Anda di halaman 1dari 15

ASKEP PADA Tn.

E DENGAN
MASALAH HALUSINASI
PENDENGARAN

STIKes Flora Medan


PENGKAJIAN
I. Identitas Pasien
Nama : Tn. E
Tgl Pengkajian : 9 Februari 2022
Umur : 34 tahun
II. Alasan
Merusak rumah orang, berbicara sendiri,
mudah marah dan mau memukul oranglain.
III. Faktor Presdiposisi
• Pasien Belum pernah mengalami gangguan jiwa
sebelumnya dan pernah melakukan tindakan kriminal
seperti tawuran.
• Riwayat keluarga tidak ada mengalami gangguan
jiwa.
• Pasien anak ke 2 dari 3 bersaudara, sudah menikah
memiliki mantan istri 5 dan mempunyai 4 orang
anak.
• Pengalaman pasien yang tidak menyenangkan yaitu
perceraian.
Masalah Kep : Perubahan Peran
IV. Fisik
• Ukur :
•Tanda vital : BB : 70 kg
TD : 130/90 mmhg TB : 172 cm
N : 90 x/i pasien tidak memiliki
S : 36 C keluhan fisik
RR : 20 x/i
V. Psikososial
Genogram
Konsep Diri Hubungan sosial
-Klien menyukai
gambaran dirinya a. orang yang berarti
-Klien mengatakan : keluarga
nama dan alamat b. peran serta dalam
-Klien berperan sebagai kegiatan kelompok
kepala keluarga dan /masyarakat : klien ikut
anak serta dalam kegiatan
-Klien mengatakan kelompok
ingin pulang dan
sembuh c. hambatan dalam
-Klien mengatakan hubungan dengan orang
tidak suka di Rumah lain: tidak ada
 
Sakit Jiwa
Masalah keperawatan :
Masalah keperawatan: tidak ada masalah.
tidak ada masalah
Spiritual
Nilai dan Keyakinan : Klien beragama islam dan yakin Dengan
agamanya.
Kegiatan Ibadah : Klien jarang beribadah
 
Masalah keperawatan : Defisit spiritual

.Status mental
Penampilan
( ) tidak rapi ( ) penggunaan pakaian tidak sesuai ( ) cara berpakain
tidak seperti biasa
 
Masalah keperawatan: tidak ada masalah

Pembicaraan
Klien bicara dengan cepat.
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
 
 
Aktivitas
 
Motori klien mengatakan bisa melakukan aktivitas sehari – hari.
 
Suasana perasaan
Klien tampak biasa, mampu melakukan aktivitas motorik
Masalah keperawatan : tidak ada masalah.
 
Afek
Penjelasan :efek wajah sesuai dengan topik pembicaraan
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
Interaksi selama wawancara
Penjelasan :Klien kooperatif saat wawancara
Masalah keperawatan: tidak ada masalah
Persepsi
Pejelasan : Klien mampu menjawab apa yang ditanya
( √ ) pendengaran ( ) penglihatan ( ) perabaan
( ) pengecapan ( ) pembauan
-klien mengatakan mendengar suara-suara bisikan.
Masalah keperawatan : gangguan persepsi sensori halusinasi pendengaran
Proses Pikir
Klien tidak mengatasi gangguan proses pikir
Masalah keperawatan : tidak ada masalah.
 
Isi pikiran
Penjelasan :Klien dapat mengontrol isi pikirnya,klien tidak Mengalami
gangguan isi pikir dan tidak ada waham,
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
Tingkat kesadaran
Penjelasan :Klien tidak mengalami gangguan orientasi, klien Mengenali
waktu, orang dan tempat.
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
Memori
Penjelasan :Klien mampu menceritakan kejadian di masa lalu Dan yang baru
terjadi
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
Tingkat konsentrasi berhitung Penjelasan: Klien mampu berkonsentrasi
dalam perhitungan Sederhana tanpa bantuan orang lain.
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
Kemampuan penilaian
Penjelasan : Klien dapat membedakan hal yang baik dan yang Buruk (mampu
melakukan penilaian)
Masalah keperawatan : tidak ada masalah
 
Daya titik diri
Penjelasan:klien merasa dirinya sehat,
Masalah keperawatan : tidak ada masalah keperawatan
 
No Data Masalah keperawatan
1. Ds : Gangguan persepsi sensori:
Klien sering mendengarkan suara-suara Halusinasi pendengaran
Klien merasa gelisah dan takut jika mendengar
suara
 
Do :
Klien seringmarah-marah, mondar-
mandir,bicarasendiri.

2. Ds : Resiko prilaku kekerasan


- klien mengatakan ingin memukul dan merusak
rumah orang dan keluarga
Do:
- klien tampak mudah marah, mau memukul
orang

3. Ds : Defisit spiritual
Klien mengatakan jarang beribadah
 
Do :
Klien tampak tidak pernah melakukan kegiatan
beribadah
MasalahKeperawatan
 Gangguan Persepsi Sensori : Halusinasi
Pendengaran
 Resiko Perilaku Kekerasan
 Defiset spiritual
Diagnosa Keperawatan
 Gangguang persepsi sensori : halusinasi
pendengaran.
  
Intervansi

No Diagnosa Intervensi
1. Gangguan persepsi 1. Melatih pasien mengenali
sensori halusinasi halusinasi
pendengaran 2. Melatih pasien mengontrol
halusinasi:
a. Meghardik halusinasi
b. Bercakap-cakap dengan orang
lain
c. Melakukan aktivitas yang
terjadwal
d. Menggunakan obat secara
teratur.
Implementasi
Implementasi Evaluasi

SP1 : Membantu pasien mengenal S: klien mengatakan mendengar suara


halusinasi,menjelaskan cara-cara suara bisikan
mengontrol halusinasi,mengajak pasien  
mengontrol halusinasi dengan cara O: klien bicara-bicara sendiri
menghardik halusinasi .  
- klien mengatakan sering mendengar A: gangguan presepsi sensori halusinasi
suara suara bisikan yang menyuruhnya pendengaran.
untuk memarahi orang  
- klien mampu melakukan sp1 yaitu P:melatih pasien mengontrol halusinasi
menghardik, klien menyebut “pergi-pergi dengan cara menghardik dan patuh
kamu tidak nyata, kamu palsu” minum obat..
SP2 : Melatih pasien mengontrol
halusinasi dengan cara bercakap-cakap
dengan orang lain.
- klien mampu bercakapa cakap dengan
orang lain
 
SP3; Melatih pasien mengontrol
halusinasi dengan cara melakukan
aktivitas terjadwal .- klien mampu
membuatan aktivitas terjadwal, mandi,
gosok gigi, menyapu, membersihkan
tempat tidur.
 
SP 4 : melatih klien mengontrol
halusinasi dengan menggunakan obat
secara teratur.
- klien minum obat secara teratur setiap
pagi dan sore

Anda mungkin juga menyukai