Anda di halaman 1dari 23

Walter

mischel
Hello!
✗ Anggi Kurniawati (179114012)
✗ Veronica Fortuna Wilhelmina F (179114016)
✗ Putu Zita Hapsari (179114018)
✗ Martha Eliza Sellyn (179114137)

2
1 Latar belakang
tokoh
Tentang walter mischel
✗ Walter Mischel lahir pada 22 Februari 1930 di Vienna,
Austria dan meninggal pada 12 September 2018 di New York
✗ Ia adalah seorang psikolog Amerika yang mengkhususkan
diri dalam teori kepribadian dan psikologi sosial

4
✗ Juga seorang profesor Robert Johnston Niven
dari Humane Letters di Departemen Psikologi di
Universitas Columbia
✗ Mischel sebagai psikolog ke 25 yang paling
banyak di kutip di abad 20

5
✗ 1938, pada usia 8 tahun melarikan diri ke Amerika Serikat
✗ 1956-1958 mengajar di Universitas Colorado
✗ 1958-1962 mengajar di Universitas Harvard
✗ 1962-1983 mengajar di universitas Standford
✗ 1983 bekerja di Departemen Psikologi di Universitas Columbia

6
✗ 1991 menjadi anggota American Academy of Arts
and Scinces
✗ 2004 terpilih menjadi anggota National Academy of
Sciences
✗ 2007 terpilih sebagai presiden Association for
Psychologycal Science.
7
Karya
Tokoh
Pada tahun 1968, Mischel menerbitkan
buku kontroversial, Personality and
Assesment, yang menciptakan krisis
paradigma dalam psikologi kepribadian.
Buku tersebut menyentuh masalah
dalam penilain sifat yang pertama kali
diidentifikasikan oleh Gordon Allport
pada tahun 1937

8
2 Tokoh dan pemikiran
yang mempengaruhi
Mischel
Tokoh Yang Turut Mempengaruhi
Mischel
- Bandura dan Rotter – melihat perilaku didasarkan pada faktor
kognitif serta lingkungan (harapan, nilai, tujuan, pengambilan
informasi dari lingkungan).

- Mischel menekankan terjadinya perilaku karena proses kognitif


terhadap petunjuk situasional + menekankan adanya harapan
atau ekspektasi yang muncul dari individu sebagai determinasi
perilaku di masa depan (tidak sependapat dengan konsep reward
dan reinforcement Skinner).

10
Tokoh dan pemikiran yang
memperngaruhi
✗ Kritik Mischel Terhadap Teori Sifat Teori Kerpibadian Sosial
Kognitif
- 1968  Mischel mengkritik teoritikus ✗ Mischel  perilaku
pendukung teori sifat yang menyatakan didasarkan pada petunjuk atau
bahwa perilaku manusia didasarkan pada
isyarat sosial serta situasional.
sifat sehingga polanya konsisten (dalam
✗ Mischel membuktikan 
bukunya Personality and Assessment).
Gordon Allport  Mischel tidak setuju pada Marshmallow Experiment
konsep teori trait.
- Mischel menyatakan bahwa perilaku yang
didasarkan sifat, polanya cenderung berubah
 Teori kepribadian sosial kognitif

11
Sekilas tentang Marsmallow
Experiment (1970)
Sekelompok anak diberi 1 marshmallow awal serta dua pilihan:
1. Dia akan diberi tambahan 1 marshmallow JIKA dia tidak memakan
marshmallow awal sampai peneliti kembali.
2. Dia tidak akan diberi tambahan 1 marshmallow JIKA dia telah
memakan marshmallow awal.

Hasil dan kesimpulan – anak akan berperilaku sesuai kondisi situasional


atau isyarat lingkungan (Jika-Maka). Anak  mengaktifkan fungsi
kognitifnya pada situasi yang terjadi. Perilaku yang timbul tersebut
cenderung konsisten (karena adanya harapan).

12
3
Pernyataan Tokoh
Peryataan yang disampaikan
Oleh Tokoh
✗ Terdapat dua pemikiran utama dari Walter Mischel
yaitu :
✗ Pengendalian diri
✗ Situasi serta Perilaku

14
Pengendalian diri
✗ Pemikiran ini dituangkan pada penelitian eksperimen
tahun 1960an yaitu “The Marshmallow Experiment”
untuk mengukur kemampuan anak muda dalam
menghadapi godaan
✗ Berfokus mengidentifikasi strategi kognitif dan
mekanisme mental serta perubahan perkembangan

15
Situasi serta perilaku
✗ Perilaku individu sangat bergantung pada isyarat
situasional, daripada diekspresikan secara konsisten di
berbagai situasi

✗ Sistem kepribadian afektif memprediksikan bahwa


perilaku seseorang akan berubah dari satu situasi ke
situasi lainnya.

16
✗ Sistem kepribadian kognitif afektif dalam beberapa aspek yaitu
 Strategi pengkodean : cara manusia mengkategorikan informasi
 Kompetensi dan strategi regulasi diri : keyakinan terhadap apa yang
bisa dilakukan
 Ekspetasi dan keyakinan : prediksi kekuatan yang dimiliki terhadap
keyakinan akan hasil dan situasi tertentu
 Tujuan dan nilai : beraksi aktif terhdap situasi, menentukan tujuan,
dan rencana mencapainya
 Respon afektif : perasaan dan reaksi fisiologis lainnya

17
2 Relevansi Perspektif dari
Tokoh dalam Psikologi
Saat ini
Relevansi Perspektif dari Tokoh dalam
Psikologi Saat ini
✗ Penelitian berkelanjutan Mischel sepanjang karirnya sebagai pengajar Psikologi melahirkan sebuah
teori terhadap perilaku manusia dari segi kemampuan untuk mengendalikan diri (self-control) dan
penundaan kesenangan (delaying gratification).

✗ Mischel berpandangan bahwa manusia sebagai makhluk hidup yang terarah pada tujuan-tujuan
yang tidak hanya sekedar bereaksi terhadap lingkungannya, namun berinteraksi dengan lingkungan
yang bermakna secara psikologis. Manusia menempatkan nilai positif terhadap kejadian yang
mereka persepsikan menggerakkan mereka lebih dekat dengan tujuan mereka, dan mereka
menempatkan nilai negatif pada kejadian yang menghambat mereka mencapai tujuan.

✗ Penelitian yang dilakukan oleh Mischel dapat memberi para peneliti cara baru untuk membuat
konsep dan menilai stabilitas dan variabilitas dalam perilaku yang dihasilkan oleh sistem
kepribadian yang mendasarinya.

19
Kontribusi dan Kritik
✗ Mischel menemukan bahwa meskipun perilaku tidak
konsisten di berbagai situasi, tetapi hal itu jauh lebih
konsisten dalam situasi tertentu. Sehingga perilaku
seseorang dalam satu situasi kemungkinan akan terulang
dalam situasi serupa. Paradigma Mischel ini memberikan
kontribusi kepada teori psikologi, untuk memperhatikan
sifat, situasi, dan perilaku yang tidak konsisten pada
seseorang dipengaruhi berbagai situasi, yang secara jelas
pada teori-teori sebelumnya tidak ditemukan.

20
✗ Kritik terhadap marshmallow experiment  dekay
gratification  mengarah pada konteks subjek kelas
sosial-ekonomi menengah ke bawah  Apakah
masuk akal jika subjek pada konteks tersebut dapat
menahan godaan kesenangan?
✗ Bisa saja terdapat subjek yang memang tidak tertarik
dengan marshmallow atau gula-gula.

21
✗ Watts dkk (2018) meragukan dampak dari delay
gratification Mischell dkk (1990). Watts dalam
penelitiannya menguji kembali, apakah benar subjek
yang dapat menahan godaan dapat berdampak positif
terhadap kondisi psikologis dan akademiknya? Ternyata
terdapat aspek lain yang mempengaruhi perilaku anak
yaitu atribut latar belakang seperti pola asuh,
lingkungan tempat tinggal, tingkat inteligensi, dan
budaya.

22
Thanks!

23

Anda mungkin juga menyukai