Anda di halaman 1dari 47

Finishing and

Polishing
Restorations

Finishing and Polishing Restorations


Tujuan

• Tujuan dari presentasi ini adalah untuk


menjelaskan armamentarium (alat-alat) yang
Dapat digunakan untuk finish and polish pada
beberapa bahan restorasi

© your company name. All rights reserved.


Latar belakang
• Finishing dari sebuah restorasi termasuk
contouring untuk menghasilkan optimal marginal
finish, menghilangkan material restorasi yang
melebihi the cavity margin, dan menghasilkan
anatomi oklusal yang baik sehingga menghasilkan
oklusi yang baik.
• Polishing sebuah restorasi termasuk
menghaluskan permukaan menggunakan material
abrasive untuk menghasilkan permukaan yang
halus

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Keuntungan finishing and polishing:
• Meminimalisir akumulasi plak pada tepi dan
oklusal dari restorasi
• Mengurangi resiko dari menempelnya noda pada
permukaan restorasi
• Mengurangi degredasi permukaan dan
meningkatkan ketahanan restorasi
• Memaksimalkan estetik restorasi sehingga
meningkatkan kepuasaan pasien
• Mengurangi resiko terjadinya kejadian untuk drg
mengganti restorasi

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Langkah- langkah :

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Dental Amalgams

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Dental Amalgams

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Contoh burs digunakan polish dental amalgam. Steel finishing burs pada
bagian bawah , and “greenies” and “brownies” – abrasive finishing points –
pada bagian atas

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Smaller-diameter abrasive discs are useful in areas of limited access,
such as around cervical cavities and palatally. Larger-diameter discs
are useful for larger, flatter areas, such as when polishing extensive
restorations involving the labial and incisal edge surfaces of anterior
teeth.
• Tumpatan amalgam yang telah
lama terkadang perlu di
repolishing menggunakan steel
burs and polishing.
• Dapat mengembalikan
permukaan amalgam menjadi
halus dan meningkatkan
marginal adaptation, sehingga
memperpanjang ketahanan
bahan restorasi

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Tumpatan amalgam yang sudah lama,
terkorosi pada premolar bawah

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Reshaping amalgam dengan steel finishing burs.
Hal ini dilakukan dengan menggunakan air untuk
menghindari overheating of the amalgam,dan
dilanjutkan dengan polishing menggunaka abrasive
points.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


The finished, polished amalgam.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Resin Komposit

• Pada resin komposit, mendapatkan transisi


permukaan yang halus dari restorasi ke gigi,
tanpa overhangs adalah hal yang harus
diperhatikan.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Composite Resins

• polishing discs dan strips yang mengandung


aluminium oxide particles,
• tungsten carbide finishing burs,
• finishing diamonds,
• rubber cups and points yang dikombinasikan
dengan abrasives and polishing pastes

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Composite Resins

• Tercapainya permukaan yang halus pada resin


komposit tergantung pada:
• Sistem finishing yang digunakan
• Bentuk permukaan yang dipulas
• Ukuran dari filler komposit yang digunaan
• Ikatan antaran filler dan matrix

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Contoh material yang digunakan membentuk resin composite,
compomer and glass-ionomer cement restorations berupa :
matrices, interproximal acetate strips and crown formers,

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive Discs and Strips

• Terdiri dari partikel abrasive berbentuk kertas


atau plastic
• Yang sering digunakan adalah aluminium
oxide,
• silicon carbide and diamond coated discs are also
available.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive Discs and Strips

• Ada beberapa tingkatan abrasive yang Dapat


digunakan pada permukaan yang rata
• labial aspect of anterior teeth.
• Terdapat beberapa ukuran diameter,
• Antara 8 mm to 19 mm,
• discs kecil
• Digunakan untuk area gingiva interproximal gigi.
• Disc digunakan berurutan sesuai dengan tingkat
abrasifnya
• coarse, medium, fine and superfine.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive Discs
• Restorasi di servical
• discs memilki kecenderungan untuk meratakan
kontur
• Resiko mengenai jaringan disekitar restorasi
• Permukaan akar terekspose  Dentine
hypersensitivity

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive Discs and Strips

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
Aluminium oxide discs
• Digunakan “tanpa air” karena menggunakan
low-speed handpiece untuk mengurangi
cipratan dan meningkatkan luas permukaan
yang dipolis
• Menggunakan disk dengan kering atau tanpa
air sama sekali akan meningkatkan panas dari
friksi permukaan. Hal ini berbahaya untuk
permukaan komposit dan berefek pada pulpa

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-coated finishing strip
• Untuk menghilangkan kelebihhan komposit di
daerah proksimal dan margin.
• Digerakan dengangerakan :”gergaji” arah
labial dan lingual
• Ada 2 tipe :
• metal backed
• plastic backed

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-coated finishing strip
• Metal-backed strips
• Untuk menghilangkan kontak proksimal dan Dapat
digunakan untuk enamel stripping untuk perawatan
ortodonti
• Umumnya metal-backed strips memilki pratikel
diamond sebagai bahan abrasif nya

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
Abrasive-coated finishing strip
• Metal-backed strips
• Agresif baik untuk gigi maupun restorasi
• Perlu memperhatikan jaringan sekitar agar tidak
terluka
• Lebih tebal dan tidak terlalu fleksibel disbanding
plastic-backed strips,
• Dapat menyebabkan overcut, permukaan terlalu rata dan
kontak proksimal terbuka

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Plastic-backed strips
• lebih flexible
• kurang aggressive
• Untuk proksimal daerah apical ke kontak lebih
baik karena lebih fleksibel

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-coated finishing strip

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
Tungsten Carbide Finishing Burs

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Tungsten Carbide Finishing Burs

• Jumlah cutting blades, pada finishing burs


bervariasi dari 8, to 10, 12, 16, 20 and 30, dan
12- dan 30-fluted burs paling sering digunakan
• bur digunakan dari yang memiliki jumlah
blade count paling sedikit karena merupakan
yang paling abrasive, setelah itu finishing
menggunakan blade count paling tinggi

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
© your company name. All rights reserved. Title of your presentation
Diamond Finishing Burs

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Diamond Finishing Burs

• Digunakan untuk menghaluskan permukaan


restorasi porcelain atau menghaluskan hasil
preparasi gigi
• The burs tersedia dalam berbagai bentuk,
ukuran dan diameter , antara 8 μm to 45 μm.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Diamond Finishing Burs

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-impregnated Cups,
Points, Discs and Brushes

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-impregnated Cups,
Points, Discs and Brushes

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-impregnated Cups,
Points, Discs and Brushes
• Bentuk Cups berguna untuk polishin bagian
cups pada gigi restorasi, permukaan yang
cekung atau bagian servikal

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


Abrasive-impregnated Cups,
Points, Discs and Brushes
• Bentuk points berguna untuk polishing bagian
grooves, fossae and marginal ridges.

© your company name. All rights reserved. Title of your presentation


© your company name. All rights reserved. Title of your presentation

Anda mungkin juga menyukai