Anda di halaman 1dari 22

REFERAT & CASE REPORT

ASMA BRONKIALE

diSUSUN OLEH:
Vircha Anakotta
(1261050038)

pembimbing:
DR. AVA LANNY KAWILARANG, SP.A

KEPANITERAAN KLINIK ILMU PENYAKIT ANAK


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
PERIODE 12 DEMBER 2016 – 25 FEBRUARI 2017
Referat
Anatomi Sistem Pernapasan
Global Initiative Asthma (GINA)
• suatu penyakit heterogen, biasanya ditandai
dengan inflamasi kronik saluran respiratori.
Inflamasi kronik ini ditandai dengan riwayat
gejala-gejala pada saluran respiratori seperti
wheezing (mengi), sesak napas, dan batuk
yang bervariasi dalam waktu maupun
intensitas, disertai dengan limitasi aliran udara
ekspiratori.
International Consensus
on Pediatric Asthma
• gangguan inflamasi kronik yang berhubungan
dengan obstruksi saluran respiratiru dan
hiperresponsif bronkus, yang secara klinis
ditandai dengan adanya wheezing, batuk, dan
sesak napas yang berulang.
Epidemiologi
ISAAC fase 1
ISAAC fase 2
ISAAC fase 3
Patofisiologi
Diagnosa Asma
• Anamnesis
– Gejala timbul secara episodik atau berulang
– Variabilitas
– Reversibilitas
– Timbul bila ada faktor pencetus
– Adanya riwayat alergi pada pasien atau
keluargamya
• Pemeriksaan Fisik
– Inspeksi terlihat retraksi interkosta,penggunaan
otot bantu nafas, dan pernapasa cuping hidung
– Auskultasi dapat terdengar wheezing
– tanda alergi seperti allergic shinners atau
geograpic tongue.
• Pemeriksaan Penunjang
– Peak Flow Meter
– Skin Prick Test
– Uji Inflamasi saluran respiratori
– Uji provokasi bronkus
Diagnosis Banding
1. Infeksi dan kelainan imunologis
2. Obstruksi mekanis
3. Patologi bronkus
4. Kelainan sistem organ lain
Klasifikasi Asma
Umur Fenotip Timbulnya Beratnya Derajat kendali
gejala serangan
Asma baduta Asma tercetus Intermiten Asma serangan Asma
Asma balita infeksi virus Persisten ringan – terkendali
Asma usia Asma tercetus ringan sedang penuh
sekolah aktivitas Persisten Asma serangan Asma tidak
Asma remaja Asma tercetus sedang berat terkendali
alergen Persisten berat Asma dengan
Asma terkait ancaman henti
obesitas napas
Asma dengan
banyak
pencetus
Tatalaksana Asma

Anda mungkin juga menyukai