Anda di halaman 1dari 20

KOMUNIKASI RISIKO DAN

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
(KRPM)
Oleh:
NUGROHO KUNCORO YUDHO
Disampaikan pada:
ORIENTASI KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI
DALAM UPAYA PERUBAHAN PERILAKU
SE-KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR

Sampit, 18 - 19 Oktober 2021


TUJUAN

• Menyiapkan strategi komunikasi dengan informasi dan ketidakpastian


yang belum diketahui
• Mengkaji kapasitas komunikasi nasional dan sub-nasional
• Membentuk kemitraan dengan komunitas dan swasta
• Merencanakan aktivasi dan implementasi rencana kegiatan KRPM
• Melatih anggota Tim Komunikasi Risiko sebagai staf potensial tentang
rencana dan prosedur KRPM.
STRATEGI KOMUNIKASI RISIKO
UNTUK KEDARURATAN KESEHATAN
MASYARAKAT
DI REGIONAL ASIA TENGGARA, 2019-2023
• Struktur yang berkelanjutan
• Kemitraan
• Penguatan komunikasi publik
• Pelibatan masyarakat
• mendengarkan
DEFINISI KOMUNIKASI RISIKO

Pertukaran informasi, nasihat, dan pendapat mengenai risiko


serta faktor-faktor yang berkaitan dengan risiko secara real-time
antara para ahli, tokoh masyarakat atau pejabat, dan orang-orang
yang berisiko

Tujuan:
agar publik dapat mengambil keputusan untuk melakukan perilaku
menghindari atau mengelola risiko untuk melindungi dirinya sendiri
dan orang lain
KOMUNIKASI RISIKO VS KOMUNIKASI KRISIS

Komunikasi risiko sering kali tertukar dengan komunikasi krisis


Perbedaan terbesar:
Komunikasi risiko dilakukan sebelum ancaman bahaya, saat terjadi
tanggap darurat (krisis) dan sesudah ancaman bahaya.
Komunikasi krisis dijalankan khusus saat krisis/tanggap darurat
bahaya bencana sedang terjadi.
PRINSIP KOMUNIKASI RISIKO
WHO
Kepercayaan

Merencanakan Transparansi
5
prinsip

Mendengarka Mengumumka
n n lebih awal
STRATEGI KOMUNIKASI RISIKO MENGHADAPI
KRISIS KESEHATAN

• Advokasi Untuk Pencegahan


• Pengendalian Keresahan Publik
• Komunikasi Krisis
• Promosi Kesehatan
STRATEGI KOMUNIKASI RISIKO MENGHADAPI
KRISIS KESEHATAN
UNSUR-UNSUR PENTING DALAM KOMUNIKASI
RISIKO
CARA INTERVENSI PERILAKU

• Education / Edukasi
• Engineering / Rekayasa
• Enforcement / Penagakan Disiplin
MANAJEMEN KOMUNIKASI RISIKO

• Menentukan pelaksanaatau unit yang menangani komunikasi


risiko
• Memastikan komunikasi risiko dalam struktur organisasi dan
mekanisme informasi
• Menentukan bencana dan krisis kesehatan yang akan dihadapi
• Mendapat persetujuan untuk rencana komunikasi risiko
LANGKAH-LANGKAH PERENCANAAN STRATEGI
KOMUNIKASI RISIKO
• ANALISIS SITUASI KOMUNIKASI RISIKO
• ANALISIS STAKEHOLDER (pemangku kepentingan)
• TUJUAN KOMUNIKASI RISIKO
• IDENTIFIKASI KHALAYAK SASARAN
• PESAN KUNCI
• STRATEGI KOMUNIKASI RISIKO
• SALURAN KOMUNIKASI PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN KAPASITAS
PENDEKATAN DALAM KOMUNIKASI RISIKO

• Komunikasi Publik melalui Kehumasan


• Pelibatan Masyarakat
KOMUNIKASI PUBLIK MELALUI KEHUMASAN

• Pemilihan juru bicara


• Bermitra dengan media
• Mengenali serta Mengatasi Rumor dan Hoaks
PELIBATAN MASYARAKAT
RENCANA IMPLEMENTASI KOMUNIKASI RISIKO
Pengembangan Materi Komunikasi Rencana Aksi
Materi komunikasi adalah alat yang dipakai
Penyusunan rencana aksi harus
untuk menyampaikan pesan kepada khalayak
memperhatikan tersedianya sistem
sasaran.
dan manajemen komunikasi risiko,
Isi materi dan metode komunikasi yang khalayak sasaran, strategi
digunakan bisa berbeda, tergantung khalayak pendekatan, kegiatan yang akan
sasaran yang dituju dan disesuaikan dengan dilakukan, dan anggaran yang
konteks lokal.
tersedia.
Materi komunikasi sangat beragam bentuknya, Idealnya lewat lokakarya untuk
mulai dari materi cetak, audio (suara), visual didiskusikan secara bersama-sama.
(gambar), siaran pers, dan sebagainya.
MONITORING DAN EVALUASI

Monitoring/pemantauan adalah 3 Tipe Monitoring


kegiatan pengumpulan informasi
• Monitoring kinerja
secara terus menerus untuk
mengukur perkembangan dan • Monitoring media
capaian intervensi komunikasi • Monitoring situasi
risiko berdasarkan indikator-
indikator yang telah ditetapkan
METODE MONITORING DAN EVALUASI

• Survei
• Observasi/pengamatan
• Focus Group Discussions (FGD) atau diskusi kelompok terfokus
• In-depth Interview atau wawancara mendalam
• Laporan relawan/kader yang dapat disampaikan pada tim pusat secara real time,
misalnya menggunakan aplikasi Rapid Pro atau aplikasi lain.
• Meta-analysis terhadap survei-survei yang telah dilakukan pihak lain.

Anda mungkin juga menyukai