Anda di halaman 1dari 10

TEORI

PENGAMBILAN
KEPUTUSAN ETIK
Oleh :
Liana Devi Oktavia, M.Keb
Teori Pengambilan Manajemen Konflik

OUTLINE 1 Keputusan 3

Langkah-langkah Tugas bidan


2 Penyelesaian Konflik
4 berdasarkan etika dan
kode etik profesi
Teori Pengambilan
Keputusan
1 2 3 4

Utilitarianisme Deontology Hedonisme Eudemonisme


LANGKAH- LANGKAH PENYELESAIAN
KONFLIK Kaji situasinya untuk menentukan masalah
1.

Pengumpulan informasi untuk pemahaman lebih lanjut


2.

3. Identifikasi isu-isu etika dalam situasi tersebut


LANGKAH- LANGKAH PENYELESAIAN
KONFLIK Pelajari hambatan personal dari permasalahan yang
4. muncul

Identifikasi posisi moral dari para tokoh kunci dalam


5. satu lokasi

6. ·Identifikasi konflik nilai, jika ada


Konflik Moral menurut Johnson adalah bahwa
konflik atau dilema pada dasarnya sama,
Manajemen kenyataannya konflik berada diantara prinsip moral
dan tugas yang mana sering menyebabkan dilema, ada
Konflik dua tipe konflik :
• konflik berhubungan dengan prinsip
• konflik berhubungan dengan otonomi
Dua tipe konflik ini adalah merupakan dua bagian
yang tidak terpisahkan. Bagaimana kita mengatasi
dilema, yaitu menggunakan teori-teori etika dan teori
pengambilan keputusan dalam pelayanan kebidanan.
• Tugas mandiri
TUGAS • Menerapkan manajemen pada setiap asuhan
kebidanan
BIDAN • Memberikan pelayanan dasar pada anak remaja
dan wanita pranikah
• Memberikan asuhan kebidanan kepada klien
selama kehamilan normal, persalinan, bayi baru
lahir, masa nifas dan wanita usia subur
2. Tugas kolaborasi / kerjasama
TUGAS • Menerapkan manajemen kebidanan pada setiap
asuhan kebidanan sesuai fungsí kolaboarasi
BIDAN • Memberikan asuhan kebidanan pada ibu hamil,
bersalin, nifas, bayi baru lahir dan balita dengan
resiko tinggi dan pertolongan pertama pada
kegawatdaruratan yang memerlukan tindakan
kolaborasi
3. Tugas rujukan
TUGAS • Memberikan asuhan kebidanan melalui konsultasi
dan rujukan pada ibu hamil, bersalin, masa nifas,
BIDAN bayi baru lahir dengan resiko tinggi dan
kegawatdaruratan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai