Anda di halaman 1dari 50

BANGUNAN TINGGI

(High Rise Building)

1. Burj Al Arab – Dubai


2. Guangzhou International
Finance Center – China
3. Petronas Twin Tower –
Malaysia
4. The shard tower - London
Kelompok 2 :
Sumiati Talib Irawati
Muhammad Syahrial Wardana Rifai’i
Kurniawati Ramadhani Mario Letsoin
Ariyanto Fahrudin
High Rise Building
High Rise Building ( Bangunan Tinggi ) 
Adalah bangunan gedung yang memiliki struktur tinggi. Biasanya bangunan ini digunakan untuk hunian apartemen,
selain itu juga digunakan sebagai gedung yang difungsikan untuk perkantoran. Namun baru bisa dikatakan sebagai
bangunan tinggi apabila memenuhi beberapa karakteristik, sehingga bukan karena tinggi saja lalu bisa dikatakan
sebagai high rise building.
Struktur Gedung Bertingkat Tinggi, Jenis dan Tipe Teknologinya

Ada berbagai macam teknologi yang diterapkan untuk pembangunan gedung


bertingkat. Terutama pada tipe struktur bangungannya. Ada beberapa tipe
struktur yang saat ini paling sering digunakan, yaitu :
• Sistem struktur Gedung bertingkat Rangka Bracing
• Sistem struktur rangka kaku
• Sistem bingkai dinding Wall Frame (sistem ganda)
• Sistem Dinding Geser
• Sistem struktur Gedung Bertingkat Core and outrigger
• Sistem struktur Gedung Bertingkat Infilled frame
• Flat plate and flat slab structural system
• Sistem Gedung Bertingkat struktur tabung
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
1. SISTEM STRUKTUR RIGID FRAME (RANGKA KAKU)
2. SISTEM STRUKTUR RIGID FRAME AND CORE
3. SISTEM STRUKTUR PARALLEL BEARING WALL
4. SISTEM STRUKTUR BEARING WALL & CORE
5. SISTEM STRUKTUR FLAT PLATE
6. SISTEM STRUKTUR STRUKTUR KANTILEVER
7. SISTEM STRUKTUR INTERSPASIAL (INTERSPASIAL)
8. SISTEM STRUKTUR SUSPENSION
9. STRUKTUR SELF SUPPORTING BOXES
10. SISTEM STRUKTUR RANGKA SELANG-SELING (STAGGERED TRUSS).
11. SISTEM STRUKTUR RANGKA RUANG (SPACE FRAME)
12. SISTEM STRUKTUR BELT TRUSS FRAME AND CORE”
13. SISTEM STRUKTUR TABUNG(TABULAR SYSTEM)
14. SISTEM STRUKTUR KUMPULAN TABUNG (BUNDLED TUBE)
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
1. SISTEM STRUKTUR RIGID FRAME (RANGKA KAKU) 2. SISTEM STRUKTUR RIGID FRAME AND CORE

Sistem rangka kaku pada umumnya berupa grid persegi


teratur, terdiri dari balok horizontal dan kolom vertikal Struktur rigid frame and core merupakan rangka hybrid dimana adanya penggabungan
yang dihubungkan di suatu bidang dengan menggunakan sistem struktur rangka kaku (rigid frame) an sistem struktur inti (core).
sambungan kaku (rigid). Sistem Rangka Kaku (Frame)
atau sering disebut sebagai Struktur Portal, banyak Kelebihan :
digunakan pada bangunan gedung. Dengan adanya inti di dalam sistem
rigid frame membuat struktur rigid
frame and core menjadi lebih stabil.
Sistem utiitas dan shaft yang
tersentralisasi pada core membuat
pengawasan dan maintenance yang
mudah, serta lebih simple, efisien dan
praktis.

Kekurangan :
Bila dibandingkan dengan jenis sistem
struktur lain, rigod frame and core
termasuk baik, namun hanya dapat
digunakan pada bangunan dengan
ketinggian kurang dari 50 lantai.
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
3. SISTEM STRUKTUR PARALLEL BEARING WALL 4. SISTEM STRUKTUR BEARING WALL & CORE

Struktur Paralell bearing wall dapat dibiliang sebagai Dinding geser yang diletakkan didalam bangunan, misalnya mengelilingi core
struktur yang sistemnya paling tradisional yang telah yang berfungsi area service, shaft dan tangga darurat yang menyerupai bentuk
digunakan pada bangunan high rise. Struktur ini terdiri kotak atau bentuk lain yang kaku sebagai tipe dari struktur. Core Bearing Wall
dari elemen-elemen struktur vertical yang mengangkut dibuat agar semua alur sistem utilitas, lift, tangga, dll berjalur dengan teratur
semua beban langsung menuju pondasi. Pada beberapa pada arahnya, lebih efisien karena pada bagunan tinggi butuh suatu alur yang
terarah agar alirannya tidak mampet dan cepat sampai pada tujuannya,
titik, daya tekan yang dikarenakan beban dinding, beban
sehingga jikalau terjadi kerusakan tidak terlalu susah untuk mencari sumber
mati, dan beban hidup melampaui daya tahan dari masalahnya
dinding itu sendiri.
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
5. SISTEM STRUKTUR FLAT PLATE 6. SISTEM STRUKTUR STRUKTUR KANTILEVER

Flat plate (pelat datar) adalah pelat beton pejal dengan tebal merata Balok kantilever adalah balok yang salah satu ujungnya terdapat
yang mentransfer beban secara langsung ke kolom pendukung tanpa tumpuan jepit dan ujung lain menggantung (bebas). Balok
bantuan balok atau kepala kolom atau drop panel. Flate plate dapat
kantilever yang menahan beban gavitasi menerima momen
dibuat dengan cepat karena bekisting dan susunan tulangan yang
sederhana. Pelat ini memerlukan tinggi lantai terkecil untuk negatif pada keseluruhan panjang balok tersebut.
memberikan persyaratan tinggi ruangan dan memberikan fleksibilitas
terbaik dalam susunan kolom dan partisi Akibatnya tulangan
balok kantilever
ditempatkan pada
bagian atas atau sisi
tariknya seperti yang
diperlihatkan pada
gambar dibawah
untuk batang seperti
pada gambar, momen
maksimum terjadi
pada penampang di
bagian peletakan.
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
7. SISTEM STRUKTUR INTERSPASIAL (INTERSPASIAL) 8. SISTEM STRUKTUR SUSPENSION

Sistem struktur rangka tinggi selantai yang terkantilever Pada dasarnya sistem gantung ini meniru konstruksi jembatan
diterapkan pada setiap lantai antara untuk gantung pada umunya
memungkinkan ruang fleksibel di dalam dan di atas Fungsi
rangka. Ruangan yang berada di dalam lantai rangka di • Digunakan untuk konstruksi jembatan, atap, penggantung
atasnya dapat di gunakan sebagai wadah untuk kegiatan untuk lantai bangunan tinggi.
aktivitas lainya. • Sistem dengan pembebanan vertikal tidak langsung sistem
gantung (suspension
• Sistem dengan beberapa lantai gantung pada balok di tengah
• Sistem dengan gantung yang menerus
• Sistem dengan kombinasi penggantung dan pendukung pada
beberapa kelompok lantai
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
9. STRUKTUR SELF SUPPORTING BOXES 10. SISTEM STRUKTUR RANGKA SELANG-SELING (STAGGERED TRUSS).
Struktur self supporting boxes atau yang sering disebut Rangka tinggi yang selantai disusun sedemikian rupa sehinga pada setiap
struktur box berdiri sendiri ini adalah struktur cetakan lantai bangunan dapat menumpangkan beban di bagian atas suatu rangka
pabrik (pra cetak) yang dibuat berdasarkan pemesanan. begitupun di bagian bawah rangka di atasnya. Selain memikul beban
vertikal, susunan rangka ini akan mengurangi tuntutan kebutuhan ikatan
Boks-boks ini ditumpuk seperti bata dengan pola
angin dengan cara mengarahkan beban angin ke dasar bangunan melalui
English Bond sehingga terjadi susunan balok dinding
struktur balok-balok dan plat lantai.
berselang-seling
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
11. SISTEM STRUKTUR RANGKA RUANG (SPACE FRAME) KEKURANGAN
KEUNTUNGAN Kekurangan Struktur Space Frame
a.       Mahal. Elemen-elemenya dipesan dari pabrik, sehingga mahal.
1. Salah satu keuntungan yang paling besar dari sebuah
b.      Tenaga ahlinya masih sedikit. Struktur Space Frame jarang
struktur space frame adalah strukturnya yang ringan.
digunakan, hanya pada bangunan-bangunan tertentu saja. Sehingga ahli
2. Batang-batang space frame biasanya diproduksi secara massal di
dalam bidang ini masih sedikit.
pabrik sehingga dapat memberikan keuntungan sistem industri
c.       Tidak tahan api. Struktur yang digunakan berbahan dasar logam. Kita
konstruksi.
tahu bahwa logam tidak tahan panas, dapat leleh akibat panas
3. Sebuah struktur space frame memiliki kekakuan yang cukup
meskipun memiliki struktur yang ringan.
4. Struktur space frame memiliki bentuk yang fleksibel. Para
Arsitek pun mengakui keindahan visual dan kesederhanaan yang
mengesankan dari struktur space frame.
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
12. SISTEM STRUKTUR BELT TRUSS FRAME AND CORE”
Sistem struktur belt truss frame dan core merupakan gabungan Cara Kerja sistem belt truss frame and core
dari 2 sistem struktur dimana sistem struktur belt truss berfungsi Rangka yang diperkaku menjadi tidak efisien lagi di atas ketinggian 40
mengikat kolom fasade ke inti sehingga meniadakan aksi terpisah lantai karena banyak sekali diperlukan bahan untuk membuat pengaku
rangka dan inti. Pengakuan ini dinamai cap trussing apabila yang cukup kaku dan kuat. Efisiensi struktur bangunan akan meningkat
berada pada bagian atas bangunan, dan belt trussing apabila sebesar 30% dengan menggunakan rangka sabuk atau belt truss
berada di bagian bawahnya. horisontal untuk mengikat rangka ke inti.
JENIS-JENIS SISTEM
STRUKTUR
13. SISTEM STRUKTUR TABUNG(TABULAR SYSTEM) 14. SISTEM STRUKTUR KUMPULAN TABUNG (BUNDLED TUBE)

Sistem tabung(tabular system struktur tabung merupakan Pengertian Struktur Kumpulan Tabung (Bundled Tube) Struktur
struktur yang mirip tabung dan berdiri seperti cerobong amp. Kumpulan Tabung ( Bundeled Tube) atau Struktur Tabung
Untuk suatu bangunan tinggi struktur tabung ini merupakan Majemuk  adalah struktur yang menggabungkan antara tabung
struktur yang paling baik digunakan untuk menahan beban individual yang satu dengan yang lain yang didesain menjadi satu
lateral. Contoh gambar sistem tabung kesatuan struktur yang memiliki tabung multiuse (serbaguna)
karena tabung majemuk dapat di Determinasi (pengurangan) pada
tiap ketinggian secara bebas tanpa kehilangan kekuatan strukturnya.
Burj Al-Arab - Dubai
Burj al-Arab ( bahasa Arab:‫ب???رج ا??لع?رب‬, “ Menara Arab“ ) adalah sebuah hotel
mewah yang terletak di Dubai, Uni Emirat Arab. Bangunan Burj al-Arab,
didesain oleh Arsitek Tom Wright, mencapai ketinggian 321 meter dan adalah
bangunan tertinggi yang sepenuhnya digunakan sebagai hotel. 

Hotel ini terdiri atas 59 lantai


dengan 202 kamar. Kamar terluas
berukuran 780 meter persegi,
sementara yang terkecil 169 meter
persegi.
Burj Al-Arab - Dubai
Coretan Sketsa Tom Wright
Hotel Burj Al-Arab yang dirancang oleh Arsitek Inggris Tom Wright
dari WS Atkins ini dibangun selama 6 tahun, 3 tahun untuk reklamasi
pantai dan 3 tahun untuk rekontruksi bangunan. Hotel ini berdiri
diatas pulau artifisial yang hanya berjarak 280 meter dari pantai
Jumeirah dan agar bisa mencapai hotel tersebut telah disediakan
sebuah jembatan ekslusif.

Bentuk bangunan Burj Al-Arab ini adalah mengambil


bentuk layar perahu yang dirancang oleh Arsitek Tom
Wright.
STRUKTUR & KONSTRUKSI
BANGUNAN BURJ AL-ARAB

STRUKTUR PADA
BANGUNAN

a) Tinggi Tower Burj Al Arab adalah 321 meter


b) Dibangun diatas pulau buatan berbentuk segitiga yang
berjarak 290 meter dari pantai Jumerah Dubai, dengan
panjang sisi 150 m, lapangan terbuka disekeliling area
bangunan 7,5 m dari laut.
c) Antara dua sayap terdapat atrium segitiga yang besar
menghadap pantai, yang ditutupi oleh double skinned,
dilapisi Teflon tenun serat layar kaca, yang teknologi ini STRUKTUR RANGKA BAJA

pertama kali digunakan dalam bentuk vertical. Dan


menggunakan struktur rangka beton baja. Dimana struktur
dalam bangunan juga difungsikan sebagai ornament
bangunan. Didirikan diatas 250 tumpukan tiang beton yang
STRUKTUR & KONSTRUKSI
BANGUNAN BURJ AL-ARAB

Untuk bagian yang menyerupai layar, digunakan struktur Membrane, dimana struktur
Struktur rangka baja yang juga membrane biasanya digunakan untuk stadion atau bangunan berbentang lebar
digunakan
sebagai ornament luar bangunan lainnya. Struktur membrane biasanya diterapkan dalam posisi horizontal namun pada
bangunan Burj Al Arab struktur membrane diterapkan dalam posisi vertical.
Penerapan struktur membrane dalam posisi vertical pada bangunan Burj Al Arab :

Pada gambar diatas dapat dilihat rangka struktur membrane yang diterapkan pada posisi vertical, dimana diatas
rangka tersebut dipasang teflon tenun serat layar kaca seperti gambar dibawah ini.

Pada bagian ini diterapkan struktur rangka


baja Bracing Single Diagonal.

Struktur rangka baja


jenis
Bracing Single
Diagonal
STRUKTUR & KONSTRUKSI
BANGUNAN BURJ AL-ARAB

Hasilnya adalah menyerupai layar perahu yang Sedangkan untuk helipad yang memiliki bobot sekitar 330 ton yang
tertiup angin terdiri dari baja dan plat dengan ketebalan 20 mm serta dua pipa baja
dengan diameter 1 meter yang membentuk huruf V terbalik dengan
sudut 30° pada arah vertical yang dikaitkan ke pusat inti oleh rangka
tulang sepanjang 40 meter dengan berat 120 ton untuk mendukung
struktur Helipad secara keseluruhan.

Dua pipa baja berdiamteter 1


meter yang membentuk huruf v
terbalik sepanjang 40 meter yang
menopang helipad
Struktur membrane dilihat Struktur membrane dilihat
dari dalam bangunan dari luar bangunan
d) secara keseluruhan konstruksi bangunan ini telah menghabiskan
70.000 meter kubik beton dan 9.000 ton baja.
GAMBAR TAMPAK dan POTONGAN
BURJ AL-ARAB
KONSTRUKSI PADA PULAU BUATAN

a) Tabung/tiang pancang sementara ditanamkan ke dasar laut.


Untuk membuat dasar bangunan (pulau) yang
b) Lembran (sementara) dinding/pancang (sheet piles) dan
aman, maka ditancapkan sebanyak 230 pancang
tiang/tonggak penguat ditanamkan ke dasar laut untuk
beton panjang 40 meter ke dalam tumpukan pasir,
menahan pembatas dari lingkaran batu “bounds rocks”
dengan prinsip mempergunakan daya dukung
kekuatan gesekan pasir dan lumpur. Permukaan
pulau buatan ditutup dengan tumpukan batu-batu
besar yang dilapis/diperkuat dengan baja
beronjong (honey-comb) yang tahan karat untuk
mencegah erosi dari pondasi bangunan. Untuk
pembuatan pulau buatan ini menghabiskan waktu c) Batas permanen, timbunan batu “bounds rock” dipasang pada
3 tahun dari masa kontrak 5 tahun pelaksanaan sisi sisi lembaran pancang (sheet piles) yang melingkari sebatas
proyek ini. Berikut tahapan dan proses pulau buatan yang akan dibuat.
KONSTRUKSI PADA PULAU BUATAN

d) Kemudian dimasukkan lembaran/pancang e) Unit Beton berongga (bertulang baja khusus) yang
pencegah/pembatas rembesan air (hydraulic fill layers) dan permanen dipasang di sekeliling pulau untuk melindungi
dengan melindunginya dengan mengisi/menimbun dengan dari hantaman gelombang
tumpukan tanah/pasir sehingga membentuk tanggul f) Pancang/pondasi berdiameter 2 m ditanamkan kedasar
selanjutnya juga mengisi lapisan dasar untuk mencegah laut sedalam 43 m sebagai dasar atau pondasi struktur
resepan air laut. bangunan berikutnya
KONSTRUKSI PADA PULAU BUATAN

g) Selanjutnya dipasang mal/peti bendungan sementara.


h) Kemudian slab beton tebal 2 m dipasang pada dasar pulau
i) Dilanjutkan dengan pembangunan dinding beton penahan “retaining wall” dan
lantai dasar “basement”
PETRONAS TWIN TOWER
DESKRIPSI
Informasi Umum
Jenis : Perkantoran dan tempat usaha.
Lokasi : Kuala Lumpur, Malaysia.
Peletakan batu : 1 Januari 1992
Mulai : 1 Maret 1993
Selesai : 1 April 1994
Direnovasi : 1 Januari 1997
Diresmikan : 1 Agustus 1999
Biaya : US$ 1.6 Milliar
Pemilik : KLCC Hildings Sdn Bhd

Informasi Teknis
Jumlah Lantai : 88 (+5 basement)
Luas Lantai : 395,000 m (4,252,000 sq ft)

Tinggi Bangunan
Arstitektural : 4,519 m (14,826 ft)
Atap : 3,786 m (12,421 ft)
Lantai teratas : 375 m (1,230 ft)
KONSEP
Islamic Patterns ; Rub El
DESAIN HizbCésar Pelli mendesain struktural
yang indah dan ultra-modern, sambil
tetap mempertahankan identitas budaya
Malaysia dan warisan. Pada pola simetris
dari arsitektur Islam klasik, menara ini
memproyeksikan citra meraih langit.
Denah terinspirasi dari bintang berujung
8 yang mewakili persatuan dan kekuatan
dalam agama Islam. Ini adalah dua kotak
interlocking yang membuat bintang 8
berujung, komponen melingkar di setiap
persimpangan yang ditambahkan untuk
meningkatkan ruang yang fungsional.
DENAH

Salah satu kekhawatiran Pelli untuk desain baru adalah ruang lantai yang
terbatas. Untuk mengatasi kekhawatiran ini, ia menambahkan setengah
lingkaran ke masing-masing sudut dalam. Setiap menara sekarang memiliki
total 43.600 meter persegi (36.455 m2) ruang lantai, termasuk lampiran
melingkar tambahan yang disebut sebagai 'hiruk pikuk', berdiri setinggi 44
lantai.
DENAH CORE
DENAH PETRONAS TWIN TOWERS
STRUKTUR
• Setiap menara memiliki tinggi 88 lantai dengan
5 tingkat bawah tanah untuk parkir mobil dan
layanan mekanis.
• Setiap menara berukuran tinggi 452m - dari
tanah ke ujung yang - dan setara dengan 1.483
kaki

• Petronas disokong oleh sebuah cincin kolom


silinder dari beton berkekuatan tinggi yang
ditempatkan di ujung dalam

• Besar Kolom diameternya 2.4 m dari dasar


gedung

• Setiap menara memiliki berat 300.000 ton yang


setara dengan sekitar 42.857 gajah dewasa.

• Menara ini memiliki area penumpukan 395.000 m²,


dengan ruang bebas 213.750 m² untuk digunakan
dan lampiran 186.000 m².
RENCANA PERMASALAHAN
PONDASI PONDASI

Masalah muncul dalam proyek karena profil tanah geologi sulit


diolah, yang menyebabkan akhirnya bergeser 60 m. Malaysia adalah
negeri tanah aluvial dikelilingi oleh lembah batu kapur. Di lokasi asli 104 Tiang
terdapat tebing kapur bawah tanah, ini akan menyebabkan Pancang

ketidakseimbangan dan kemiringan yang berbahaya di menara. Pondasi


Kedalaman
terdiri dari 104 tiang mulai dari 60 m ke 120 m dalam, ditutup dengan 120 meter
Pondasi Dipindah 60 Meter
4,5 m tebal beton. Memegang rekor untuk dunia beton terbesar Ke Arah Tenggara
PONDASI
tuangkan sampai tahun 2007.
Bagian Bergerak Kedalam
+1 Meter

Tabung Bearing

Kaki Jembatan Kemiringan 63


(Retort) Derajat

2 Tabung Baja Lantai 28-29

• Berada Dilantai Lantai 41-42


• Diketinggian 170 Meter
• Panjang :58,4 Meter
• Berat :750 Ton
• Panjang Kaki Retort 51 Meter
• DDIL Dilantai :Lantai 34-35
• 2 Tabung Baja Kaki Retort Lantai 29
• Kemiringan Kaki Retort : 63 Derajat
TRANSPORTASI VERTIKAL
 Transportasi Vertikal Lift Double Deck Dan Shuttle
Terdapat 76 Lift Dimasing-masing Tower
58 Lift Double Deck
26 Orang/Deck Atau 52 Orang/Perjalanan
18 Lift Shuttle
26 orang /Deck

 Waktu Perjalanan 3,5 Meter/Detik


 Lift Dek Bawah Menuju Lantai Bernomer Ganjil
 Lift Dek Atas Dan Eskalator Untuk Menuju Lantai Bernomor
Genap

Lift Shuttle
26 Orang/Perjalan

Lift Double Deck


52 orang/Perjalanan
EKSTERIOR

Vision Glass, panel khusus dengan sifat penyaringan cahaya dan pengurangan
kebisingan, menyediakan lingkungan batin yang nyaman. Kaca ditutupi oleh visor stainless
steel untuk lebih melindungi pengunjung dari matahari tropis.
INTERIOR

Desain dan pola yang melapisi serambi ruang masuk mencerminkan


kerajinan tangan tradisional Malaysia dan 'songket', atau tenun. Panel dinding dan
layar juga terinspirasi oleh ukiran kayu keras dari Pantai Timur Semenanjung
Malaysia. Desain lantai didasarkan pada motif rumit tenun 'pandan' dan anyaman
dinding palem 'bertam'.
GUANGZHOU INTERNATIONAL
FINANCE CENTER
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

LOKASI

Guangzhou International Finance Center atau Guangzhou


West Tower, adalah gedung pencakar langit berkapasitas
103 lantai, bertingkat 438,6 m di Zhujiang Avenue West di
Distrik Tianhe, Guangzhou, Guangdong, China.

Lokasi Guangzhou International Finance Center


GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

DESKRIPSI

Nama : Guangzhou International Finance Center


Negara / Kota : China / Guangzhou
Alamat Jalan : 5 Zhujiang Avenue West
Fungsi Bangunan : Hotel / Kantor
Bahan Struktural : Komposit
Arsitek : Wilkinson Eyre Architects
Insinyur Struktural : Arup
Operator Hotel : Four Seasons
Desainer hotel : Hirsch Bedner Associates
Usulan : 2004
Konstruksi : 2006 – 2010
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

DESKRIPSI

Bangunan ini merupakan menara landmark yang


mendefinisikan kekuatan internasional yang muncul dari kota
terbesar ketiga di China yaitu Guangzhou. Bentuk bangunan yang
dibuat seperti bentuk segitiga dengan sudut-sudut yang melengkung
dengan radius 5.1km diukur dari titik terluas sepertiga dari
ketinggian bangunan. Bangunan ini tidak memiliki puncak seperti
menara pada umumnya karena titik tertinggi digunakan sebagai
landasan helikopter.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

DESKRIPSI

Bentuk bangunan yang menyerupai segitiga dengan setiap


sudut yg melengkung didesain untuk menanggapi kebutuhan untuk
layout ruang internal yang efisien dan kinerja lingkungan yang
sangat baik. Bangunan memiliki 3 fungsi yakni sebagai kantor, hotel
mewah dan area wisata pada lantai atas. Lantai kantor menempati
tingkat 2 sampai 67, Hotel pada tingkat 67 hingga
103. Lobi utama terhubung melalui eskalator ke lobi kantor
sekunder yang terletak di bawah tanah dan memungkinkan untuk
akses ke stasiun kereta bawah tanah. Pada tingkat dasar Menara
terhubung dengan kompleks podium besar berisi sebuah mall, pusat
konferensi dan apartemen.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

ARSITEK

WilkinsonEyre adalah salah satu praktik


arsitektur terkemuka di Inggris, yang berbasis di
London, Inggris. Setelah mendapatkan
pengalaman di sejumlah praktik terbaik di
Inggris, Chris Wilkinson mendirikan Chris
Wilkinson Architects pada tahun 1983
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

SITE PLAN

Lobi utama terhubung melalui


eskalator ke lobi kantor sekunder yang
terletak di tingkat bawah tanah, yang
memungkinkan akses ke ritel di bawah
tanah dan stasiun MTR.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

ANALISIS FUNGSI

• Tata Ruang : Lantai kantor menempati


level 2 sampai 67 dan hotel Four
Hotel Floor Seasons berada pada level 67 sampai
103.

• Plat kantor memiliki kedalaman yang


dapat digunakan dari fasad sampai batas
dasar mulai dari 11-15 meter (36-49
Office Floor kaki) untuk mencapai penetrasi siang
hari yang baik.
 
 
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

ANALISIS FUNGSI

• Di lantai 66 (lantai kantor tertinggi) adalah hotel Four Seasons


bintang lima. Klub kesehatan berada pada level 67 di atas area
belakang rumah dan dapur yang telah dikategorikan. Lobi utama
hotel terletak di level 70 dan diakses melalui lift.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

TIPE OFFICE

Keterangan :

1. Toilet
2. Office
3. Shuttle elevators
4. Elevator ke lantai lain
5. M & E room
6. Elevators
7. Fire staircase
8. Service elevator
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

TIPE HOTEL

Keterangan :

1. Atrium
2. M & E room
3. Fire staircase
4. Guest Rooms
5. Guest Elevator
6. Service Elevator
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

CLADDING / DINDING PANEL

Pada bangunan Guangzhou


International Finance Center
memiliki selongsong kaca
halus dengan panel kaca
setebal 1,5m dan tinggi satu
lantai. Dengan area 80.000 sqm
yang harus ditutupi, panel kaca
dengan ukuran berbeda akan
menyulitkan. Sistem penyatuan
kaca berkinerja tinggi
digunakan untuk menjaga
transparansi agar menunjukkan
sistem struktur.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

STRUKTUR

Bangunan dibangun menggunakan struktur tertinggi Diagrid


sehingga memberikan karakter pada façade bangunan. Diagrid
terbentuk dari beton yang diisi dengan tabung baja sehingga
menimbulkan kekakuan yang baik dan struktur yang terlindung
oleh api. Struktur diagrid tubular membutuhkan12 pasang
untuk membentuk 54m (177ft) berlian raksasa baja yang tinggi.
Pada dasar menara menggunakan ketebalan struktur sebesar
1800mm (70in) dan untuk bagian atas menara menggunakan
ketebalan lebih kecil yaitu 90mm (35in). Inti Struktur
dihubungkan ke diagrid perimeter struktur melalui balok lantai
untuk menciptakan sebuah “tabung dalam tabung” system
struktur kaku. Kekakuan meminimalkan tonase baja dan
ketahanan terhadap percepatan dan goyangan.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

STRUKTUR

Bangunan telah dirancang untuk pembangunan berkelanjutan.


Bentuk bangunan telah dirancang untuk mengurangi efek dari
angin. Pembangunan berkelanjutan ini telah menangani
masalah-masalah seperti kenyamanan, pemeliharaan dan
kelestarian lingkungan dan konversi energi.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

INTERIOR

Desainer Interior Hirsch Bedner Associates (HBA) mendesain


lantai atas bangunan dengan fungsi seperti restoran, bar, dan
executive club longue dengan langit-langit yang penuh dengan
cahaya atap dramatis mengambang 120 meter, menciptakan
pemandangan yang luar biasa. Balkon atrium diukir sehingga
pengunjung dapat melihat baja berbentuk berlian dengan
struktur bangunan “Diagrid”. Pada malam hari pencahayaan
futuristik yang artistik menerangi pegangan tangan seluruh
atrium.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

INTERIOR

Desainer Interior Hirsch Bedner Associates (HBA) mendesain


lantai atas bangunan dengan fungsi seperti restoran, bar, dan
executive club longue dengan langit-langit yang penuh dengan
cahaya atap dramatis mengambang 120 meter, menciptakan
pemandangan yang luar biasa. Balkon atrium diukir sehingga
pengunjung dapat melihat baja berbentuk berlian dengan
struktur bangunan “Diagrid”. Pada malam hari pencahayaan
futuristik yang artistik menerangi pegangan tangan seluruh
atrium.
GUANGZHOU INTERNATIONAL FINANCE CENTER

INTERIOR

Seluruh isi hotel diisi oleh lukisan, cetakan dan


patung seniman kontemporer internasional yang
meningkatkan kualitas dari desain interior
modern oleh HBA & Arsitektur dramatis
Wilkinson Eyre. Hotel ini menawarkan fasilitas
spa yang lengkap dan kolam renang. Para tamu
dapat mengagumi pemandangan dari restoran
pada tingkat lantai 100. Tiga ballroom resmi
lebih dari 3.500M2 ruang acara untuk
pernikahan, acara sosial dan konferensi.

Anda mungkin juga menyukai