Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN KASUS

KATARAK MATUR

Oleh:

SMF MATA RSD dr. SOEBANDI JEMBER


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS JEMBER
2018
Identitas Pasien
2

◦ Nama : Ny. S
◦ Jenis Kelamin : Perempuan
◦ Tanggal Lahir/ Umur : 12-09-1955/62 tahun
◦ Alamat : Jatian Pakusari
◦ Pekerjaan : Petani
◦ Agama : Islam
◦ Suku : Madura
◦ No. RM : 200191
◦ Tgl Pemeriksaan : 23 April 2018
Anamnesis
3
 Keluhan Utama :
Mata kiri tidak dapat melihat dan mata kanan buram

 Riwayat Penyakit Sekarang:


Pasien datang dengan keluhan mata kiri tidak dapat melihat sama sekali
sejak ± 6 bulan dan mata kanan sangat buram pada saat melihat jauh-
dekat ± 3 bulan.
Awalnya pada mata kiri, pasien merasa pengeihatan sedikit kabur lalu
seperti ada bayangan yang menutupi lalu perlahan makin banyak dan hanya
bisa melihat cahaya. Pada mata kanan pasien, mulai 3 bulan ini makin rabun
dan memiliki kesamaan gejala dengan mata yang kanan lalu.
Pasien inisiatif pergi berobat dikarenakan takut tidak bisa melihat sama
sekali dan tidak bisa bekerja.
Pasien tidak mengeluhkan silau, nyeri (-), gatal (-), mata berair (-),
riwayat trauma (-), bengkak (-).
Riwayat Penyakit
4

Riwayat Penyakit Dahulu


◦ Riwayat Hipertensi (-), Diabetes Melitus (-)
◦ Riwayat pemakaian obat-obat (-) riwayat alergi (-)
◦ Riwayat memakai kacamata(-)
◦ Riwayat trauma (-)
◦ Riwayat operasi (-)

Riwayat Penyakit Keluarga


Pada keluarga tidak ditemukan keluhan yang sama

Riwayat Pengobatan
Belum pernah berobat sebelumnya
Pemeriksaan Fisik
5

Status Generalis
 Keadaan umum : Cukup
 Kesadaran : Compos Mentis
Vital Sign
 Tekanan Darah : 110/70 mmHg
 Frekuensi nafas :18x/menit, reguler
 Suhu axila : 36,7 oC
 Frekuensi nadi : 88x/ menit, reguler, kuat angkat
Status Oftalmologi (Pre Midriasil)

Pemeriksaan OD OS
Visus LP (+) 1/60
TIO 7,1 mmhg 10,2 mmhg

6
Status Oftalmologi (Pre Midriasil)
Segmen Anterior OD OS
7 Palpebra Edema (-) hematoma (-) Edema (-) hematoma (-)
inflamasi (-) Benjolan (-) inflamasi (-) Benjolan (-)
Konjungtiva Hiperemi (-), sekret (-), Hiperemi (-), sekret (-),
perdarahan subkonjungtiva perdarahan subkonjungtiva
(-) Jaringan fibrovaskular (-) (-) Jaringan fibrovaskular (-)
Sklera Putih Putih

Kornea Jernih, erosi (-), ulkus (-) Jernih, erosi (-), ulkus (-)

BMD Kesan dalam, hipopion (-) Kesan dalam, hipopion (-)

Iris Radier, coklat, sinekia (-) Radier, coklat, sinekia (-)

Pupil Bulat, RC (+), Ø Bulat, RC (+), Ø


3 mm, isokor, reguler, warna 3 mm, isokor, reguler, warna
putih putih keabu abuan
Lensa Kesan keruh, dislokasi (-), Kesan keruh, dislokasi (-),
7
Status Oftalmologi
(Post Midriasil)
8

OD OS
Visus LP(+) 1/60
Pupil Bulat, isokor, Ø7mm Bulat, isokor, Ø7mm
Lensa Kesan keruh, iris shadow (-) Kesan keruh, iris shadow (-)
Segmen posterior OD OS
Refleks Fundus Gelap, kehitaman Redup, sedikit ada warna
jingga
Papil N. Optikus SDE SDE
Refleks Makula SDE SDE
Foto Pasien
9 OD OS
Diagnosis
10

DIAGNOSIS BANDING
 ODS Katarak Senilis Matur

 ODS Katarak Senilis Imatur

 ODS Glaukoma Kronik

 ODS Presbiopi

DIAGNOSIS
ODS Katarak Senilis Matur
INITIAL PLANNING

Pro OS ECCE + Implan IOL

PROGNOSIS
 Ad Vitam : ad bonam
 Ad Sanationam : ad bonam

 Ad Functionam : ODS ad malam

11
Planning of Action (POA)
POA Diagnosis
12
 Tonometer Schiotz

 Slit Lamp ODS

 Funduskopi ODS

POA Edukasi
 Menjelaskan kepada pasien dan keluarga kondisi kedua mata

 Menjelaskan kepada pasien dan keluarga komplikasi yang bisa terjadi

 Menjelaskan kepada pasien dan keluarga rencana tindakan (baik dan

buruk) serta evaluasi dan perawatan setelah tindakan

POA Rehabiitasi
Tindakan pembedahan OS dengan ECCE dan pemasangan IOL

POA Monitoring
 Keluhan dan visus, TIO, dan lapang pandang
12
 Segmen anterior dan posterior

Anda mungkin juga menyukai