Anda di halaman 1dari 23

Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) adalah

Kementerian yang berfokus pada bidang kepemudaan dan olahraga.

Selain itu, juga bertugas membantu UKM naungan kementerian


Pemuda dan Olahraga yang bergerak di bidang kepemudaan maupun
olahraga.
MENTERI
MAULANA ULUL AZMI

WAKIL MENTERI WAKIL MENTERI


BIDANG OLAHRAGA BIDANG EKSTERN
SENJA MILENIA NIA ANJANI

STRUKTUR ANGGOTA KEMENTERIAN


KEMENTERIAN 1.
2.
ALFEDO SETIAWAN
MIFTAHUL JANNAH
PEMUDA & OLAHRAGA 3.
4.
MOCH. AKBAR IKHWANUL H.
MOH. ZAINAL ALIM
5. PUTRI NOVIA MAULIDIA Z.
6. RIVALDO FERBY AQUARELA
7. SHEREN VARELLA
RANAH KERJA

1. Mengkoordinir segala kegiatan olahraga Intern dan


Eksteren (bersama UKM OR).
2. Menaungi UKM yang berhubungan dengan olahraga dan
kepemudaan (UKM OR, UKM Seni Thetrisic, UKM OPA GG,
UKM USMA, UKM Menwa)
UKM OR
• Berkoordinasi serta membantu UKM OR dalam pengembangan atlet di
POLINEMA.
• Dokumentasi :

• Kendala dan solusi :


Dikarenakan pandemi, pengembangan atlet hanya bisa dilakukan pada
cabang olahraga esport. Untuk kedepannya apabila masih pandemi lebih di
optimalkan untuk penambahan cabang permainan pada esport.
UKM Seni Theatrisic
• 1. Membantu UKM Seni Theatrisic dalam pengembangan sarana
prasarana pendukung yakni pencarian tempat untuk latihan Divisi Tari.
• Dokumentasi :

• Kendala dan Solusi :


RT POLINEMA menganjurkan untuk mengajukan surat peminjaman
setelah diperbarui nya SE Direktur. Sehingga alur birokrasi dapat
dilanjutkan oleh periode selanjutnya
UKM Seni Theatrisic
• 2. Pembuatan grup untuk manager pada UKM Seni Theatrisic guna membantu
penyaluran event event kesenian.
• Dokumentasi :

• Kendala dan Solusi :


Masih terbatasnya referensi untuk kegiatan yang berhubungan dengan kesenian.
Untuk kedepannya lebih membuka channel dengan pihak lain yang relevan guna
memperbanyak event yang dapat diikuti.
UKM OPA GG
• Membantu pengajuan sarana prasarana UKM OPA GG guna menunjang
pengembangan atlet yakni renovasi wall climbing.
• Dokumentasi :

• Kendala dan solusi :


Saat pandemi terdapat kendala dalam pekerja atau tukang yang membuat renovasi
sempat terhenti. Solusinya terus menghubungi tukang atau pekerja agar renovasi wall
climbing dapat segera terselesaikan.
UKM USMA
• Membantu pengajuan tempat usaha baru pada gedung AX kantin lantai 3 guna
pengembangan kewirausahaan UKM USMA
• Dokumentasi :

• Kendala dan solusi :


Dikarenakan pandemi maka alur pengajuan seperti konsultasi kepada pihak
pimpinan mengalami kesulitan dikarenakan harus menyesuaikan pihak pimpinan
ketika akan menemui dan berkonsultasi. Untuk kedepannya bisa terus di follow up
ke pihak RT untuk proses selanjutnya.
UKM Menwa
• Berkolaborasi dalam program kerja WEBINAR BELA NEGARA guna menumbuhkan
jiwa bela negara kepada mahasiswa dan masyarakat secara umum.
• Dokumentasi :

• Kendala dan solusi :


terdapat kendala pada aplikasi zoom pada awal acara sehingga saat sesi pembukaan
dan sambutan suara tidak terdengar oleh para auddiens. Solusinya lebih
dikoordinasikan lebih matang sebelum acara dimulai tentang kendala kendala teknis
yang akan dihadapi sehingga dapat memberi solusi secara cepat.
AGENDA KERJA
KEMENTERIAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
Olahraga intern
Waktu Pelaksanaan dan
Rincian Dana
Pengertian • Waktu Pelaksanaan :

Adalah agenda dalam meningkatkan atau • Offline : 29 Februari 2020


Pengembangan Sumber Daya Fungsionaris BEM • Online : 06 Juni 2020 dan 29 – 30 Agustus 2020
Polinema dibidang olahraga serta Menjalin Tali
• Tempat Pelaksanaan :
Silaturahmi antar Fungsionaris BEM Polinema.
• Offline : GOR Angkasa
• Online : Aplikasi Mobile Legend dan
• Sumber Dana : Swadana
Olahraga intern
• Hasil Kegiatan : Terjalinnya silaturahmi antar fungsionaris BEM Polinema yang
lebih erat serta memberikan rasa kebugaran untuk fungsionaris BEM Polinema
(Offline).
• Kendala :
Beberapa fungsionaris hanya duduk tidak ikut olahraga karena kurangnya tempat
olahraga atau alat olahraganya (Offline)
Sinyal kurang stabil pada masing – masing daerah pemain sehingga butuh waktu
yang lama untuk bergabung di game (online)
• Solusi :
Mencari tempat yang lebih luas dan membawa tambahan alat olahraga
Mencari tempat yang sinyalnya lebih stabil
Olahraga intern
• Dokumentasi :
Olahraga Sekber
Waktu Pelaksanaan dan
Pengertian Rincian Dana
Adalah agenda dalam meningkatkan atau 1. Waktu Pelaksanaan : 30 – 31 Oktober 2020
Pengembangan Sumber Daya warga sekretariat
bersama OKI Polinema dibidang olahraga serta 2. Dana : Swadana Panitia
Menjalin Tali Silaturahmi antar Warga OKI
Polinema. 3. Tempat Pelaksanaan : Aplikasi Mobile Legend
Olahraga Sekber
• Hasil Kegiatan : Terjalinnya silaturahmi antar fungsionaris OKI Polinema serta
sarana pengembangan atlet esport sekber untuk terjun ke event event lainnya.
• Kendala : Sinyal kurang stabil pada masing – masing tempat pemain sehingga
menimbulkan banyak misskom. Poin poin peraturan kurang ditelaah dan
kurangnya koordinasi dengan pihak PMLC sehingga terjadi banyak revisi saat
dilaksanakan Technical Meeting dengan peserta sekber cup 2020.
• Solusi : Mencari tempat yang sinyalnya lebih stabil oleh panitia maupun
peserta. Jika selanjutnya event sekbercup esport terus dilaksanakan lebih baik
bila acara disiapkan lebih matang dan koordinasi lebih di tekan serta membuka
cabang esport yang lain sehingga bisa menjadi event esport yang profesional
dan bermanfaat untuk atlet esport kedepannya.
Olahraga Sekber
• Dokumentasi
Penjadwalan Lapangan
Basket Outdoor
Waktu Pelaksanaan dan
Pengertian Rincian Dana
Adalah agenda untuk Mengatur jadwal 1. Waktu Pelaksanaan : Bulan Maret
(pengkoordiniran tempat dan tanggal pelaksanaan)
Olahraga Rutin Jurusan di Polinema. 2. Dana : -

3. Tempat Pelaksanaan : Grup Whatsapp


Penjadwalan Lapangan Basket
Outdoor
• Hasil Kegiatan : Progres agenda hanya sampai pada pembuatan grup
whatsapp untuk koordinasi antar Menteri dan Wakil Menteri
Kemenpora, Ketua Umum HMJ, dan Ketua Umum UKM OR. Pada
forum telah disepakati untuk progres penjadwalan dilakukan saat SE
Direktur mengenai olahraga di Polinema telah berubah.
• Kendala : Progres tidak dapat dilanjutkan dikarenakan adanya
pandemi covid-19
• Solusi : Menunggu hingga pandemi covid-19 selesai serta SE Direktur
telah berubah sehingga Lapangan Basket Outdoor dapat digunakan
kembali.
Penjadwalan Lapangan Basket
Outdoor
• Dokumentasi :
“Kita tidak butuh banyak uang untuk membantu orang
lain, kita hanya membutuhkan hati yang besar untuk
dapat melakukannya.“

With love, KEMENPORA GARDA JUANG 

HIDUP MAHASISWA !!!!

Anda mungkin juga menyukai