Anda di halaman 1dari 15

Azizi Syafila Hrp

Forum GenRe Sumut

Pemberdayaan teman sebaya sebagai pendidik


dan konselor sebaya
Memasuki masa remaja seperti memasuki belantara yang berbeda
dari masa sebelumnya (masa anak-anak yang dikendalikan
orangtua). Kehadiran teman sebaya seperti menemukan teman
senasib ketika sedang merasa sendirian di tengah belantara.
10 – 24
belum
menikah

Mencari jati Mudah


diri dan dipengaruhi
pengakuan dan sensitif
Karakteristik
Remaja

Suka mencari Kritis dan


tahu / belum
penasaran rasional
Apa itu teman
sebaya ?

Teman sebaya adalah orang dengan tingkat umur dan kedewasaan yang kira-kira sama (Santrock 2007:
55).

Teman sebaya atau peers adalah anak-anak dengan tingkat kematangan atau usia yang kurang lebih
sama.
Seberapa
pentingkah
teman
sebaya
bagi
remaja ?

Teman sebaya merupakan bagian dari hubungan sosial yang paling penting dalam
kehidupan remaja. Bahkan seringkali berkontribusi lebih banyak untuk
perkembangannya daripada keluarga. Hubungan teman sebaya yang kuat
membantu remaja mencapai dua tugas paling penting:
membangun kemandirian dan mengembangkan identitas pribadi.
GENERASI Z DI NEGARA MAJU
 Meningkatnya tren kurang tidur,
kelebihan berat badan, dan
menderita citra tubuh negatif.
 Mengalami depresi dan cenderung
melukai diri sendiri.
 Remaja perempuan lebih cenderung
mengalami depresi dan melukai diri
sendiri daripada laki-laki.
Sebanyak 32,1
persen siswa
Indonesia di
rentang usia
10-18 tahun
pernah
mencoba
mengonsumsi
produk
tembakau ini.
(Survei PKGR
UI, 2020).
Perilaku pacaran dapat
meningkat menjadi kontak
seksual. Tahapannya
dimulai dari sentuhan,
pacaran tanpa berciuman,
berciuman, meraba bagian
sensitif (payudara hingga
alat kelamin) dan hubungan
seksual
(Carey et al, 2009).
Pacaran yang beresiko
dapat mengakibatkan
terjadinya kehamilan tidak
diinginkan dan pernikahan
usia dini.
Apa itu
Pendidik
Sebaya dan
Konselor
Sebaya ?

Pendidik Sebaya
adalah Individu yang
memiliki motivasi Konselor Sebaya
untuk menjadi adalah Pendidik
Narasumber / sebaya yang yang
pemberi informasi memberikan konseling
dengan menggunakan bagi teman sebayanya.
modul dan kurikulum
yang sudah ada.
Aktif
Berfikiran dalam
terbuka
Bagaiman kegiatan
a Menjadi sosial
Seorang
Pendidik
Sebaya ?

Komunikas Motivasi
i bagus tinggi
Berpengetah Berpengalama
uan luas n menjadi PS
Bagaimana
Menjadi
Konselor
Sebaya ?
Telah
Kontrol diri mengikuti
pelatihan

Empati
Sebagai
Apasih “TUKAN
Peran PS G POS”
dan KS ?
Sebagai
Sebagai “TEMPA
“DOKTER T
” SAMPAH

Sebagai
“PERAW
AT”
Sungguh kesepian tanpa kekasih,
Cukup sekian dan terimakasih

Anda mungkin juga menyukai