Anda di halaman 1dari 9

Pembelajaran Berbasis Siswa Aktif

Strategi Pembelajaran Kimia

Fitri yastanti
(06101282126038)
PENDAHULUAN
Strategi Pembelajaran Berbasis Siswa Aktif (PBSA) dapat dipandang sebagai suatu
pendekatan dalam pembelajaran yang menekankan kepada aktivitas siswa secara optimal
untuk memperoleh hasil belajar berupa panduan antara aspek kognitif, afektif, dan
psikomotor secara seimbang. Dari konsep tersebut ada dua hal yang dipahami

Ada beberapa asumsi perlunya pembelajaran berba-


sis siswa aktif.

1.Asumsi filosofis tentang pendidikan


2.Asumsi tentang siswa sebagai subjek pendidikan
3.Asumsi tentang guru
4.Asumsi yang berkaitan dengan proses pengajaran
Pengertian PBSA
Pembelajaran aktif adalah suatu peren-
canaan atau pola yang digunakan dalam su-
atu
pembelajaran yang mengajak peserta didik
untuk belajar aktif dan turut serta dalam
semua proses pembelajaran, tidak hanya
mental akan tetapi juga melibatkan fisik.
DEFINISI MODEL PEMBELAJARAN AKTIF

Jadi, yang dimaksud dengan model pembelajaran aktif adalah suatu


perencanaan atau pola yang digunakan dalam suatu pembelajaran
yang mengajak peserta didik untuk belajar aktif dan turut serta
dalam semua proses pembelajaran, tidak hanya mental akan tetapi
juga melibatkan fisik
KONSEP DAN TUJUAN PBSA

1. Dipandang dari sisi proses pembelajaran


2. Dipandang dari sisi hasil belajar

Sedangkan secara khusus pendekatan PBSA bertujuan:


a. Meningkatkan kualitas pembelajaran agar lebih bermakna. Artinya,
melalui PBSA siswa tidak hanya dituntut untuk menguasai sejumlah
informasi, tetapi juga bagaimana memanfaatkan informasi itu untuk
kehidupannya.
b. Mengembangkan seluruh potensi yang dimiliki yang dimilikinya.
Artinya, melalui PBSA diharapkan tidak hanya kemampuan
intelektual saja yang berkembang, tetapi juga seluruh pribadi siswa
termasuk sikap dan mental
Peran Guru dalam PBSA
1. Mengemukakan berbagai alternatif tujuan pembelajaran
2. Menyusun tugas-tugas belajar bersama siswa.
3. Memberikan informasi tentang kegiatan pembelajaran
4. Memberikan bantuan dan pelayanan kepada siswa
5. Memberikan motivasi, mendorong siswa untuk belajar,
membimbing, dan lain sebagainya
6. Membantu siswa dalam menarik suatu kesimpulan

Penerapan PBSA dalam Proses Pembelajaran

1. Dilihat dari proses perencanaan


2. Dilihat dari proses pembelajara
3. Ditinjau dari kegiatan evaluasi Pembelajaran
Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan
PBSA
a. Guru
Dalam proses pembelajaran dalam kelas, guru merupakan ujung
tombak yang sangat menentukan keberhasilan penerapan PBAS,
karena guru merupakan
orang yang berhadapan langsung dengan siswa
a) kemampuan Guru
b) Sikap Profesional Guru
c) Latar Belakang Pendidikan dan Pengalaman Guru

2. Sarana Belajar
Keberhasilan implementasi PBSA juga dapat dipengaruhi oleh
ketersediaan sarana belajar. Ketersediaan sarana itu meliputi ruang
kelas dan setting tempat duduk siswa, media, dan sumber belajar.
Ciri-Ciri dan Prinsip PBSA
1. Dilihat dari proses pembelajara
2. Dilihat dari hasil belajarnya
3. Prinsip-Prinsip CBSA
a) Prinsip Utama PBSA
b)Prinsip PBSA dalam Dimensi Program Pembelajaran
c) Prinsip PBSA pada Dimensi Situasi Belajar Mengajar

Jenis-Jenis PBSA

1. Jenis-Jenis pembelajaran aktif yang dikemukakan oleh


Agus Suprijono
2. Langkah-langkah model PBSA tipe index card match
3. keunggulan dan kelemahan PBSA tipe index card match
Kelebihan dan Kekurangan PBSA

1. Kelebihan metode active learning menurut


siberman
2. kelemahan metode pembelajaran aktif
menurut siberman

Penerapan PBSA dalam Pembelajaran


Kimia

1. Aktivitas dari guru


2. Aktivitas dari siswa dalam belajar
Kesimpulan

Dalam standar proses pendidikan, pembelajaran didesain untuk


membelajarkan siswa. Artinya sistem pembelajaran
menempatkan
siswa sebagai subjek belajar. Dengan kata lain, pembelajaran
ditekankan atau berbasis pada siswa aktif (PBSA). PBSA dapat
dipandang sebagai suatu pendekatan dalam pembelajaran yang
menekankan kepada aktivitas siswa secara optimal untuk
memperoleh hasil belajar berupa perpaduan antara aspek kognitif,
afektif, dan psikomotorik secara seimbang.

Anda mungkin juga menyukai