Anda di halaman 1dari 13

MAKALAH KELUARGA

(FAMILY)
“SUSUNAN DALAM
KELUARGA”
DOSEN PEMBIMBING
NS. MURWATI, S.KEP. M.KES

DISUSUN OLEH KELOMPOK 3


ELMI ASNAWATI
NABILAH SERLI UTAMI
TEGUH ANANDA
PARIDA
RIZA HAYATI
SITI ISTIKOMA
WIDIASTUTI
YULIA AMORITA
Keluarga
Banyak ahli menguraikan pengertian keluarga sesuai dengan perkembangan
sosial masyarakat. Berikut ini definisi keluarga menurut beberapa ahli dalam
(Jhonson R, 2010):
1. Raisner
Keluarga adalah sebuah kelompok yang terdiri dan dua orang atau lebih
masing-masing mempunyai hubungan kekerabatan yang terdiri dari
bapak, ibu, kakak, dan nenek.
2. Duval
Menguraikan bahwa keluarga adalah sekumpulan orang dengan ikatan
perkawinan, kelahiran dan adopsi yang bertujuan untuk menciptakan,
mempertahankan budaya dan meningkatkan perkembangan fisik, mental,
emosional serta sosial dari setiap anggota keluarga.
3. Spradley and Allender
Satu atau lebih yang tinggal bersama, sehingga mempunyai ikatan
emosional dan mengembangkan dalam interelasi sosial, peran dan tugas.
4. Departemen Kesehatan RI
Keluarga merupakan unit terkecil dari masyarakat yang terdiri dari
kepala keluarga dan beberapa orang yang berkumpul dan tinggal di suatu
tempat di bawah satu atap dalam keadaan saling ketergantungan.
Tipe atau Bentuk Keluarga
O Pengelompokkan secara Tradisional
O Pengelompokkan secara Modern
Peranan Keluarga
O Ayah sebagai suami dari istri dan ayah bagi anak-anak,
berperan sebagai pencari nafkah, pendidik, pelindung dan
pemberi rasa aman, sebagai kepala keluarga, sebagai anggota
dari kelompok sosialnya serta sebagai anggota masyarakat
dari lingkunganya
O Ibu sebagai istri dan ibu dari anak-anaknya, ibu mempunyai
peranan untuk mengurus rumah tangga, sebagai pengasuh dan
pendidik bagi anak-anaknya, pelindung dan sebagai salah satu
kelompok dari peranan sosial serta sebagai anggota
masyarakat di lingkungannya, disamping itu juga ibu perperan
sebagai pencari nafkah tambahan dalam keluarganya.
O Anak-anak melaksanakan peranan psikososial sesuai dengan
tingkat perkembangannya baik fisik, mental, sosial, dan
spiritual.
Tugas Keluarga
O Pada dasarnya ada tujuh tugas pokok keluarga, yaitu
sebagai berikut:
O Pemeliharaan fisik keluarga dan para anggotanya.
O Pemeliharaan sumber-sumber daya yang ada dalam
keluarga.
O Pembagian tugas masing-masing anggotanya
sesuai dengan kedudukannya masing-masing.
O Sosialisasi antar anggota keluarga.
O Pengaturan jumlah anggota keluarga.
O Pemeliharaan ketertiban anggota keluarga.
O Membangkitkan dorongan dan semangat pada
anggota keluarga.
Susunan Keluarga
O Patrilineal
O Matrilineal
O Matrilokal
O Patrilokal
O Keluarga Kawin
Fungsi Keluarga
Friedman (2010) mengemukakan fungsi
keluarga, yaitu sebagai berikut:
O Fungsi afektif
O Fungsi sosialisasi
O Fungsi reproduksi
O Fungsi ekonomi
O Fungsi pemeliharaan kesehatan
Perbedaan Keluarga dan Rumah
Tangga
O Pada awalnya konsep keluarga dan rumah tangga
dianggap sama. Hal ini dikarenakan fungsi
keduanya saling mengisi dalam masyarakat,
khususnya pada masyarakat yang keluarga
batinnya dominan. Keluarga dikaitkan dengan
keturunan (umumnya dipahami sebagai ikatan
darah).
O Adapun rumah tangga di definisikan sebagai
satuan tempat tinggal yang berorientasi pada
tugas. Dengan demikian, pembantu dalam sebuah
keluarga disebut sebagai anggota rumah tangga.
Keluarga di Era Globalisasi
Mekanisme perubahan dalam keluarga
amatlah beragam. Salah satunya adalah
perubahan peran keluarga yang relatif
cepat. Pemahaman umum menempatkan
lelaki sebagai tulang punggung ekonomi
keluarga, tapi sekarang tidak lagi karna
perempuan juga mampu mencari nafkah,
bahkan bukan tak mungkin
pendapatannya lebih tinggi dari suaminya.
MEMPERSIAPKAN DIRI SEBELUM
MEMASUKI GERBANG PERNIKAHAN
O Masa Persiapan Individu
O Persiapan Pasangan
O Membuat Kesepakatan
KOMUNIKASI ANTARA ORANGTUA-
ANAK DAN KEBAHAGIAAN
O Pentingnya Komunikasi Dalam Keluarga
O Komunikasi Orangtua Dengan Anak Remaja
O Komunikasi Yang Baik dalam Keluarga
O Meningkatkan Komunikasi di dalam Keluarga

Anda mungkin juga menyukai