Anda di halaman 1dari 9

KEPRIBADIAN

TEMPERAMEN
dan
WATAK
BAB 7
1. Pengertian Kepribadian
• Kepribadiann seseorang tdk sama dengan
kepribadian orang lain, kepribadian ini sangat unik
demikian dinyatakan oleh para ahli, dengan
kepribadian yg dimiliki oleh seseorang dia dapat
memikat orang dan terkesima olehnya, wirausaha yg
memiliki kepribadian seperti inilah yg berhasil dalam
menjalankan tugasnya.
• Kepribadian ( personality ) semacam inilah yg
seharusnya dimiliki oleh seorang wirausaha. Seperti :
tutur kata , penampilan, gaya dan keramahan dll.
2. Kepribadian yang produktif
• Produktif : kegiatan yang menimbulkan atau
meningkatkan kegunaan / utility .
• Macam – macam utility : kegunaan
> Tempat – untuk gudang ,tempat stock br.
> Waktu - waktu yg bermanfaat
> bentuk - dirubah bentunya modifiasi
> kepemilikan – menjadi miliknya.
Ciri – ciri pribadi yang matang
• Tidak banyak tergantung pd orang lain
• Memiliki rasa tanggung jawab
• Obyektif dan kritis / tdk asal terima issu
• Emosinya stabil
• Sociality : dlm lingkungan yg cocok ia akan tampil
kedepan
• Keyakinan agama, yg terakhir inilah aspek paling
tinggi dalam jenjang yg dicapai oleh seseorang
yaitu pertolongan dan kekuatan Allah swt.
Ciri-ciri pribadi
Non produktif Non Produktif / belum matang

1. Pribadi yg hanya senag mendengar 1. Lebih bersikap pasif


saja, tdk mengemukakan
2. Ketergantungan pd orang
2. Dia lbh senang mengekploitasi
orang lain. lain
3. Suka menyimpan segala macam 3. Tdk punya pandangan ke
informasi tdk dikeluarkan depan
4. Sifatnya sentimentil, suka
merenung masa lalu
4. Posisinya selalu ke bawah
5. Banyak mengetahui segala sesuatu 5. Kurang menghargai dirinya
ttp tdk bisa mengungkapkan
6. Suka pemasarkan pribadi nya dgn
memperoleh imbalan
7. Lebih senang mengikuti anggapan
orang lain
3. Temperamen
• Istilah temperamen menunjukan cara beraksi atau
bertingkah laku yg bersifat tetap, sedangkan istilah watak
dibentuk oleh pengalaman semasa kecil , dapat berubah
pada masa tertentu , karena diperoleh pengalaman baru.
• 4 macam teperamen
a. Choleric = simbolnya api, panas cepat dan kuat
b. Sanguine = simbolnya udara lembab, cepat dan lemah
c. Melancholic = simbolnya dingin ,lemah bersifat pendiam
d. Phlegmartic = simbolnya air dingin lembab
4. Watak
• Menurut ahli psikologi behavioristik sifat sifat watak dapat
disamakan dengan sifat tingkah laku,
• Menurut socio- psikologis manusia selalu berhubungan dgn
sesama, berhubungan dengan alam, dan berhubungan
dengan diri sendiri.
• Cara berhubungan itu bermacam macam seperti : marah,
senang, kasihan, benci, sayang, cinta bekerja sama,
bersaing dst.
• Seorang wirausahawan hrs mempunyai kepribadian yg
menarik, walaupun terdapat kekurangan pd dirinya harus
dibuat yg menarik.
Faktor –faktor yg dpt dipelajari untuk
mengembangkan bakat yg kita miliki
1. Pikiran : dgn cara mengasah pikiran diharapkan daya
ingat menjadi tajam, dan kreatif , berwujud cepat
berpikir, terarah pd tujuan.
2. Perasaan : memiliki jiwa yang besar, berkembang
menjadi lapang dan leluasa, berani sabar, dan pnuh
perhitungan.
3. Pertimbangan : harus dpt memberikan keterangan /
pertimbangan kpd relasi dg jelas dan menarik setiap
kata dan kalimat harus menarik, dan meyakinkan.
4. Sikap : sikap yg serius dibumbui dg humor pd
tempatnya, bisa menempatkan diri,
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai