Anda di halaman 1dari 16

Antipsikotik &

Moodstabilizer
Putri Lara Sati Athifa Syofia Putri
Elza Ramadhani Afnis Assyifa Fadila
Mizla Dinnilah

Pembimbing:
dr. Slivia Erfan, Sp. KJ
ANTPSIKOTIK
DEFINISI ANTIPSIKOTIK

Antipsikotik juga sering didefinisikan sebagai sekelompok obat yang dapat menghambat
reseptor dopamine tipe 2 (D2 reseptor).
Dahulu sering disebut neuroleptic atau mayor tranquilizer oleh karena memberikan efek
sedasi.
FARMAKOKINETIK
 Obat anti psikotik dapat diserap pada pemberian peroral, dapat
memasuki sistem saraf pusat dan jaringan tubuh yang lain o/k
obat anti psikotik adalah lipid - soluble.

 Obat- obatan ini juga mengalami first-pass metabolism yang


signifikan.

 Obat-obatan ini memerlukan metabolisme oleh hati sebelum


eliminasi dan mempunyai waktu paruh yang lama dalam
plasma sehingga memungkinkan once-daily dosing.
FARMAKODINAMIK

• Mesolimbic pathways  gejala (+)

• Mesocortical pathways  gejala (-)


dan kognitif

• Nigrostriatal pathway  EPS&TD

• Tuberoinfundibular pathway
Klasifikasi

Typical/ APG-I
Cara kerja
Antipsikotik terhadap reseptor
dopamine
Atypical/ APG-II
Anti Psikotik
 Anti Psikotik Generasi I – Tipikal (Konvensional) - tradisional
 memblok reseptor D2 – khusus di mesolimbik dopamin pathways post sinaptik
 antagonis reseptor dopamin – menurunkan hiperaktifitas dopamin
 Kerugian: blokade reseptor kolinergik muskarinik - EPS, sedasi, perburukan
simptom negatif & kognitif
 Memblok reseptor histamin (H1) & alpha 1 adrenergik
 Anti Psikotik Generasi II - Atipikal
 Serotonin dopamin antagonis – efek samping minimal
EFEK SAMPING GAMBARAN KLINIS
ANTIPSIKOSIS
Distonia akut Kekakuan dan kontraksi otot secara tiba-tiba, biasanya mengenai otot leher,
lidah, muka dan punggung.
Biasanya terjadi pd minggu pertama pengobatan antipsikotik tipikal.

Akatisia Kondisi yg secara subyektif dirasakan berupa perasaan tidak nyaman,


gelisah, dan merasa harus menggerak-gerakkan tungkai. Gelisah dengan
cemas dan atau agitasi.

Parkinsonisme Bradikinesia, rigiditas, fenomena roda bergerigi, tremor, muka topeng, postur
tubuh kaku, gaya berjalan seperti robot, dan drooling.

Sindroma neuroleptik Gejala utama berupa rigiditas, hiperpiretik, gangguan sistem saraf ototnom
maligna dan delirium. Gejala dalam periode jam-hari setelah pemberian antipsikotik.

Tremor perioral Tremor perioral (mungkin sejenis perkinsonisme yang datang terlambat)
(sindroma kelinci) pengobatan

Diskinesia tardif Diskinesia mulut-wajah; koreoatetosis atau distonia meluas


MOODSTABILIZER
• Mood stabilizer
•  agen yang digunakan untuk menangani bipolar
disorder.

• Bipolar disorder
• suatu kelainan di mana munculnya episode
peningkatan mood (mania/hipomania), fungsi
kognitif dan enerjik dengan atau tanpa suatu atau
lebih episode depresi.
• Antara episode mania dan depresi dapat diselingi
mood normal, walau pada keadaan tertentu antara
mania dan depresi dapat berubah-ubah (alternating)
dengan cepat.
Lamotrigin
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai