Anda di halaman 1dari 7

TUGAS TUGAS SEKRETARIS

Oleh : Puput oktavianda


PENGERTIAN SEKRETARIS

o Yaitu seseorang yang membantu seorang pemimpin


atau badan pimpinan atau badan pimpinan ataupun
suatu perusahaan, terutama untuk penyelenggaraan
kegiatan manarejerial seorang pemimpin atau kegiatan
operasional perusahaan.
TUGAS RUTIN SEORANG SEKRETARIS
 Membuka surat – surat
 Menerima dikte pimpinan

 Menerima tamu

 Menerima telepon

 Menyimpan arsip atau surat

 Menyusun serta membuat jadwal kegiatan pimpinan


TUGAS KHUSUS

 Mengkonsep surat-surat perjanjian kerja sama dengan


relasi ataupun instansi dari luar
 Menyusun surat-surat rahasia

 Menyusun acara pertemuan bisnis

 Pembelian kado atau cidera mata


TUGAS INSIDENTAL YAITU TUGAS INI MERUPAKAN
PERKEJAAN YANG TIDAK RUTIN, DI ANTARANYA :
 Mengkoreksi berbagai bahan cetakan, misal seperti :
undangan, formulir , brosur.
 Mewakili pimpinan dalam berbagai macam resepsi atau
pertemuan.
 Menyiapkan laporan, menyiapkan agenda rapat.
TUGAS KEUANGAN
 Mengurusi urusan keuangan pimpinan di bank, seperti
minsalnya : Penyimpanan uang di bank, pengambilan
uang dari Bank, penariakn cek.
 Membayar rekening –rekening pajak dan sumbangan
dana atas nama pimpinan perusahaan.
 Menyiapkan berbagai macam catatan pengeluaran sehari
hari untuk pimpinan dan juga penyediaan dana untuk
keperluan sehari-hari.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai