Anda di halaman 1dari 5

RASIO AKTIVITAS

NAMA KELOMPOK
1.ULYANA MUSLIMAN
2. ADRIAN
3.HASDI HARIANTO
4.RATNASARI
5..YULIANA DANU
6.FARID ALFARIZI
7.SRI SUSANTI
LATAR BELAKANG

 Masalah keuangan merupakan salah satu masalah yang sangat vital bagi
perusaahan dalam perkembangan bisnis disemua perusahaan. Salah satu tujuan
utama di dirikannya perusahaan adalah untuk memperoleh keuntunganyang
maksimal. Namun,berhasil tidanya perusaan dalam mencari keuntungan dan
mempertahankan perusahaannya tergantung pada manajemen
keuangan.perusahaan harus memiliki kinerja keuangan yang sehat dan efisien
untuk mendapatkan keuntungan atau laba.oleh sebab itu kinerja keuangan
merrupakan hal yang penting bagi stiap perusahaan didalam persaingan bisnis
untk memepertahankan perusahaannya. Jadi kinerja perusahaan adalah proses
pengkajian secara kritis terhadap keuangan perusahaan untuk memeberikan
solusi dalam pengambilan suatu keputusan yang tepat pada suatu periode tertentu.
 Analisisi laporan keuangan mengguanakan perhitungan rasio –rasio agar dapat
mengevaluasi keadaan finansial di masa lalu, sekarang,dan masa yang akan
datang.salah satu rasio yang digunakan adalah rasio aktivitas yang digunakan
untuk mengetahui seberapa efektif perusahaan dalam memanfaatkan semua
sumber daya yang ada padanya
PENGERTIAN RASIO AKTIVITAS

Rasio aktiVitas(activty ratio) adalah rasio yang


dgunakan untuk mengukur seberapa efektif
perusahaan dalam memanfaatkan semua sumber
daya yang dimiliki . Di samping itu,rasio ini jga
digunakan untuk mengukur rata-rata sedian
tersimpan di gudang.perputaran modal kerja,
perputaran aktiva tetap dalam suatu periode.
Penggunaan seluruh aktiva terhadap penjuaalan
dan rasio lainnya.
TUJUAN RASIO AKTIVITAS

Berikut ini adalah beberapa tujuan yang hendak dicapai perusahaan dari
penggunaan rasio aktivitas antara lain :
Untuk mengukur beberapa lama penagihan piutang selama satu periode atau
berapa kali dana yang ditanam dalam piutang ini berputar dalam satu perode.
Untuk menghitung hari rata-rata penagihan piutang (days of receivable).
Dimana hasil perhitungan ini menunjukan jumlah hari (beberapa hari)
piutang tersebut rata-rat tidak dapat ditagih.
Untuk menghitung beberapa hari rata-rata sediaan tersimpan dalam gudang.
Untuk mengukur berapakali dana yang ditanamkan dalam modal kerja
berputar dalam satu perode atau berapa penjualan yang dapat dicapai oleh
setiap modal kerja yang digunakan ( worksing captal turn over0
Untuk mengukur berapa kali dana yang ditanamkam dalam aktiva tetap
Untuk mengukur penggunaan semua aktiva perusahaaan dibandingkan
dengan penjualan
JENIS-JENIS RASIO AKTIVITAS

Perputaran piutang( account receivable turn over)


Perputaran persediaan (invetory turn over
Working capital turn over(rasio perputaran modal
kerja)
Rasio perputaran tetap ( fixed assets turn over)
Total asset turn over(perputaran aktiva

Anda mungkin juga menyukai