Anda di halaman 1dari 13

KEBUTUHAN KHUSUS PADA PERMASALAHAN

GOGRAFI
1. Maryati (211560412183)
2. Maysaroh Suharningsih (211560412184)
3. Melati Dwi Putri (211560412185)
Latar Belakang
• Secara geografis kepulauan Indonesia Gerakan Sistem Sunda di
merupakan daerah yang rawan bencana karena bagian barat
termasuk dalam wilayah Pacific Ring of Fire
(deretan gunung berapi Pasifik) yang bentuknya
melengkung dari utara Pulau Sumatera - Jawa –
Nusa Tenggara hingga ke Sulawesi Utara. Gerakan Sistem pinggiran
Asia Timur

Kepulauan Indonesia juga terletak di pertemuan


dua lempeng tektonik dunia dan dipengaruhi
oleh 3 gerakan Gerakan Sirkum Australia
LANDASAN TEORI
A. Pengertian Kelompok Rentan

Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia adalah semua orang yang menghadapi
hambatan atau keterbatasan dalam menikmati standar kehidupan yang layak

Olivier Serrat kerentanan merupakan perasaan tidak aman di kehidupan individu, keluarga dan
komunitas ketika menghadapi perubahan diluar lingkungannya. Kerentanan dapat dikatakan
sebagai kondisi yang ditentukan oleh faktor fisik, sosial ekonomi dan lingkungan atau suatu proses
yang meningkatkan kerentanan masyarakat terhadap dampak bahaya.
LANJUTAN..........
orang
lansia
B. Macam – Macam fakir- wanita penyan
dang
Kelompok Rentan miskin hamil
cacat

anak-
anak
LANJUTAN..........
Kejutan/
kaget/
guncangan
(Shocks)

Jenis kerentanan Perubahan


musiman

Kecenderun
gan (Critical
trends)
LANJUTAN..........

C. Kebutuhan Khusus pada Permasalahan Geografi


Lingkungan Berpolusi

 Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik,


kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan
kesehatan manusia, hewan, dan tumbuhan, mengganggu estetika dan
kenyamanan, atau merusak properti
 Pencemaran udara dapat ditimbulkan oleh sumber-sumber alami
maupun kegiatan manusia
LANJUTAN..........

Pencemar udara dibedakan


menjadi dua

Pencemar Primer Pencemar Sekunder


LANJUTAN..........

Ibu hamil yang terpapar dalam masa kehamilannya dapat berdampak


buruk pada janin dan bisa mengakibatkan kelahiran prematur,
meningkatkan resiko bayi dengan kelainan cacat bawaan, bahkan
gangguan pernapasan pada anak
Penatalaksanaan bagi ibu hamil:
Melakukan kunjungan pemeriksaan kehamilan secara teratur
Memperhatikan nutrisi dan cairan selama hamil
Memenuhi kebutuhan aktifitas dan istirahat
LANJUTAN..........

D. Kebutuhan Khusus pada Permasalahan Geografi


Lingkungan Dataran Tinggi
Ciri-ciri dataran tinggi:
1. Beriklim sejuk
2. Pertanian
3. Memiliki Udara yang
kering
4. Memiliki amplitude
5. Memiliki kelembaban
udara nisbi sangat
rendah
LANJUTAN..........

E. Kebutuhan Khusus pada Permasalahan Geografi


Lingkungan Radiasi
Radiasi adalah perambatan energy dari suatu sumber
energi (partikel kecil dengan kecepatan tinggi) atau
gelombang ke lingkungan sekitarnya tampa bantuan
medium atau peralatan misalnya perambatan panas,
perambatan cahaya dan perambatan gelombang radio
LANJUTAN..........

Penatalaksanaan:

1. Sarankan untuk menjaga


jarak dari sumber radiasi
2. Mengurangi durasi
terhadap paparan radiasi
3. Menggunakan pelindung
PENUTUP
 Kerentanan biasa dirasakan oleh individu atau kelompok yang tinggal di
wilayah tertentu yang dapat membahayakan jiwa dan aset yang
dimilikinya. Kerentanan dapat digambarkan sebagai situasi perubahan
yang membingkai kehidupan manusia baik individu, keluarga maupun
masyarakat
 Kebutuhan khusus pada permasalahan geografis bagi perempuan
dengan kondisi rentan sangat perlu diperhatikan. Dengan menerapkan
apa saja yang perlu diperhatikan dalam permasalahan geografi ini
diharapkan dapat mengurangi dampak dari permasalahan geografis
tersebut
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai