Anda di halaman 1dari 7

KODE ETIK SEORANG DA`I

MENJUNJUNG TINGGI SEMANGAT


PERSATUAN KESATUAN / UKHUWAH

1. Tidak mempertentangkan perbedaan


Pendapat mazhab /khilafiah.
2. Tidak mempertentangkan perinsip bar-
Agama dengan perinsip bernegara.
3. Tidak mempertentangkan perbedaan
Kelompok etnis atau suku.
4.Tidak membeberkan / membuka a`ib seseorang
atau kelompok tertentu dalam berdakwah.
5.Tidak mementingkan kepentingan
pribadi keluarga,kelompok atau golongan.
Menjunjung Tinggi
Nilai-nilai Keilmuan dan Kebenaran

1. Sanggup Menyatakan Kebenaran


dalam Kondisi dan Situasi bagaimanapun.
2. Sanggup berdakwah / melaksanakan tugas
Amar ma`ruf dan Nahi Mungkar.
3. Sanggup berlaku adil dan jujur.
4. Sanggup melaksanakan Ajaran Agama dalam
Kehidupan sehari-hari,dan segala
aturan yang berlaku.
5. Sanggup mengembangkan
Ilmu dan Keterampilan serta wawasan.
6.Sanggup mengemukakan nalar dan hujjah
secara benar dan mantap.
KRETERIA SEORANG DA`I
I. KRETERIA RUHIYAH
KEKUATAN RUH LAHIR DARI AKTIVITA
f. RUH DA`I ADALAH
RUHIYAH.AKTIVITAS RUHIYAH PEMACU :

1. Beribadah dengan benar, faham yang dibaca , dan merasakan


bahwa dirinya sedang bermunajat dan bermujahadah
dengan RabbNya.
2. Memelihara sholat Wajib dan Sunat.
3. Memelihara sholat berjama`ah terutama sholat fajr.
4. Mendawamkan sholat malam.
5. Menjaga ibadah-ibadah sunat.
5. Tilawah Al-Qur`an dengan tadabbur , tafahum secara continu.
6. Menjaga wirid dan zikir Ma`sur.
7. Senantiasa merendahkan diri ( tawadhu`, khusu` ) dalam
ibadah dan do`a.
II. KRETERIA AKHLAK
ALLAH DENGAN “SYARI`AT” NYA BERTUJUAN MEMBENTUK PRILAKU
(AKHLAK) PRIBADI DAN SOSIAL
MISI UTAMA KERASULAN MUHAMMAD SAW. SEBAGAI PENYEMPURNA AHKLAK
DAN RAHMATAN LIL`ALAMIN.
AMALAN DAN POLA HIDUP SEORANG DA`I HARUS SESUAI DENGAN YANG DI
SYARI`ATKAN ALLAH SWT.

KEHARUSAN KEPRIBADIAN SEORANG DA`I ADALAH :


1. Beradab dan berakhlak Islami :
a. Rendah hati (iffah) mendahulukan kepentingan orang lain.
b. Bersikap toleransi dan berwawasan luas.
c. Memiliki sikap benar, berani, rela berkurban, satria,
zuhud penyayang dan suka bermu`amalah.
2. Menjauhi hal-hal yang dilarang / haram.
Dengan menjauhi hal-hal yang dilarang , akan memancarkan Nur Rabbani di
dalam hati seorang da`i dan nafsunya dapat terkendali.
3. Qudwah ( Contoh amaliyah nyata )
Semaksimal munkin seorang da`i harus mampu menjadikan dirinya
sebagai gambar hidup dari apa yang di dakwahkan nya.
4.Rela berkurban
Seorang da`i harus tampil sebagai tauladan dalam
berkurban apa saja. Dan pengurbanan tersebut harus
Dilandasi ruh fisabilillah.

5. Bertanggung jawab.

Seorang da`i harus selalu berfikir tentang kewajiban


dan ruang lingkup Tanggung Jawabnya
III. KRETERIA PEMIKIRAN
Pemikiran seorang da`i mutlak dituntut sebagai
Transformator Islam.
Da`i harus mempunyai nalar dan hujjah yang kuat dan bena
terhadap apa yang didakwahkannya.
a`i mampu menjelaskan Bahwa Islam adalah Diin paling ben
dan sempurna , membawa rahmat bagi seluruh alam ,
dunia dan akherat.

Yang harus diperhatikan seorang da`i :


1. Kejelasan konsep / fikrah yang didakwahkan.
. Faham dan menguasai visi dan misi fikrak yang dibawany
. Mempunyai wawasan ke-Islaman dan ke-Ilmuan yang lua
IV. KONTINUITAS BELAJAR
Seorang da`i harus mampu membentu
prilaku belajar pada dirinya.
Mempunyai perpustakaan pribadi.
Gemar membaca dan menela`ah.
Tekun mencari berbagai informasi.

Da`i mampu berdakwah dengan materi


yang aktual.
Mampu membawa misi risalah dengan tepat
, logis, dan luwes sehingga dapat diterima.

Anda mungkin juga menyukai