STRENGTH
✢ Menggunakan bahan baku mie dan ✢ Perkembangan dan inovatif
topping ayam yang segar dan produk di bidang kuliner yang
sangat cepat sehingga cukup
berkualitas. sulit untuk mempertahankan
loyalitas konsumen.
✢ Produk lebih inovatif dibandingkan
✢ Banyaknya pesaing yang
pesaing dengan dibungkus daun pisang beroperasi di daerah atau tempat
dan dibakar. yang sama.

✢ Produk memiliki cita rasa yang lebih


unik dibandingkan produk pesaing

✢ Harga terjangkau
6
THREATS
OPPORTUNITY
✢ Perkembangan kuliner
✢ Bahan yang digunakan mudah yang cepat membuat
didapat. konsumen akan beralih ke
produk terbaru lainnya.
✢ Pengelolaannya cukup mudah.
✢ Pesaing membuat
✢ Mendapatkan keuntungan yang produk yang sama semakin
cukup banyak. banyak.
   

7
Profil Konsumen Segmentasi Pasar

✢ Profil Konsumen
Konsumen untuk produk mie ayam ini adalah seluruh kalangan masyarakat dengan umur
lebih dari 10 tahun khususnya untuk pecinta mie ayam.

✢ Potensi & Segmentasi Pasar


Mie ayam ini dapat memenuhi kebutuhan masyarakat akan mie dengan pengawet
berbahaya yang banyak dijual saat ini. Tapi mie ayam ini akan selalu mementingkan
kesegaran bahan baku dan kebersihannya. Yang menjadikan produk kami berbeda dengan
produk yang sudah ada yaitu dari segi rasa, penyajian dan media penjualan. Segmentasi
pasar kami agar mie ayam ini bisa diterima dan bermanfaat bagi konsumen dari berbagai
kalangan.

✢ Media Promosi yang dipakai


Kami akan mempromosikan produk ini dengan cara memberitahu pada orang-orang
terdekat kami terlebih dahulu dan memanfaatkan media sosial, serta mengedarkan
brosur, selain tidak memerlukan biaya yang banyak cara ini juga dinilai lebih mudah.

 
8
 
.

TARGET PENJUALAN SATU BULAN

Proses penjualan yang akan kami lakukan yaitu pada hari


Senin – Minggu. Target perhari nya Pepes Mie Ayam akan
menjual sebanyak 40 porsi. Jika jumlah tersebut
dikalkulasikan pada target penjualan perbulan akan menjadi
1.200 porsi (40 porsi x 30 hari).

11
Rencana Pemasaran
Promosi :

Dalam hal ini, media promosi yang akan digunakan untuk menarik minat para konsumen adalah sebagai berikut :

a. Word of mouth Mempromosikan secara personal kepada kerabat terdekat, dengan menunjukkan berbagai
keunggulan produk Pepes Mie Ayam, seperti kualitas bahan baku, kualitas manfaat, mendapatkan barang yang
mudah, harga yang terjangkau. Menurut penelitian yang dilakukan Onbee Marketing Research, 89% konsumen
Indonesia lebih mempercayai rekomendasi dari teman dan keluarga pada saat memutuskan untuk membeli
sebuah produk.

b. Bekerjasama dengan Event Membuka stand pada berbagai event kampus,expo dan acara besar lainnya di
wilayah Jakarta dan sekitarnya. Tujuan utamanya adalah dengan mengenalkan produk kepada kalangan
masyarakat.

c. Media Publikasi Menggunakan berbagai media untuk mengenalkan produk baik dari media elektronik
maupun media cetak. Langkah pertama lebih melalui media elektronik yang berupa jejaring sosial supaya
membuat konsumen merasa lebih mengenal produk
ASPEK PRODUK

Bahan Baku Bahan Penolong Peralatan

Bahan baku utama yang Bahan penolong yang Peralatan yang diperlukan
dibutuhkan untuk produk ini dibutuhkan untuk produk Pepes untuk memproduksi Pepes
adalah : Mie Ayam adalah : Mie Ayam adalah :
• Mie Ayam mentah • Sawi hijau • Alat masak
• Ayam yang diolah • Bawang goreng • Kompor & gas
dengan bumbu-bumbu • Daun bawang • Peralatan Makan
• Daun Pisang • Keripik pangsit
• Kecap, saos & sambal
PROSES PEMBUATAN
• Rebus air untuk memasak mie ayam mentah
• Jika air sudah mendidih, masukan mie ayam mentah ke dalam panci rebusan
• Masak mie sampai matang
• Siapkan mangkuk untuk mengaduk mie ayam
• Masukan minyak sayur, kecap asin, dan bumbu lainnya ke mangkuk
• Angkat mie ayam yg sudah matang dan letakan di mangkuk
• Aduk mie ayam dengan bumbu yang ada di mangkuk
• Siapkan daun pisang yg sudah disesuaikan ukurannya untuk membungkus
• Letakan mie ayam yang sudah tercampur dengan bumbu ke daun pisang
• Ratakan mie ayam dan masukan potongan ayam kecap & sawi yang sudah direbus diatasnya
• Bungkus daun pisang tersebut
• Panaskan teflon, kemudian bakar mie ayam yang sudah dibungkus daun pisang
• Apabila daun pisang sudah menghitam dan aromanya sudah keluar maka mie ayam siap untuk diangkat
• Sajikan pepes mie ayam dengan pelengkapnya yaitu keripik pangsit, saos & sambal
PROSES PEMBUATAN
ANALISIS KEUANGAN
•Modal Usaha

Untuk memulai usaha Pepes Mie Ayam, masing-masing pemilik usaha mengumpulkan modal sebagai berikut :

Modal Awal dari Pemilik Usaha


No. Keterangan Jumlah
1 Muzdalifa Nurfajri (Pemilik Usaha I) Rp 5,000,000
2 Evita Augustina (Pemilik Usaha II) Rp 5,000,000
3 Ramadan Yoga Permana (Pemilik Usaha III) Rp 5,000,000
TotaL Modal Awal dari Pemilik Usaha Rp 15,000,000

Dana diatas dialokasikan untuk investasi dalam bentuk barang yang dapat dipergunakan untuk mendukung
berjalannya usaha Pepes Mie Ayam dan biaya-biaya bahan baku dan lainnya.
No. Keterangan Jumlah
1 Etalase Rp 2,000,000
2 Peralatan Masak Rp 1,300,000
3 Meja & Kursi Rp 500,000
4 Kompor Rp 350,000
5 Banner & Stiker logo usaha Rp 300,000
TOTAL INVESTASI Rp 4,450,000
VARIABEL COST FIXED COST
No. Keterangan Jumlah No. Keterangan Jumlah
Mie (5 kg x Rp. 12.000/kg x 30 1 Etalase Rp 2,000,000
1 2 Peralatan Masak Rp 1,300,000
hari) Rp 1,800,000
3 Meja & Kursi Rp 500,000
Ayam (3 kg x Rp. 40.000 / ekor
2 4 Kompor Rp 350,000
x 30 hari ) Rp 3,600,000
5 Banner & Stiker logo usaha Rp 300,000
Sawi dan bumbu (Rp. 10.000 /
3     Rp 4,450,000
hari x 30 hari) Rp 300,000
6 Gas Rp 250,000
Bumbu & sambel cabe Rp
4 7 Peralatan Makan Rp 500,000
20.000 / hari x 30 hari) Rp 600,000
8 Perlengkapan lain Rp 540,000
Kecap & saos (Rp. 18.000 / 3
5 9 Listrik & Kebersihan Rp 200,000
hari x 10 hari) Rp 540,000
10 Gaji (Rp 500,000 @ 3 orang) Rp 1,500,000
6 Minyak Rp 180,000
    Rp 2,950,000
7 Keripik pangsit Rp 140,000
TOTAL FIXED COST Rp 7,440,000
8 Daun pisang Rp 400,000
TOTAL VARIABEL COST Rp 7,560,000
✢ BIAYA PRODUKSI

TOTAL COST
TFC + TVC (per bulan) Rp 15,000,000

✢ PENENTUAN HARGA POKOK


Harga jual 1 porsi Pepes Mie Ayam Rp 15,000 dengan target penjualan 1200 porsi perbulan.

Harga Pokok/Biaya Variabel Rp 7,560,000


HPP per Porsi Rp 7,560,000 / 1200 porsi = Rp 6,300
Laba yang diinginkan per porsi Rp 15,000 - Rp 6,300 =  Rp 8,700
Laba yang diinginkan per bulan  
Rp 8,700 x 1200 porsi = Rp 10,440,000

✢ ANALISIS PENDAPATAN PER BULAN

Pendapatan Harian  
  40 porsi @ Rp 15,000 = Rp 600,000
Pendapatan Per Bulan  
Rp 600,000 x 30 hari = Rp 18,000,000
Analisis BEP, PBP, dan ROI

ANALISIS BEP

BEP UNIT = FC / (P-VC) BEP RUPIAH = FC / (1-(VC/P))

Rp 7,440,000
= 855.17 (855 porsi) Rp 7,440,000 / (1-(Rp 6,300 / Rp 15,000)) = Rp 12,827,586
Rp 8,700

BEP - LABA = (FC + Target Laba) / (P-VC)


(Rp 7,440,000 + Rp 10,440,000) / (Rp 15,000 - Rp 6,300)
= Rp 7,880,000 / Rp 8,700
= 2055 unit, x Rp 15,000
Rp 30,825,000

PEMBUKTIAN LABA YANG DIPEROLEH


Penjualan Rp 30,825,000
FC Rp 7,440,000
Total VC Rp 12,946,500
Total Biaya Rp 20,386,500
Laba Rp 10,438,500
Analisis PBP (Pay Back Period)
Harga Jual Rp 15,000
Biaya Produksi   Rp 6,300
Investasi Dana Rp 15.000.000 / 365 hari Rp 41,096
Gaji Karyawan Rp 1.500.000 / 30 hari Rp 50,000
Biaya lain-lain Rp 1.500.000 / 30 hari Rp 50,000
Total Rp 162,396

PBP = Total Investasi / Laba Perbulan  


Laba Perbulan = Rp 8.700 x 40 porsi x 30 hari = Rp 10,440,000  
Jadi, PBP = Rp 15.000.000 / Rp 10.440.000 = 1,4 bulan

Rumus ROI = (Total Penjualan – Nilai Investasi) / (Investasi x 100%)


18,000,000 - 4,450,000
= 3,05%
4,450,000 x 100%
PEPES MIE AYAM PEPES MIE AYAM
NERACA SALDO AWAL NERACA
01 JANUARI 2021 31 DESEMBER 2021

NO AKUN NAMA AKUN DEBIT KREDIT AKTIVA KEWAJIBAN LANCAR


111 Kas - - Kas Rp 95,400,000 Utang Dagang -
112 Piutang Dagang - - Piutang Dagang - Utang Bank -
113 Perlengkapan Rp 750,000 - Perlengkapan Rp 750,000  
114 Sewa dibayar dimuka - - Peralatan Rp 2,450,000  
121 Peralatan Rp 4,450,000 -      
JUMLAH AKTIVA JUMLAH KEWAJIBAN Rp
211 Utang Dagang - - Rp 98,600,000
LANCAR LANCAR -
212 Utang Bank - -      
311 Modal - Rp 15,000,000 AKTIVA TETAP   EKUITAS  
Rp
312 Prive - - Etalase Rp 2,000,000 Modal
15,000,000
411 Penjualan - - Akumulasi Penyusutan Rp 500,000 Laba Ditahan  
500 Pembelian Rp 7,560,000 -      
JUMLAH AKTIVA Rp
511 Beban Gaji Karyawan Rp 1,500,000 - Rp 2,500,000 JUMLAH EKUITAS
TETAP 15,000,000
JUMLAH KEWAJIBAN Rp
512 Beban Listrik dan Kebersihan Rp 200,000 - JUMLAH AKTIVA Rp 101,100,000
& EKUITAS 15,000,000
513 Beban Administrasi & Umum - -
514 Beban Lain-lain Rp 540,000 -
515 Beban Iklan - -
TOTAL Rp 15,000,000 Rp 15,000,000
Jl. Kebagusan II No. 07 RT 002 RW 06,
Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan

Pemesanan bisa melalui :

083891472076

Available on :

Mie ayam
paling be
Pepesan da dari ya
paling be ng lain
da dari y
ang lain
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai