Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS VISI MISI

PT ADARO ENERGY TBK

KELOMPOK 2:
1. Dhita Evanelly 2012070464
2. Elvira Mustika Dewi 201207447
3. Eunike Megadewi 2012070469
4. Fatma Sarah 2012070468
5. Gita Apriliyanti 2012070457
6. Putri Ayu Simangunsong 2012070453
7. Retnaningsih Nur H 2012070540
VISI MISI MENURUT
FRED DAVID

Visi merupakan sebuah gambaran terhadap bisnis


apa yang akan dijalankan oleh Perusahaan
tersebut

Visi baiknya dibuat secara ringkas dan jelas

Misi merupakan sebuah deklarasi terhadap alasan


(tujuan) mengapa perusahaan tersebut terbentuk

Terdapat 9 Komponen Misi :


Customers, Products or Services, Markets, Technology, Survival
Growth Profits, Philosophy, Self-Concept, Public Image, Employees
Visi PT Adaro Energy TBK
“Menjadi group perusahaan tambang dan
energi Indonesia yang terkemuka”

Analisis Visi
Visi tersebut menggambarkan tentang tujuan bisnis PT. Adaro Energy
TBK. yaitu menjadi Perusahaan terkemuka di sektor perusahaan
tambang Indonesia dengan rasa tanggung jawab terhadap sektor bisnis
pertambangan.
Misi PT Adaro Energy TBK
Memaksimalkan nilai bagi pemegang saham

6
Memuaskan kebutuhan pelanggan
1 5 Mengutamakan keselamatan dan
kelestarian lingkungan

Mengembangkan karyawan
2 4 Mendukung pembangunan
masyarakat dan negara

3
Menjalin kemitraan dengan pemasok
Komponen Misi PT Adaro Energy TBK
Misi PT. Adaro Energy TBK
Mision
Components
Fred David 1 2 3 4 5 6
Customers V
Products or
Services
Markets V V
Tecnology
Survival,
Growth, Profits V V
Philosopy V V
Self-Concept
Public Image V
Employees V
Analisis Misi PT Adaro Energy TBK

Market
PT Adaro Energy TBK berorientasi pada komponen market yakni, perusahaan
memuaskan kebutuhan pelanggan serta ,menjalin kemitraan dengan dengan
pemasok.

Customer
Products and Service
Dalam usaha memenuhi kebutuhan konsumen, PT
Dalam pernyataan visinya, PT Adaro Energy TBK telah
Adaro Energy TBK memiliki model bisnis terintegrasi
mendeskripsikan secara umum sektor bisnis yang
(vertical integration) yang terdiri dari delapan pilar
menjadi domainya, yaitu sektor pertambangan dan
antara lain, Adaro Mining, Adaro Services, Adaro
energy. Tetapi akan lebih baik apabila perusahaan
Logistics, Adaro Power, Adaro Land, Adaro Water,
mendeskripsikan secara lebih detail terkait dengan
Adaro Capital, dan Adaro Foundation.
fokus produk pertambangan yang jadi komoditinya.
Namun bisa juga dianggap bahwa ini merupakan
strategi perusahaan terkait dengan diversifikasi produk.
Survival, Growth, and Profits
PT Adaro Energy TBK berorientasi pada komponen survival, growth, and profits yakni PT
Adaro Energy TBK menjalin kemitraan dengan pemasok dan juga memaksimalkan nilai bagi
pemegang saham, Berdasarkan pengamatan misi tersebut adalah sebagai wujud dari
komitmen perusahaan untuk terus tumbuh, bertujuan memaksimalkan shareholder value
dengan salah satunya menjalin kemitraan yang baik dengan pemasok.

Technologies
PT Adaro Energy TBK tidak memasukan komponen
terkait dengan teknologi dalam visi dan misinya. Philoshophy
Mungkin karena manajemen perusahaan tidak berfikir
PT Adaro Energy TBK berorientasi pada komponen
bahwa perusahaan bergerak dibidang teknologi,
philoshophy yakni PT Adaro Einergy TBK
walaupun kenyataanya perusahaan cukup aware
mengutamakan keselamatan dan kelestarian
dengan pengaplikasian teknologi terkini. Saran dari
lingkungan serta mendukung pembangunan
penulis adalah perusahaan memasukan komponen
masyarakat dan Negara.
penggunaan teknologi untuk mendukung operasional
perusahaan yang lebih efisien dan optimal.
Public Image
Dalam visinya PT Adaro Energy TBK Menjadi grup perusahaan tambang dan energi
Indonesia yang terkemuka dan misinya Mengutamakan Keselamatan dan Kelestarian
Lingkungan, berdasarkan visi misi tersebut terkait dengan public imaging, perusahaan ingin
menjadi grup perusahaan tambang yang terkemuka, dengan menjunjung tinggi aspek
keselamatan dan menjadi perusahaan tambang yang peduli terhadap lingkungan
(bertanggung jawab).

Self Concept
Berdasarkan pengamatan, PT Adaro Energy TBK tidak
mencantumkan terkait dengan komponen ini baik Employee
dalam visi maupun misinya. Penulis berpendapat
PT Adaro Einergy TBK berorientasi pada komponen
bahwa komponen ini sangat baik untuk dimunculkan
employee dalam misinya perusahaan mengembangkan
karna dapat mempengaruhi gambaran perusahaan
karyawannya. Perusahaan memposisikan karyawan
baik internal maupun eksternal.
sebagai aset yang bernilai yang berfungsi sebagai
motor dalam mencapai tujuan dan target perusahaan.
Kesimpulan Visi Misi
PT Adaro Energy TBK sudah memiliki VISI dan Misi yang baik.

Visi PT Adaro Energy TBK sudah memiliki :


•Visi berorientasi ke masa depan, untuk jangka waktu yang lama.
•Menunjukkan keyakinan masa depan yang jauh lebih baik, sesuai dengan norma dan harapan masyarakat.
•Visi organisasi harus mencerminkan standar keunggulan dan cita-cita yang ingin dicapai.
•Visi harus mencerminkan dorongan yang kuat akan tumbuhnya inspirasi, semangat dan komitmen bagi stakeholder.
•Mampu menjadi dasar dan mendorong terjadinya perubahan dan pengembangan ke arah yang lebih baik.
•Menjadi dasar perumusan misi dan tujuan organisasi.

Misi PT Adaro Energy TBK yang ditetapkan sudah menentukan usaha dari PT Adaro Energy TBK
dengan jelas, telah menyatakan tujuan keseluruhan dan menunjukkan keunikannya atau kompetensi
dari perusahaan Adaro Energy TBK itu sendiri.

Anda mungkin juga menyukai