Anda di halaman 1dari 11

PENDIDIKAN AGAMA

ISLAM
Modul ke:

11 Fakultas
ENTREPRENEURSHIP DAN ETOS
KERJA ISLAM
Program Studi

TIM MKCU
Letakkan foto Terbaik anda disini

Pembuka Daftar Pustaka Akhiri Presentasi


Latar Belakang
Seiring perkembangan dunia bisnis dan
perekonomian serta persaingan yang semakin
ketat dalam dunia bisnis, mengakibatkan
seringkali ditemukan kecurangan yang
berjauhan dengan nilai -nilai moralitas dan
Agama, kerap ditemui kecurangan pada
perekonomian.

<
← MENU AKHIRI >

Saat ini banyak ditemui pedagang yang
dalam pelaksanaan bisnisnya dipenuhi oleh
praktekpraktek mal-bisnis, yang dimaksud
praktek mal-bisnis dalam pengertian ini
adalah mencakup semua perbuatan bisnis
yang tidak baik, jelek, membawa akibat
kerugian, maupun melanggar hukum. Oleh
karena itu diperlukan adanya etika dalam
berbisnis.
<
← MENU AKHIRI >

Pengertian Entrepreneurship
Secara sederhana arti entrepreneur adalah
orang yang berjiwa berani mengambil resiko
untuk membuka usaha dalam berbagai
kesempatan. Motivasi menjadi entrepreneur
adalah sesuatu yang melatar belakangi atau
mendorong seseorang melakukan aktivitas dan
memberi energy yang mengarah pada
pencapaian kebutuhan, memberi kepuasan
ataupun mengurangi ketidakseimbangan dengan
membuka suatu usaha atau bisnis.
<
← MENU AKHIRI >

Kedudukan Entrepreneur dalam Islam
Dalam pandangan Islam, menjadi seorang
entrepreneur dalam sebuah usaha yag halal dan
baik, sesuai dengan tuntunan Allah dan Rasul-
Nya adalah sebuah pekerjaan yang mulia dan
agung, Rasulullah telah bersabda: “Seorang
pengusaha yang jujur (ash-shiddiqi) lagi dapat
dipercaya (al-amin). Akan bersama para nabi,
orang-orang yang mati syahid, dan orang-orang
sholeh.”(HR. At-Tirmidzi).

<
← MENU AKHIRI >

Oleh karena itu, eksistensi entrepreneur
sangat mutlak peranannya di tengah-tengah
masyarakat yang masih dalam keadaan tidak
menentu. Saat ini diperlukan lahirnya para
entrepreneur muslim yang telah dicontohkan
pada masa Nabi Muhammad SAW, para
sahabat, dan pada masa kholifah yaitu para
entrepreneur yang jujur, amanah, dan
bertawa. <
← MENU AKHIRI >

Karakteristik Entrepreneurship
Diantara karakteristik entrepreneur yang
menonjol adalah:
1. 2. 3.
Proaktif Produktif Pemberdaya

4. 5. 6.
Tangan di Atas Rendah hati Kreatif

7.
Inovatif
<
← MENU AKHIRI >

Etos Kerja Islami
Petunjuk agar kita dapat meningkatkan etos
kerja, di antaranya adalah:

2.
1.
Bekerja sesuai bidang
Manajemen waktu
dan kompetensinya.

<
← MENU AKHIRI >

Hal-hal yang tidak boleh di lupakan oleh seorang muslim
dalam peningkatan etos kerja di antaranya:
1. Pekerjaan yang dilakukan tidak boleh menjadikan lupa
kepada Allah, Sekeras apapun orang bekerja setinggi apapun
etos kerja yang dimiliki maka tidak boleh menjadikan lupa
kepada Allah SWT. Hal ini ditegaskan dalam (QS. Al-Jumu'ah/62:
9.)

2. Etos Kerja yang tinggi tidak boleh melupakan shalat dan


zakat; Maka sesibuk apapun seseorang kalau ingin hidupnya
diberkahi dan bahagia maka harus tetap memelihara shalatnya.
Dan setelah memperoleh hasil dari pekerjaannya dituntut
untuk memberikan hak-hak saudaranya yang kurang beruntung
(fakir-miskin) < ← MENU AKHIRI >

Daftar Pustaka
Buchari Alma, 2005, Kewirausahaan, Bandung: Alfabeta
Ibnu Ibnul Jauzi, 2017, 500 Kisah Orang Saleh Penuh Hikmah,
Jakarta: Pustaka Al- Kautsar
Moko P. Astameon, 2008, Entrepreneurship Dalam Perspektif
Kondisi Bangsa Indonesia, Bandung, Alfabeta
Muhammad Syahrial Yusuf, 2013, Meraih Keajaiban Rezeki
Dengan Wirausaha, Jakarta: Erlangga

<
← MENU AKHIRI
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai