Anda di halaman 1dari 17

FISIKA KESEHATAN

BIOTERMAL
Kelompok 03 KLS A
NAMA KELOMPOK
1. Eka Febriani Intasari P07124122011A
2. Ekanur Fadila P07124122012A
3. Hikmatul Isnaini P07124122019A
4. Nia Fariza P07124122039A
5. Pitria Yuliani P07124122045A
6. Sri Puji Maris P07124122055A
DAFTAR ISI

ISU PENUTUP
01 Permasalahan atau
kasus yang akan di
Kesimpulan dan
Saran
03
bahas

PEMBAHASAN DAFTAR
02 Penjelasan Dari Isu,
Konsep Fisika,
PUSTAKA 04
Manfaat, dan Tips
01ISU
Saya memiliki teman kos yang bernama Eka.
Pada siang hari sepulang kami kuliah, saya dan Eka langsung istirahat, dan pada sore hari kami
bangun untuk solat. Setelah solat, Eka mengeluh pusing sehingga Eka tidur kembali. Pada saat azan
magrib saya membangunkan Eka untuk solat, namun setelah saya menyentuh badannya, terasa
hangat layakya sedang demam.
Sehingga saya mengecek suhu tubuhnya menggunakan Termometer, dan di dapatkan hasil 38,5 0C

RUMUSAN MASALAH
Bagaimanakah sistem kerja alat thermometer yang dapat mendeteksi suhu tubuh Eka secara cepat?
Dan apakah manfaat thermometer dalam skala yang lebih luas selain dapat mendeteksi suhu tubuh?
02 PEMBAHASAN
Biotermal adalah panas yang dihasilkan dari makhluk hidup. Suhu adalah suatu besaran yang
menunjukan derajat panas dingin dari suatu benda. Benda yang memiliki panas akan menunjukan
suhu yang tinggi daripada benda dingin. Alat yang digunakan untuk mengukur suhu disebut
termometer.
Termometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu atau alat yang digunakan
untuk menyatakan derajat panas atau dingin suatu benda. Istilah pada termometer berasal dari
bahasa Latin yang berarti thermo, artinya panas dan meter artinya untuk mengukur. Termometer
memanfaatkan sifat termometrik dari suatu zat, yaitu perubahan dari sifat-sifat zat disebabkan
perubahan suhu dari zat tersebut. Dalam kehidupan sehari-hari untuk mengukur suhu cenderung
menggunakan indera peraba, tetapi dengan adanya perkembangan teknologi maka diciptakan
termometer untuk mengukur suhu dengan hasil yang valid.

Ada banyak jenis alat thermometer, salah satunya yang digunakan oleh Eka yaitu thermometer
klinis.
Termometer klinis biasanya diperlukan sebagai keperluan pengobatan. Perawat atau
dokter dapat menunjukkan suhu badan pasien dalam waktu yang agak lama. Tujuan
dari termometer klinis adalah agar tidak terjadi kesalahan dalam menentukan .
Termometer klinis memiliki sebuah lekukan sempit di atas wadahnya. Ketika
digunakan untuk mengukur suhu tubuh pasien, raksa dalam wadah akan memuai
melewati lekukan sempit dan menunjukkan posisi suhu pasien yang diukur. Ketika
termometer dikeluarkan dari mulut / ketiak pasien, raksa tidak dapat kembali lagi ke
wadah karena celahnya terlalu sempit. Dengan demikian, kolom raksa tetap
menunjukkan suhu pasien sampai dokter selesai membaca suhunya. Raksa dapat
dikembalikan ke tempat semula dengan cara menggoyang-goyangkan termometer
selama beberapa kali.
JENIS JENIS ALAT TERMOMETER
FAKTOR YG MEMPENGARUH SUHU TUBUH MANUSIA

Setiap saat suhu tubuh manusia berubah secara fluktuatif.


Hal tersebut dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor yaitu :
1. Exercise
2. Hormon : Thyroid (Thyroxine dan Triiodothyronine).
3. Sistem syaraf
4. Suhu tubuh
5. Asupan makanan
6. Usia
7. Lingkungan
MANFAAT TERMOMETER KLINIS
● Termometer digital : untuk mengukur suhu tubuh, baik melalui mulut,
ketiak, atau dubur
● Termometer digital telinga : untuk mengukur suhu di dalam liang telinga,
tepatnya di gendang telinga atau membran timpani.
● Termometer dot digital : Anak hanya perlu mengisap termometer dot
selama 3 menit untuk mendapatkan hasil suhu tubuh yang akurat.
● Termometer dahi :  untuk mengukur suhu di area dahi dan arteri
temporal di pelipis.
● Termometer air raksa : Paparan panas dari suhu tubuh akan
meningkatkan tinggi air raksa dalam tabung hingga mencapai titik yang
menandakan suhu tubuh.

9
KONSEP FISIKA THERMOMETER KLINIS
Adapun besar respon suhu tubuh dalam keadaan panas dan dingin yang
terjadi melalui standar penilaian suhu, yaitu: normal, hipertermi, hipotermi,
dan febris. suhu tubuh yang normal memiliki derajat panas yaitu sebesar 36ºC
(97ºF) sampai 37,5ºC (99,5ºF).

Suhu adalah besaran fisika yang menyatakan derajat panas suatu zat. Alat
untuk mengukur suhu disebut termometer. Pada termometer, zat yang paling
banyak digunakan adalah alkohol dan raksa. Yang menjadi pelopor
pembuatan termometer adalah Galileo Galilei (1564-1642). Prinsip kerja
termometer buatan Galileo didasaran pada perubahan volume gas di dalam
labu. Prinsip kerja termometer biasanya menggunakan sifat pemuaian zat
cair. Jadi, pemuaian adalah bertambahnya volume suatu zat akibat
bertambahnya suhu zat.
kenaikan suhu untuk menaikan suhu suatu zat di perlukan kalor ( Q ),
besarnya tergantung jenis zatnya, banyaknya zat yang dipanaskan dan
kenaikan suhu yang diinginkan

10
Cara kerja cairan termometer klinis adalah ketika suhu tubuh naik, maka cairan pada
termometer mengembang, sehingga benang cairan tipis akan bergerak naik. Ketika suhu
tubuh turun, maka cairan pada termometer menyusut, sehingga benang cairan tipis akan
bergerak turun.

Adapun bagian - bagian pada termometer yaitu:


1. Tabung gelas berisi pipa kapiler dan skala.
2. Pipa kapiler berisi cairan atau zat cair. Fungsi pipa kapiler sebagai tempat terjadinya
pemuaian raksa.
3. Skala berupa garis - garis yang berisi tulisan. Fungsi skala yaitu untuk penunjuk derajat
suatu yang diukur.
4. Zat cair pengisi termometer bisa berupa raksa atau alkohol. Jika zat cair berisi raksa
berfungsi sebagai indikasi derajat suhu. Ketika suhu bendanya tinggi nanti raksa akan
memuai, sedangkan jika suhu benda rendah raksa akan menyusut.
5. Lekukan fungsinya supaya zat cair yang sudah memuai tidak cepat turun.
6. Reservoir berada dibagian bawah termometer. Fungsinya sebagai titik kontak antara
benda yang diukur dengan termometer.

11
EFEK SAMPING THERMOMETER KLINIS

Efek samping termometer klinis : Merkuri atau yang disebut juga air raksa
(Hg) adalah sejenis logam yang sebenarnya banyak ditemukan di alam,
seperti pada batu-batuan, bijih tambang, tanah, dan air, serta produk sehari-
hari, misalnya makanan dan produk pencerah wajah. Namun, merkuri bisa
menimbulkan dampak yang berbahaya bagi tubuh bila kamu terpapar
merkuri dalam jumlah yang banyak. Kondisi ini disebut juga keracunan
merkuri.

Bahaya Merkuri Bagi Kesehatan Tubuh Paparan merkuri yang tinggi pada
tubuh bisa menyebabkan kerusakan pada saluran pencernaan, sistem saraf,
dan ginjal. Bahan beracun tersebut juga bisa mengganggu berbagai organ
tubuh, seperti otak, jantung, paru-paru, dan sistem kekebalan tubuh.

12
TIPS
• Istirahat yang teratur
• Pola hidup sehat
• Pola makan teratus
• Banya Minum Air putih
• Mengukur suhu badan dengan
thermometer
KESIMPULAN
Termometer merupakan alat untuk mengukur suhu tubuh manusia. Dengan
menerapkan konsep fisika di dalamnya kita dapat mengetahui suhu tubuh kita.

Faktor yang mempengaruhi suhu tubuh normal antara lain:hormon umur,


kesehatan jasmani/aktivitas fisik dan lingkungan.

Kulit melepaskan panas dengan cara pemancaran (radiasi) konveksi atau


Penghantaran (konduksi) bila keadaan memungkinkan kan.

14
SARAN

Sebaiknya jika menggunakan thermometer digital, tetap rutin


mengganti batrai karena terkadang akurasinya cepat rendah
karena batrai yang lemah

Sedangkan untuk pengunaan thermometer air raksa tetap berhati-


hati jangan sampai terjatuh dan pecah.

15
DAFTAR PUSTAKA
Malau, D. N. (2019) ‘Modul Biofisika’, Modul
Biofisika, pp. 144–172.
https://
www.halodoc.com/artikel/ditarik-kem
enkes-ini-bahaya-termometer-berm
erkuri
https://id.wikibooks.org/wiki/
Subjek:Fisika/Materi:Suhu
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai