Anda di halaman 1dari 22

PERFORMANCE MANAGEMENT SYSTEM

Petunjuk Teknis Individual Goal Setting


dan New People Review 2021
PERFORMANCE MANAGEMENT
SYSTEM
PENILAIAN KINERJA PBM IHC

2
ASPIRASI KITA ADALAH UNTUK MENCAPAI PENILAIAN KINERJA (PEOPLE REVIEW) YANG
EFEKTIF, YANG MEMBEDAKAN PEKERJA BERDASARKAN KINERJANYA

1 Penilaian pekerja berdasar pada kaidah yang tepat & tidak ada faktor
diskriminasi, efek bias
Perubahan mindset menuju
budaya berorientasi kinerja
2 Memotivasi pekerja dg memberikan penilaian yg sesuai dg sangat penting untuk mencapai
pencapaian kinerja & tingkatan perilaku nilai nilai utama AKHLAK aspirasi Pertamedika IHC
Membangun Korporasi
Kesehatan Indonesia Untuk
Mewujudkan Ketahanan
3 Membedakan rating kinerja pekerja berdasark’ pencapaian sasaran Kesehatan Nasional
kerja & perilaku nilai2 utama AKHLAK & setelah dibandingkan dg
pekerja lain
Pengelolaan Kinerja Individu dalam Performance Management System

End-to-End Process Siklus Pengelolaan Kinerja Individu related to Performance Management System (PMS Cycle)
Perumusan tujuan/rencana
perusahaan (RJPP & RKAP) PENGUKURAN &
berdasarkan visi & misi, STRATEGY & BUSINESS PLAN
PELAPORAN KINERJA
benchmark, kondisi bisnis, change
IDENTIFIKASI &
drivers & key success factor
PENYUSUNAN
KPI

Dialog Day Penyusunan Target Kinerja


1. Penyampaian & feedback rating kinerja Individu/ Individual Goal (IG)
2. Diskusi rencana pengembangan (IDP); Setting
Training, Coaching & Assignment GROWTH & HIGH 1. KPI Function / Cascading KPI Function
DEVELOPMENT
Reward & Consequences PERFORMANCE PENETAPAN 2. Individual Contributory; Community
TARGET & Involvement, HSSE Objective, Development
3. Penghargaan atas pencapaian kinerja CULTURE KESEPAKATAN Commitment
4. Pemberian konsekuensi kinerja rendah KINERJA
3. Kesepakatan Implementasi Critical 5 Behaviors
Kesepakatan Kinerja Individu
1. Expectation Setting Conversation
(End Year) People Review 2. Penetapan item, bobot, target, juknis IG
PERFORMANCE
1. Proses penilaian mengacu Target Distribusi & DIALOGUE
Meaningful Differentiation untuk aspek: (PEOPLE & PEMANTAUAN
a. Target Kinerja (KPI/IG) BUSINESS) (TRACKING) Monitoring & Reporting
b. AKHLAK Behavior + C5B 1. Pulse check / progress tracking kinerja
2. Diskusi People Review 2. Gap analysis & perumusan solusi
(SAMBAL)
Tahapan End Year People Review
Konsep Cascading KPI Function & Individual Goal
Pemberlakuan Pengelolaan Kinerja Individu (Individual Goal)

KPI Direksi / Individual Goal


KPI Fungsi Direktur Utama

L0
Layer Jabatan Pemegang
Otorisasi Anggaran
(L0 s.d L3*) L1

Catatan:
ownership KPI melekat pada jabatan
L2

Catatan:
*) disesuaikan dengan otorisasi yang L3 Layer Jabatan L1 s.d. L8
diberikan di area masing-masing
Catatan:
L0 : BOD
ownership KPI melekat pada individu
L1 : VP / Direktur RS/ Setara
L2 : Manager / Wadir RS/ Setara
L3 : Asman / Kepala / Setara L4 s.d. L8
Individual Goal Structure Tahun 2021
Individual Goal (IG) terdiri dari item KPI (KPI Fungsi / Cascading KPI Fungsi) & item Individual Contributory
BUDGET HOLDER* NON BUDGET HOLDER*

80% KPI Fungsi


80% Cascading KPI Fungsi

5% HSSE Objectives
5% HSSE Objectives
Development
5% Commitment
Development
10% Commitment
5% Community Involvement

5% Talent Development 5% Community Involvement

*Budget Holder adalah pemilik KPI Bisnis dan *Non Budget Holder adalah Pekerja yang tidak
pemegang otorisasi anggaran memiliki KPI Bisnis dan otorisasi anggaran
Definisi Item IG dan Target Individual Contributory Tahun
Cascading KPI Fungsi 2021 Development Commitment
merupakan sasaran kerja dalam bentuk tugas, project, merupakan sekumpulan aktivitas pembelajaran dan
program kerja yang diturunkan dari KPI Fungsi, baik secara pengembangan yang terkait dengan Learning Hours (LH)
penuh (fully cascade), sebagian (partially cascade) maupun dan ditargetkan untuk dilaksanakan pada tahun berjalan,
disesuaikan dengan kontribusi spesifik di jabatannya seperti; training, sertifikasi, aktivitas non training, dll.

HSSE Objectives Community Involvement

merupakan serangkaian aktivitas kontribusi dari tiap merupakan aktivitas-aktivitas dalam bentuk keterlibatan
individu dalam meningkatkan aspek HSSE di lingkungan pekerja untuk mencari ruang kolaboratif secara aktif
kerja dengan jenis-jenis aktivitas mengacu pada petunjuk yang bertujuan memberikan dampak positif (added
teknis KPI HSE Participation value) terhadap perusahaan

Talent Development Individual Contributory Mid Year Target End Year Target
HSSE Objectives 80 Point 200 Point
merupakan item IG spesifik pekerja kategori Budget Holder
yang menunjukkan peran dan tanggung jawabnya sebagai Development
100 LH 250 LH
leader dalam merencanakan, mendorong, memfasilitasi dan Commitment
memastikan pengembangan bawahannya dalam bentuk IDP Community Involvement 20 Point 50 Point
Talent Development 40% IDP 90% IDP
Kesepakatan Implementasi Critical 5 Behaviors
(C5B) Utama Pertamina dan Critical 5 Behaviors (C5B) sebagai Perilaku Implementasi Budaya
AKHLAK sebagai Nilai-Nilai

(Contoh) Komitmen
Perilaku Kerja Perwira
C5B1 1. Melakukan pengadaan barang/jasa
Berpegang teguh kepada nilai moral & sesuai dengan ketentuan yang berlaku
etika 2. ...

C5B2 1. Memastikan handover pekerjaan pada


Bertanggung jawab atas tugas, keputusan saat pergantian shift kerja dengan baik
& tindakan yang dilakukan hingga tuntas 2. ...

C5B3 1. Menganalisa potensi resiko yang akan


Berani mengambil keputusan secara cepat muncul dari keputusan, dll
& tepat berdasarkan resiko yang terukur 2. ...

SK Dirut No. Kpts-1569/A00000/2020-S0 C5B4 1. Bergabung dalam tim Breaktrough


Penerapan Core Values AKHLAK di Bersinergi secara agresif untuk Project/Special Assignment, dan/atau
Pertamedika IHC, AP & Afiliasi memberikan nilai tambah sebesar-besarnya Task Force
Terkonsolidasi untuk perusahaan & stakeholder lainnya 2. ...

C5B5 1. Membuat tindak lanjut rapat disertai


Mencari solusi terbaik dalam menghadapi PIC dalam setiap rapat antar fungsi
perbedaan kepentingan yang terjadi 2. ...

Evaluee « » Evaluator
HSSE Objectives
(HSSE Participation)
HSSE Objectives (1/2)
Target : 200 Point
Point/
Group Aktivitas Perhitungan Keterangan & Evidence
Aktivitas

Jumlah Melaksanakan MWT ke lokasi kerja/MWT secara Virtual & menyampaikan pesan
Management Walkthrough (MWT) Leader 20
Leader Pelaksanaan HSSE. Dibuktikan dengan laporan pelaksanaan MWT/hasil observasi
Participation
Jumlah Ikut serta sebagai bagian dari Tim Manajemen saat pelaksanaan MWT/ MWT
Note : Management Walktrough (MWT) Member 10
Pelaksanaan Virtual. Dibuktikan dengan laporan pelaksanaan MWT/hasil observasi
Berlaku untuk
SVP/VP/GM/
Manager (L0-L3) Penyelenggaraan HSSE Committee Meeting / HSSE Jumlah Menyelenggaraan meeting yang agenda utamanya membahas aspek HSSE.
15
Meeting / HSSE Sharing Penyelenggaraan Dibuktikan dengan daftar hadir dan notulen rapat

Jumlah Menyampaikan materi terkait aspek K3L pada saat HSSE Meeting / Tool Box
Presenter pada HSSE Meeting / Sharing 15
Pelaksanaan Meeting / Safety Stand Down. Dibuktikan dengan notulen rapat
HSSE Meeting
Participation
Menghadiri HSSE Meeting / Tool Box Meeting / Safety Stand Down sebagai peserta.
Hadir pada HSSE Meeting / Sharing Jumlah Kehadiran 5
Dibuktikan dengan daftar hadir

HSSE Menyampaikan laporan observasi aspek HSSE (unsafe act/ unsafe condition /
Melakukan observasi aspek HSSE (unsafe act / unsafe Jumlah
Observation 15 nearmiss) melalui mekanisme pelaporan yang ada di lokasi kerja (PEKA, PATUH,
condition / near miss) Pelaksanaan
Participation STOP, Safety Observation, AWAS, Monitoring Card, TUNTAS, etc.)

Jumlah Menghadiri pelatihan dengan materi terkait HSSE. Dibuktikan dengan sertifikat
Ikut serta pada pada pelatihan HSSE 15
Keikutsertaan pelatihan

HSSE Training Jumlah Modul Menyelesaikan modul E-Learning HSSE Safe Work Practice (seperti melalui link
Penyelesaian modul E-learning HSSE 15
Participation Diselesaikan https://apps.pertamina.com/lms). Dibuktikan dengan sertifikat E-learning

Jumlah Menyampaikan materi pada pelatihan HSSE / Safe Operation Practice sebagai
Instruktur Pelatihan HSSE / Safe Operation Practice 20
Pelaksanaan pengajar. Dibuktikan dengan daftar hadir

Terlibat dalam Tim Task Force terkait aspek HSSE:


Tim Task Force Tim Investigasi Insiden HSSE/Integrity, Tim Audit HSSE, Jumlah Berpartisipasi dalam Tim Task Force terkait HSSE. Dibuktikan dengan Surat
20
Participation Tim Penanggulangan Keadaan Darurat, Tim First Aider, Keikutsertaan Perintah Tim Task Force
Tim PROPER, Tim CSMS, Tim SUPREME, dll.
HSSE Objectives (2/2)
Target : 200 Point
Point/
Group Aktivitas Perhitungan Keterangan & Evidence
Aktivitas
Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Tidak ditemukan kelainan medis” . Dibuktikan dengan hasil
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P1 25
Pelaksanaan MCU
Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : ” Ditemukan kelainan medis yang tidak serius ”. Dibuktikan
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P2 20
Pelaksanaan dengan hasil MCU
Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Ditemukan kelainan medis, risiko kesehatan rendah”. Dibuktikan
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P3 18
Pelaksanaan dengan hasil MCU

Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Ditemukan kelainan medis bermakna yang dapat menjadi serius,
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P4 16
Pelaksanaan risiko kesehatan sedang”. Dibuktikan dengan hasil MCU

Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Ditemukan kelainan medis yang serius, risiko kesehatan tinggi”.
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P5 14
Pelaksanaan Dibuktikan dengan hasil MCU

Jumlah Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Ditemukan kelainan medis yang menyebabkan keterbatasan fisik
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P6 12
Health Pelaksanaan maupun psikis untuk melakukan pekerjaan sesuai jabatan/posisinya”. Dibuktikan dengan hasil MCU
Promotion
Melaksanakan MCU & mendapat hasil : “Tidak dapat bekerja untuk jabatan/posisinya dan/atau posisi
Program Jumlah
Pelaksanaan MCU dengan hasil Kategori P7 10 apapun, dalam perawatan di rumah sakit/dalam status izin sakit (sick leave)”. Dibuktikan dengan hasil
Participatio Pelaksanaan
MCU
n
Upaya pencegahan Transmisi Covid melalui Terlibat dalam kegiatan Covid Ranger, Family Covid Ranger dan/atau CMT yang ditunjukkan dari Catatan
Kepesertaan 5
keterlibatan dalam kegiatan Covid Ranger/CMT Daftar Hadir
Keikutsertaan Ikut serta dalam Program Vaksinasi yang diselenggarakan Pemerintah/Perusahaan. Dibuktikan dengan
Keikutsertaan dalam Program Vaksinasi 25
pada Program Sertifikat Vaksinasi

Tidak merokok sebagai gaya hidup, baik di kantor maupun di luar kantor selama 1 tahun terakhir (tidak
Tidak Merokok 1x setahun 10
termasuk Vape/Shisha). Dapat dibuktikan dari catatan hasil MCU atau validasi oleh atasan langsung
Berhenti Merokok 1x setahun 20 Berhenti dari aktifitas merokok selama 6 bulan terakhir. Dibuktikan dengan validasi dari atasan langsung
Jumlah Ikut serta dalam aktifitas donor darah yang diselenggarakan oleh perusahaan. Dibuktikan dengan
Donor Darah 10
Pelaksanaan dokumentasi kegiatan

Ikut serta dalam aktifitas olahraga, seperti Jumlah


2 Maksimum kumulasi 20 point. Dibuktikan dengan dokumentasi pelaksanaan kegiatan
senam / lari / gym yang difasilitasi perusahaan Kehadiran
Development Commitment
(Learning Hours)
Development Commitment (1/4)
Target : 250 LH

No. Learning Method Sumber Data &


Definisi Konversi LH Detail aktivitas
Media
1 Classroom Training yang diselenggarakan oleh/melalui PCU, dengan 1 • 1 hari = 10 jam pembelajaran All training in class dan Data Pelatihan (SDM)
Training (TEM) hari training dihitung 10 jam pembelajaran, termasuk Online • 1 jam pembelajaran setara 45 online classroom training
Classroom Training yang diselenggarakan sebagai konversi menit aktual yang di-arrange oleh
classroom training (jam pembelajaran tetap, delivery perusahaan
disesuaikan dengan kondisi WFH yakni 4-5 jam per/hari)

2 Mobile Learning/ Metode pembelajaran yang dilakukan melalui metode mobile Konversi LH dicantumkan pada Pembelajaran di web e- SDM (Laporan dari
E-Learning learning (ruang kerja/portal lainnya yg difasilitasi RS?Klinik deskripsi tiap course di aplikasi learning, dan di aplikasi learning partner
dan Korporat mobile learning/web e-learning mobile learning lain terkait)

3 Coaching/ a. Setiap proses coaching/mentoring (offline & online) yang • 1 sesi coaching = 3 LH a. Coaching di aplikasi Records dalam
Mentoring melibatkan pekerja Pertamina sebagai coach/mentor maupun (bagi mentee/coachee) People Review Online Ongoing Coaching
coachee/mentee, dan dengan coach/mentor eksternal/internal • 1 sesi coaching = 5 LH b. Coaching yang menjadi pada aplikasi People
dalam rangka pengembangan kompetensi, dengan 3 jam (bagi mentor/coach) bagian pembelajaran Review Online
pembelajaran per coaching/mentoring (program TDA mile,
b. Seluruh program development yang melibatkan proses Catalyser, dll.)
coaching/mentoring (Catalyser, TDA mile, GM Academy,
CFO Academy, baik dengan coach/mentor eksternal/
internal, termasuk coaching EPD, coaching dengan
eksternal)

4 Leaders Forum/ Pembelajaran secara tatap muka ataupun online berupa pembelajaran Sesuai aktual jam Leaders Forum/Insight, SDM (daftar hadir)
Leaders Insight yang diberikan oleh expert dalam bentuk sharing pengalaman, insight penyelenggaraan Directorship, Legal forum
ataupun inspirational thoughts

5 Upskilling Pembelajaran dalam bentuk sosialisasi, bedah buku, sharing Sesuai aktual jam upskilling Benchmark, Bedah Buku, SMART LH
Internal/Eksternal internal/eksternal, baik tatap muka maupun online atau dalam Sosialisasi
bentuk Peserta Community of Practice 1
Development Commitment (2/4)
Target : 250 LH

No. Sumber Data &


Learning Method Definisi Konversi LH Detail aktivitas
Media
6 Pengajar Internal/ Pembelajaran melalui pemberian materi pengajaran. Dalam hal Sesuai aktual jam upskilling Sebagai narasumber SDM & Lap. Panitia
Narasumber/ ini pekerja bertindak sebagai narasumber pengetahuan, *Pengajar Internal pada classroom/ internal maupun
Pembicara pengalaman, kasus yang diberikan untuk pihak internal maupun online training akan langsung eksternal
Internal atau eksternal dalam bentuk Sharing Knowledge, Sosialisasi, diinput oleh SDM sesuai jam aktual
Eksternal Workshop, dll. yang bersifat menambah pengetahuan

7 Ujian Sertifikasi Seluruh sertifikasi yang terkait dengan pengembangan individu 1 hari pelaksanaan ujian sertifikasi Sertifikasi jabatan/ profesi SDM
dan/atau pekerjaan dalam rangka memenuhi persyaratan profesi disetarakan 10 jam pembelajaran
ataupun jabatan

8 Forum Webinar a. Jenis webinar yang dihitung adalah yang diikuti pekerja a. 1 event = 2 jam pembelajaran a. Forum KOMET a. Daftar hadir
(Forum KOMET Webinar) dalam rangka menambah wawasan Webinar
dan ilmu pengetahuan.
b. 1 event = 2 jam pembelajaran b. Webinar selain Forum b. daftar hadir
b. Webinar yang dilaksanakan di luar koordinasi Fungsi QSKM, KOMET Webinar
atau oleh pihak Eksternal dalam rangka menambah wawasan c. daftar hadir
dan ilmu pengetahuan c. 1 event = 2 jam pembelajaran c. Event POLS
c. POLS (Pertamina Online Learning & Sharing)

9 Development a. Feedback dari proses Dialog Day - People Review a. 1 sesi feedback = 3 jam a. Feedback antara a. Pekerja mengisi
Feedback Bentuk pemberian feedback yang dilakukan secara one-on-one pembelajaran Evaluator dengan Feedback lalu rekap
oleh Evaluator kepada Evaluee sesudah penilaian kinerja Evaluee setelah proses disampaikanke
(EYPR) yang berfokus pada hasil pencapaian kinerja dan Diskusi People Review SDM
pengembangan diri Evaluee di masa mendatang; b. Sebagai peserta b. SMART LH
b. 1 sesi feedback = 2 jam
b. Feedback Assessment Centre (AC) pembelajaran feedback pasca
Sesi tindak lanjut setelah pelaksanaan leadership assessment pelaksanaan leadership
yang mendukung program pengembangan pekerja. Pekerja assessment
akan mendapatkan umpan balik dari Assessor mengenai hasil
asesmennya, dan saran pengembangan kompetensi ybs. di
masa depan melalui berbagai metode pengembangan.
Development Commitment (3/4)
Target : 250 LH

No. Learning Method Sumber Data &


Definisi Konversi LH Detail aktivitas
Media
10 Sosialisasi GCG Bentuk pembelajaran sosialisasi GCG yang bersifat mandatory 1 sesi sosialisasi GCG = 2 jam Sosialisasi GCG Daftar hadir
(E-Learning) diikuti oleh pekerja yang dilaksanakan oleh fungsi CLCC pembelajaran
(dituangkan dalam bentuk e-learning)

11 Other Learning a. Self Study: a. 1 jam pembelajaran Penugasan Khusus, SMART LH


Methods Pembelajaran pribadi untuk menambah pengetahuan/ b. 5 jam pembelajaran Project Assignment, Task
keterampilan dan pengembangan lain dalam bentuk baca Force, Penugasan di CIP/
c. 2 jam pembelajaran
buku, journal, e-learning, mobile learning, podcast PROPER, dsb.
d. Sesuai durasi pelaksanaan
b. Self Study:
special assignment, sbb.:
Sertifikasi/training atas inisiasi dan biaya pribadi pekerja
i. Penugasan selama min. 5 hari
c. Self Study:
kerja berturut-turut atau total
Utilisasi Portal KOMET (10 Kegiatan) 1
kumulatif, dikonversi per
d. Special Assignment: harinya menjadi 5 jam
Bentuk pembelajaran yang mencakup beberapa penugasan pembelajaran. Sedangkan
dari perusahaan kepada pekerja dan tidak mendapatkan penugasan > 1 bulan,
kompensasi khusus terkait penugasan tsb. seperti: dikonversi maksimal 100 jam
- Penugasan Khusus jam pembelajaran;
- Task Force ii. Keikutsertaan dalam tim yang
- Keikutsertaan CIP/PROPER didasari Surat Perintah seperti
- Expert Panel dan PIC KM sebagai reviewer CIP/PROPER dll., apabila
- atau penugasan lain yang terkait dengan kegiatan sampai tahapan persiapan
operasional perusahaan dan dituangkan dalam Surat
dapat dikonversi menjadi 2
Perintah yang diberikan oleh Pejabat berwenang.
jam pembelajaran, dan jika
[Penugasan yang tidak terkait dengan kegiatan operasional sampai tahap final/
perusahaan, misalnya; keikutsertaan dalam organisasi (BDI, penyelesaian dapat dikonversi
BAKOR, dst.) bukan bagian dari Learning Method menjadi 4 jam pembelajaran
dimaksud]
Development Commitment (4/4)
Konversi Learning Hours (LH) untuk Pembelajaran melalui Mobile Learning & E-
Learning
Judul Course Learning Hours
Effective Working Attitude (EWA) 10
Junior Management Development Program (JMDP) 20
Senior Management Development Program (SMDP) 30 Kelas Umum Mobile Learning & e-
Value Based Development Program–Staff / Sr. Staff & Executive / Sr.Executive 2 LH per course
Basic HSSE Mandatory 3
learning Learning Hours
Judul Course
Pertamina Upstream Development Way 11 Mobile Learning:
Pertamina Drilling Way 12 Kelas Umum (Semua Course) 5 jam per course
Pertamina Upstream Production Way 14
Overview Direktorat Pengolahan / Midstream 10 E-learning:
Engineer Professional Project Management (EPPM) Stage 1 15
Engineer Professional Project Management (EPPM) Stage 2 19 GCG 2
Engineer Professional Project Management (EPPM) Stage 3 15 HSSE (total 26 modul) 2 jam per modul
Pertamina Aviation Competence Education (PACE) for Officer 22
Pertamina Aviation Competence Education (PACE) for RSD 25 i-SEC Basic 5
obile Learning: Kelas Pertamina

Basic HSSE for SPBU 10


Basic Lubricant and Lubrication 10 i-Sec Advance 5
Lubricant and Lubrication for Automotive 18 Keterangan:
Pertamina Shipping – BJST 17 Untuk course yang baru, learning hours akan dicantumkan pada
Product Knowledge 13 deskripsi tiap course di aplikasi mobile learning/web e-learning
Starting Out Assessment Center (SOAC) 10
Competency Based Interview 10
IR for Non HR 12
Finance for Non Finance 17
AMK Fundamental 12
Mind Mapping 10
Microsoft Project 13
General Induction Pertamina 24
Essential Communication Skill 10
Cara Memecahkan Masalah ala Consultant 4
Community Involvement
Community
No
Involvement
Aktivitas Perhitungan Range Point
Target : 50 Point Keterangan / Contoh Aktivitas Point/Aktivitas
.
1 Keterlibatan aktif dalam BAPOR dan Jumlah 10 - 15 Pengurus BAPOR/Organisasi Keagamaan 15
organisasi keagamaan yang terdaftar di Kepengurusa
perusahaan n Anggota atau menjadi delegasi Pertamedika IHC dalam kegiatan Kompetisi 10
(contoh: PORSENI BUMN, ASCOPE, DUTA BUMN dll.)
2 Keterlibatan dalam Culture Change Agent Keanggotaan 10 - 15 Pengurus CCA 15
(CCA), yang tercatat di Fungsi Culture &
Change Management Anggota CCA 10
PIC Pelaksana Program Budaya 15
3 Keterlibatan dalam Serikat Pekerja yang Keanggotaan 10 - 20 Tim Perunding PKB 20
terdaftar di perusahaan
Pengurus SP/Tim Asistensi PKB 15
Anggota SP 10
4 Keterlibataan aktif dalam organisasi Jumlah 10 Contoh: 10
profesi/asosiasi sesuai dengan bidang Organisasi - Menjadi pengurus Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
pekerjaan atau background pendidikan - Ikatan Dokter Indonesia (IDI)
- Ikatan Advokasi Indonesia (IAI)

5 Keterlibatan aktif dalam kegiatan Jumlah 15 Contoh: 15


Volunteerism yang dilaksanakan oleh Kegiatan - Menjadi relawan pengajar/dokumentator Pertamina Energi Negeri/bukber anak yatim BDI
perusahaan melalui lembaga resmi - Pembimbing KP/TA/PKL (maksimal setahun 3)
seperti; CSR, CCA, BDI, Bazma, Bakor - Sosialisasi Produk/Program Pertamina ke masyarakat untuk mewakili Pertamina
Umkris, dll. Termasuk kegiatan - Kepanitiaan di Corporate Event, seperti: Digital Expo, CIP, APSA, Perayaan HUT RI,
volunteerism ke masyarakat mewakili dsb.
perusahaan - Pelaksana Program Budaya

6 Keterlibatan dalam CIP Risalah 15 - 20 FT-Prove/PC-Prove 20


I-Prove 15
7 Keterlibatan di dalam Forum Online Jumlah 5 Ikut serta di dalam forum pembelajaran online yang dilaksanakan oleh perusahaan seperti 5
Pembelajaran Kegiatan menjadi peserta Webinar, NGOPI Bareng, dll.
Talent Development
Talent Development
Target : Mid Year 40%, End Year 90%
Aktivitas Keterangan
Definisi Merupakan item KPI untuk jabatan Manager/Wadir/L3/Budget Holder setara ke atas yang menunjukkan peran dan tanggung
jawabnya sebagai leader untuk membantu merencanakan, mendorong, memfasilitasi dan memastikan pengembangan bawahannya
dalam bentuk training, coaching dan assignment yang tertuang di dalam IDP (Individual Development Plan)
Formula FOR-1
Rumusan Talent Development Score = Total score IDP seluruh Pekerja (%) x 100%
Jumlah Pekerja
Satuan %
Target 90
Bobot Score IDP masing-masing pekerja adalah rata-rata dari :
Pembuatan IDP : 30% x score pencapaian pembuatan IDP
Penyelesaian IDP : 70% x rata-rata score realiasi IDP
Polaritas Semakin besar semakin baik
Kategori Individual Goal untuk level Manager/L3/Budget Holder
Tujuan • Meningkatkan peran sebagai leader untuk proses pengembangan kapabilitas pekerja
• Meningkatkan kapabilitas pekerja melalui program pengembangan pekerja yang terstruktur dan sistematis
Frekuensi Pelaporan Per semester
PIC LD Manager
Data Realisasi Pembuatan IDP : IG’s Owner, HCGA , IDP
Realisasi Monitoring IDP : IG’s Owner, People Review, HCGA , IDP
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai