Anda di halaman 1dari 9

KETERAMPILAN BERBICARA

Kelompok 2
1. Dira sapna
2. Trirahayu
3. Tsarwan maulana
4. Ocha ofita
Hakikat Berbicara Sebagai Keterampilan Berbahasa

Berbicara merupakan salah satu dari aspek berbahasa.


Dr.H.G Tarigan, bahwa yang di maksud dengan berbicara yaitu kemampuan
mengucapkan bunyi atau kata - kata sebagai upaya untuk
mengekspresikan,menyampaikan pikiran, gagasan dan perasaan.
Hakikat Berbicara Pemula

1) Melatih keberanian siswa,


2) Melatih Siswa Menceritakan Pengetahuan dan
Pengalamannya
3) Melatih Menyampaikan Pendapat
4) Membiasakan Siswa untuk bertanya
Hakikat berbicara lanjutan

1) Memupuk Keberanian Siswa


2) Menceritakan Pengetahuan dan Wawasan Siswa
3) Melatih Siswa Menyangga/ Menolak Pendapat Orang Lain
4) Melatih Siswa Berpikir Kritis dan Logis
5) Melatih Siswa Menghargai Pendapat Orang Lain
Tujuan Pembelajaran Berbicara di SD

St. Y. Slamet 2007: 29 mengemukakan tujuan pembelajaran berbicara di kelas-kelas awal ini
dapat dirumuskan sebagai berikut :
1. Belajar menghasilkan buah pikiran dan perasaan sendiri dengan bahasa yang sebenarnya,
sopan dan jelas.
2. Melatih anak menghasilkan pikiran, perasaan, dan kemauannya dengan bahasa sederhana
yang baik dan benar.
3. Siswa mampu mengungkapkan kata dengan lafal yang benar.
4. Siswa mampu mengucapkan atau mengatakan kalimat dengan intonasi yang wajar dan
sesuai dengan konteksnya.
5. Siswa mampu berinteraksi dan menjalin hubungan dengan orang lain secara lisan.
6. Siswa memiliki kepuasan dan kesenangan berbicara.
Jenis - jenis keterampilan berbicara

1. Bercerita
2. Diskusi
3. Pidato atau ceramah
4. percakapan
Aneka Kendala Dalam Berbicara

Ada bebeapa kendala dalam penguasaan keterampilan berbicara


diantaranya sebagai berikut :

1. Sulit mengingat kata .


2. Adanya keraguan tentang kata yang akan diucapkan.
3. Malu.
4. Demam panggung
Strategi mengembangkan keterampilan berbicara

1. Atasi rasa cemas saat ingin berbicara.


2. ketahui siapa pendengarmu.
3. atur materi dengan baik dan menarik.
4. evaluasi dari setiap timbal balik yang berikan .
5. tetap menjadi diri sendiri saat berbicara didepan publik.
6. sisipkan humor dan gunakan bahasa yang efektif .
7. jangan terlalu sering membaca saat menyampaikan materi
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai