Anda di halaman 1dari 14

Akuntansi Keuangan Syariah

Nama. : Arnoldus Apriyano H


Nim. :1901036242
Prodi. : Akuntansi
Matkul. : UTS Akuntansi syariah
SUMBER HUKUM ISLAM
APA ITU
SUMBER
HUKUM ISLAM

Sumber Hukum Islam

Merupakan Dasar Untuk


Menilai Apakah Yang
Telah Dilakukan
Manusia Sesuai Dengan
Yang Syariah Yang Telah
Digariskan Oleh Allah
SWT.
APAS AJA YANG
TERMASUK
SUMBER HUKUM
ISLAM

Yang Telah Disepakati Jumhur (Kebanyakan) Ulama Ada 4 :

1. Al-Quran
2. As-Sunah
3. Ijmak
4. Qiyas
1. Al-Quran
Al-Quran dijadikan sebagai sumber hukum karena
berasal dari Allah SWT, yang memuat seluruh
aspek hukum terkait dengan:
• Akidah
• Syariah
• Akhlak
• Hukum kelaurga
• Hukum pidana
2. As-Sunah
As-Sunah ialah ucapan, perbuatan, dan ketetapan-
ketetapan Nabi Muhammad SAW yang merupakan
sumber hukum Islam kedua setelah Al-Quran
Contoh ucapan Nabi Contoh perbuatan Nabi
Muhammad SAW sebagai Muhammad SAW sebagai
sumber hukum: sabda sumber hukum: praktik shalat
mengenai waktu memulai dan dan haji yang dicontohkan
waktu berhenti puasa oleh Beliau
Ramadhan

Contoh ketetapan Nabi


Muhammad SAW sebagai
sumber hukum: pembenaran
terhadap tindakan
bertamayun karena tidak
menemukan air
Fungsi As-Sunah
• Memberikan keterangan ayat Al-Quran dan
menjelaskan rincian ayat2 yang masih umum
• Menguatkan hukum yang telah diterapkan dalam
Al-Quran
• Menciptakan hukum baru yang tidak ada dalam
Al-Quran
• Membatasi kemutlakannya
• Menakhsiskan keumumannya
As-Sunah sebagai sumber hukum

Ketaatan kepada Allah SWT harus diikuti dengan


ketaatan kepada Rasul harus diikuti pula dengan
ketaatan kepada Allah SWT sehingga keduanya
merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan
3. Ijmak

Ijmak adalah kesepakatan para


Mujtahid dalam suatu masa setelah
wafatnya Rasulullah SAW, terhadap
hukum Syara' yang bersifat praktis
Tingkatan Ijmak
• Ijmak Sharih
• Ijmak Sukuti
• Ijmak pada permasalahan pokok
Terjadinya Ijmak
Faktor-faktor yang harus terpenuhi sehingga ijmak
dapat dijadikan sebagai dasar" hukum adalah sebagai
berikut:
Seluruh Mujtahid
menyetujui hukum
Padam masa Syara' yang telah
terjadinya mereka putuskan itu Kesepakatan itu
peristiwa itu dengan tidak haruslah
harus ada memandang negara, kesepakatan
beberapa orang kebangsaan dan yang bulat
mujtahid golongan mereka

Kesepakatan itu diterapkan secara tegas terhadap peristiwa tersebut


baik lewat perkataan maupun perbuatan
4. Qiyas
• Secara umum = Suatu proses penyingkaoan
kesamaan hukum suatu kasus yang tidak
disebutkan dalam suatu dalil baik Al Quran dan
As-sunah
• Menurut bahasa = pengukuran sesuatu dengan
yang lainnya atau penyamaan sesuatu dengan
sejenisnya
Qiyas dapat dianggap sebagai sumber hukum, jika
memenuhi syarat sebagai berikut:

1. Sepanjang mengacu
dan tidak bertentangan 2. Qiyah sesuai dengan
dengan Al-Quran dan logika yang sehat
As-sunah
Argumentasi Qiyas
Argumentasi jumhur ulama didasarkan
pada prinsip berpikir logis, yaitu ayat
Al-Quran dan As-sunah

Anda mungkin juga menyukai