Anda di halaman 1dari 6

PELAKSANAAN KEGIATAN

DESA TANGGUH BENCANA


PEMBAGIAN MATERI
HARI PERTAMA
 DASAR PENANGGULANGAN BENCANA
 PENYUSUNAN RENCANA PENAGGULANGAN

BENCANA
 PENGKAJIAN BENCANA PARTISIPATIF
Pengenalan Profil Desa
 1. Menyamakan pemahaman mengenai
kondisi geografis, kondisi sosial, ekonomi,
budaya dan kondisi geo-hidro-klimatologi,
kepemilikan tanah (ulayat, adat, dll
 2. Kelompok Kerja Desa untuk ikut serta

berbicara memberikan penjelasan terhadap


kondisi tentang desa dan warganya.
Pola Hubungan Tiga Faktor

Ancaman X Kelemahan
Risiko Bencana =
KEKUATAN

Tingkat risiko bencana akan semakin tinggi apabila


ancaman dan kelemahan tinggi sedangkan kekuatan
rendah atau nilainya kecil
Penyusunan Kajian Dan Peta
Risiko Bencana
 Menyusun Matrik Rencana Aksi Kesiapsiagaan
 Menyusun Matrik Rencana Aksi Pencegahan

dan Mitigasi
 Membuat peta Bencana Desa dan JALUR

EVAKUASI
HARI KE DUA
 SEKILAS PPGD DALAM KEBENCANAAN
 PEMBENTUKAN DAN PENGEMBANGAN FORUM

RELAWAN PRB DESTANA


 PENGEMBANGAN SISTEM PERINGATAN DINI

INKLUSIF DI MASYARAKAT
 PENYUSUNAN RENCANA KONTIJENSI DESA
 SIMULASI BENCANA

Anda mungkin juga menyukai