Anda di halaman 1dari 26

Peran Pancasila Dalam

Menghadapi Globalisasi
Dosen pengampu
Amar Rahmadi
C1C022030 Dr. Ir. Fachroerrozi Hoesni, M.P.
Pendahuluan
• Arus globalisasi dan reformasi dalam berbagai
bidang mengakibatkan perubahan masyarakat
sangat cepat dan seringkali menimbulkan
benturan di masyarakat

• Iklim kebebasan dan keterbukaan melahirkan


berbagai peristiwa sosial,politik dan budaya
yang cukup signifikan berpengaruh terhadap
Pancasila sebagai ideologi negara
Perang ideologi dan perang kepentingan
yang meliputi politik, ekonomi, sosial dan
saling kait mengait, negara negara industri
yang haus untuk mengeksploitasi sumber
sumber ekonomi negara berkembang
memaksa negara negara lain mengikuti arus
globalisasi
Karakteristik ideologi Pancasila

• Ideologi Terbuka Dan Bersifat Fleksibel


Dalam Menghadapi
Perkembangan Zaman.
• Dapat Berinteraksi Dengan
• Berbagai Kondisi Tanpa Harus Merubah
Makna Hakiki Atau
• Nilai Yang Terkandung Didalamnya.
NILAI - NILAI PANCASILA

 KETUHANAN (TRANSENDENTAL). MENJADI DASAR


 KEMANUSIAN (HUMANISME), RUJUKAN
 PERSATUAN (UNITY MUSYAWARAH DALAM
(DELIBERATIF) PENYELENGGARAAN
 KEADILAN (JUSTICE) BERBANGSA
FOUNDING FATHER

 Pancasila Sebagai Ideologi Bagi Bangsa Indonesia.


 Pancasila Disebut Sebagai Philosofusche Grondslag,
 Pancasila Dijadikan Fundamen, Filsafat, Pikiran Sedalam-dalamnya, Jiwa
Hasrat Yang Sedalam-dalamnya Untuk Berdirinya Nkri
DIMENSI IDEOLOGI PANCASILA

01 dimensi idealis
Yaitu Nilai-nilai Dasar Yang Terkandung Dalam Pancasila
Yang Bersifat Sistemastis Dan Rasional Yaitu Hakikat Nilai-
nilai
Yang Terkandung Dalam Lima Sila
02 Dimensi normatif
Dimensi Normatif, Nilai-nilai Yang Terkandung
Dalam Pancasila Perlu Dijabarkan Dalam Suatu
Sistem Norma
03 Dimensi realistis
Dimensi Realistis, Suatu Ideologi Harus
Mampu Mencerminkan Realitas Yang Hidup
Dan Berkembang Dalam Masyarakat
Globalisasi
Karakteristik
Globalisasi merupakan Meningkatnya
Globalisasi
Interdependency Ekonomi
Melewati
Batas-Batas Negara a.Saling Keterkaitan
b. Melewati Batas-batas
Di Seluruh Dunia
Wilayah
Melalui Peningkatan c. Perdagangan Bebas
Volume, Jenis, d. Perbedaan Budaya
Dalam Transaksi Barang, e. Mobilitas
Jasa Dan Modal Serta f. Perubahan Teknologi
Informasi
Penyebaran Tehnologi
Dalam Waktu Yang Cepat.(Imf)
Kini Di Abad 21 Bangsa Indonesia Memasuki Era
Globalisasi, Fenomena Menunjukkan:

Pancasila Sebagai Filosofi Bangsa Akhir-akhir Ini Cenderung


Ditenggelamkan, Dimarjinalkan Dalam Kehidupan Berbangsa Dan
Bernegara.
Berbagai Peristiwa Dalam Masyarakat Misalnya Sifat Beringas Dan Keras Dalam
Setiap
Penyelesaian Masalah Baik Sosial, Politik, Kebudayaan, Hukum Bahkan Persoalan
Keagamaan, Paham-paham Materialisme, Individualisme, Hedonisme Serta
Pragmatisme
Telah Mewabah Dalam Kehidupan Bermasyarakat.
Disrupsi Terjadi Pada Hamper Semua Sector Seperti Disrupsi Peraturan,
Disrupsi Budaya,
Disrupsi Pemikiran, Disrupsi Sumber Daya Manusia, Disrupsi Pasar Dan
Disrupsi Ideologi.
Pancasila berperan penting dalam
mencegah dampak buruk globalisasi
di Indonesia
Globalisasi membuat perubahan berlangsung begitu cepat dan tidak
terkendali, hal ini menjadi tantangan bagi Indonesia untuk mempertahankan
jati diri bangsanya

Melalui Pancasila diharapkan generasi muda bangsa khususnya


masyarakat pada semua jenjang pendidikan menjadi warga negara
Indonesia yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air.

Tidak hanya cinta tanah air, diharapkan generasi muda bangsa juga
dapat membangun karakter yang nyata melalui pendidikan
kewarganegaraan berbasis kearifan lokal
filterisasi pancasila di
era globalisasi
Pancasila adalah dasar negara, pandangan, dan ideologi bangsa
yang mencerminkan kepribadian Indonesia. oleh karenanya,
Pancasila akan menjadi penyaring atau filter supaya NKRI tetap
mempertahankan budaya dan memiliki kepribadian meskipun
banyak unsur budaya yang masuk melalui era globalisasi
Pancasila sendiri memiliki sifat yang lebih terbuka dan
tidak tertutup terhadap perubahan pola kehidupan yang
terjadi pada masyarakat. Pancasila bersifat aktual dan
mampu menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman

Yang dimaksud “menyesuaikan diri” di sini tidak berarti


bahwa Pancasila harus mengubah nilai yang
dikandungnya, tetapi ia mampu mengeksplisitkan
wawasan secara konkret, sehingga mempertajam
kemampuannya untuk memecahkan masalah -
masalah teraktual.
Dampak negatif
globalisasi
Banyak dampak negatif yang masuk ke Indonesia lalu
menggerus nilai - nilai asli bangsa Indonesia. Sebagai
contoh, globalisasi ini telah mempengaruhi salah satu aspek
budaya kita, yaitu gotong royong. Globalisasi membawa
Indonesia pada masyarakat menjadi lebih individualis
Globalisasi
ekonomi

Globalisasi ekonomi tentu memberikan dampak yang


cukup besar,baik dalam bentuk ancaman ketergantungan
yang mempersulit usaha bangsa menuju kemandirian ,
maupun dalam bentuk pemupukan modal dikalangan
kelompok elit yang tidak selalu sejalan dengan kebijakan
pemerataan kesesahteraan
Globalisasi membawa Indonesia pada
masyarakat menjadi lebih individualis.
Padahal, selama ini, gotong-royong
merupakan konsep yang dijunjung tinggi oleh
para pendahulu kita melalui sila keempat
Ancaman
Globalisasi

Ancaman Globalisasi lainnya yang terjadi di Indonesia yaitu proses


globalisasi yang menimbulkan desakan konsumerisme (baudrillard
) yangmelanda kehidupan bagai tsunami
Masih banyak contoh - contoh
dampak era globalisasi hingga
tak bisa disebutkan
seluruhnya, pada intinya
adalah Pancasila memiliki
peranan penting sebagai filter
budaya baru yang masuk.
Rakyat Indonesia perlu
menyesuaikan diri dengan
cepat terhadap perkembangan
zaman, tetapi Pancasila
diperlukan untuk
mempertahankan nilai budaya
asli
Pancasila dapat digunakan untuk memilah mana
saja nilai yang dapat diserap untuk kemudian
disesuaikan dengan nilai-nilai Pancasila sendiri.
Dengan begitu, Pancasila menjadi fleksibel dan
membawa kesempatan bagi nilai - nilai baru untuk
tumbuh dalam negara dengan tetap berada di bawah
kepribadian bangsa
Langkah yang dapat dilakukan untuk
memperkuat peran Pancasila pada saat ini

Meningkatkan Upaya Untuk Terus


Menerus
Sumber Daya Mengaktualisasikan
Manusia Nilai-nilai Pancasila
Indonesia Pada Kehidupan
Nasional
Yang Unggul
Penguatan Pendidikan Memperjelas
Pancasila Perlu Dilakukan Makna Yang
Terhadap Generasi- Sesungguhnya,
generasi Milenial Saat ini
Dari Ideologi Itu
Melalui Institusi-insitusi
Pendidikan Yang Ada Dari Satu Generasi Ke
Di Indonesia, Dengan Generasi
Menjadikan Pancasila Berikutnya, Dari
Sebagai Ilmu, Disamping Masa Ke Masa.
Sebagai Ideologi.
Pemerintah Indonesia Dapat
Membuat Suatu Kebijakan Yang
Mencerminkan Nilai
Pancasila Dan
Konstitusi Untuk
Mengatur Persoalan
Menyangkut Penemuan
Dan Perkembangan
Sains Serta Teknologi Di
Indonesia
Cukup sekian yang dapat saya sampaikan!!!
TERIMAKASIH....

Nama : Amar Rahmadi


Nim : C1C022030
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai