Anda di halaman 1dari 25

Reflex Fisiologis

&
Reflex Patologis

Lendy Nusa Bika Ika


1 Reflex Fisiologis
Nilai Respon Refleks Tendon
0 Tidak ada gerakan sendi
dan kontraksi
+1 Bila terdapat kontraksi saja
Refleks Biseps (BPR)
+2 Terdapat kontraksi dan
gerakan sendi (Normal) Refleks Triceps (TPR)
Refleks Brachioradialis
+3 Terdapat gerakan sendi Refleks Patella (KPR)
yang meningkat dan ada Refleks Achilles (APR)
perluasan refleks
Klonus lutut
+4 Sama dengan +3 dan Klonus kaki (ankle)
terdapat klonus
Refleks
Tendon
Refleks
Biceps

Stimulus Ketokan pada jari pemeriksa yang ditempatkan pada tendon m. biseps
brachii, posisi lengan setengah ditekuk pada sendi siku
Respons Fleksi lengan pada sendi siku
Afferent n. Musculucutaneus (C 5-6)
Efferent idem
Refleks
Triceps

Stimulus Ketukan pada tendon otot triceps brachii, posisi lengan fleksi pada
sendi siku dan sedikit pronasi
Respons Ekstensi lengan bawah di sendi siku
Afferent n. Radialis (C 6-7-8)
Efferent idem
Refleks
Brachioradialis

Stimulus Ketukan pada periosteum ujung distal os radii, posisi lengan setengah
fleksi dan sedikit pronasi
Respons Fleksi lengan bawah di sendi siku dan supinasi
Afferent n. Radialis (C 5-6)
Efferent idem
Refleks
Patella

Stimulus Ketukan pada tendon patella


Respons Ekstensi tungkai bawah karena kontraksi m. quadriceps femoris
Afferent n. Femoralis (L 2-3-4)
Efferent idem
Refleks
Achilles

Stimulus Ketukan pada tendon achilles


Respons Plantar fleksi kaki karena kontraksi m. gastrocnemius
Afferent n. Tibialis (L 5 – S 1-2)
Efferent idem
Klonus
Lutut

Stimulus Pegang dan dorong os patella ke arah distal


Respons Kontraksi reflektorik m. quadriceps femoris selama stimulus
berlangsung
Klonus
Kaki
(ankle)

Stimulus Dorsofleksikan kaki secara maksimal, posisi tungkai fleksi di sendi lutut
Respons Kontraksi reflektorik m. gastrocnemius selama stimulus berlangsung
2 Reflex Patologis
Oppenheim Schaffer
Babinski Gordon Gonda
Chaddock
Stransky Rossolimo
Hoffman Mendel Bechtrew Tromner
Babinski

Stimulus Penggoresan telapak kaki bagian lateral dari posterior ke anterior


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Chaddock

Stimulus Penggoresan kulit dorsum pedis bagian lateral, sekitar malleolus


lateralis dari posterior ke anterior
Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Oppenheim

Stimulus Pengurutan crista anterior tibia dari proksimal ke distal


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Gordon

Stimulus Penekanan m. gastrocnemius secara keras


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Schaffer

Stimulus Memencet tendon achilles secara kuat


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Gonda

Stimulus Penekukan (plantar fleksi) maksimal jari kaki keempat


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Stransky

Stimulus Penekukan (lateral) maksimal jari kaki kelima


Respons (+) Ekstensi ibu jari kaki dan pengembangan (fanning) jari-jari kaki
Rossolimo

Stimulus Pengetukan pada telapak kaki


Respons (+) fleksi jari-jari kaki pada sendi interphalangeal
Mendel-Bechterew

Stimulus Pengetukan dorsum pedis pada daerah os cuboid


Respons (+) fleksi jari-jari kaki pada sendi interphalangeal
Hoffman

Stimulus Goresan pada kuku jari tengah pasien


Respons (+) ibu jari, telunjuk dan jari-jari lainnya berefleksi
Tromner

Stimulus Tangan pasien pada posisi pronasi relaks, selanjutnya stimulus


dengan mencolok kuat kuku jari tengah
Respons (+) ibu jari, telunjuk dan jari-jari lainnya berefleksi

Anda mungkin juga menyukai