Anda di halaman 1dari 9

HANDOUT INTERAKTIF

Dosen Pengampu :
Trio Ageng Prayitno, S.Pd, M.Pd
Disusun Oleh
Kelompok 6 :
Binti Masruroh 2181000220052
Khusnia Agustin 2181000220013
Puji Lestari 2181000220015
Latifatul Izzah 2181000220038
Adinda Ine Febriyanti 2181000220074
Rika Indriana Rukmana P. 2181000220030
2.1. Konsep Dasar Handout
Handout berasal dari bahasa Inggris yang berarti informasi, berita atau surat
lembaran. Handout termasuk media cetak yang meliputi bahan-bahan yang
disediakan di atas kertas untuk pengajaran dan informasi belajar. Biasanya
diambil dari beberapa literatur yang memiliki relevansi dengan materi yang
diajarkan/kompetensi dasar dan materi pokok yang harus dikuasai oleh peserta
didik. Tujuannya untuk memperlancar dan memberi bantuan informasi atau
materi pembelajaran sebagai pegangan peserta didik.
Jadi Handout adalah bahan
pembelajaran yang sangat ringkas yang
diberikan kepada peserta didik untuk
memudahkan mereka saat mengikuti
proses pembelajaran.
2.2. Karakteristik Handout

1. padat informasi dan dapat memberikan kerangka


pemikiran yang lebih utuh.
2. Sebagai media pengajaran penjelasan yang lebih rinci
tentang isi handout masih harus diberikan oleh guru
yang mengadakan pembelajaran.
3. Handout diberikan pada awal atau sebelum pelajaran
dimulai dan merupakan catatan tambahan bagi siswa.
2.3. Jenis-jenis Handout

Berdasarkan keterpaduan dengan buku dibagi menjadi 2 yaitu :


1. Handout yang terlepas sama sekali dari buku utamanya
2. Handout yang tidak terpisahkan dari buku utamanya

Berdasarkan karakteristik mata pelajaranya dibagi menjadi 2 yaitu :


1. Handout mata pelajaran praktik
2. Handout mata pelajaran non praktik
2.4. Bentuk Handout
1. Bentuk catatan
Handout ini menyajikan konsep-
konsep, prinsip, gagasan pokok
tentang suatu topik yang akan
dibahas.

3. Bentuk catatan 2. Bentuk diagram


dan diagram Handout ini merupakan
Handout ini merupakan suatu bagan, sketsa atau
gabungan dari bentuk gambar, baik yang dilukis
pertama dan kedua. secara lengkap maupun
yang belum lengkap.
2.5 Kriteria Penyusunan Handout

1.
1. Sesusai dan dijabarkan dari silabus
2. dan RPP
2. Ringkas tetapi komprehensif
3.
3. Diperkaya dengan berbagai
4. rujukan
4. Dilengkapi dengan gambar
dan bagan 5.
5. Dilengkapi dengan
pertanyaan/latihan dan tugas
2.6 Langkah Membuat Handout
1. Melakukan analisis kurikulum
2. Tentukan judul handout dan sesuaikan dengan kompetensi
dasar serta materi pokok yang akan dicapai. Lakukan dengan
berdasar pada hasil penyusunan peta bahan ajar yang telah
dibuat.
3. Mengumpulkan referensi sebagai bahan penulisan. Usahakan
referensi yang digunakan terkini dan relevan dengan materi
pokoknya
4. Usahakan kalimat tidak terlalu panjang
SD/MI : 1 paragraf = 3-4 kalimat.
MTs/SMP : 1 kalimat<25 kata,1 paragraf = 3-7 kalimat.
SMA dan PT : bisa lebih banyak utamakan sederhana, berbobot
tinggi, singkat tetapi informasi gamblang dan jelas
Lanjutan...
5. Evaluasi hasil tulisan dengan cara dibaca
ulang (bila mungkin peer review)
6. Memperbaiki handout sesuai dengan
kakurangan yang ditemukan
7. Meggunakan berbagai sumber belajar yang
dapat memperkaya materi handout misalnya
buku, majalah, internet, atau jurnal hasil
penelitian.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai