Anda di halaman 1dari 9

Pengetahuan dan

nilai

Kelompok 4
Anggota Tim:
• Kartika
Pangaribuan
• Putri Mayatantri
• Fitriani
Latar Belakang
Kritik adalah kecaman atau tanggapan, kadang-kadang disertai uraian
dan pertimbangan baik atau buruk terhadap suatu hasil karya,
pendapat dan sebagainya. Setiap buku yang dikritik akan menjadi
rujukan pembuatan buku yang lebih baik kedepannya. Apabila
kegiatan ini tidak dilakukan maka tidak akan terjadi kemajuan literasi
dalam dunia perbukuan terutama di Indonesia. Dalam hal ini
pengkritik akan mengkritik sebuah buku yang berjudul Filsafat
Pendidikan.
Tujuan dan manfaat
Adapun tujuan dari Critical Book Report ini, yaitu: 1. Mengulas isi
buku

2. Mencari dan mengetahui informasi yang terdapat dalam buku

3. Membandingkan isi buku utama dan buku pembanding


Adapun manfaat yang diharapakan tercapai setelah mengkritik buku ini
adalah:

1. Memahami dengan jelas materi yang terkandung di dalam buku ini

2. Dapat dijadikan sebagai salah satu bahan rujukan untuk karya serupa
yang lebih

baik dan bermutu


Epistemologi dan Pendidikan
Epistemologi merupakan sesuatu yang amat penting dalam
pengambangan humanitas manusia. Dari sudut pandang guru, suatu
perbedaan yang paling penting yang dibuat dalam epistemology ini
adalah bagaimana membedakan antara tipe-tipe pengetahuan yang
berbeda-beda baik dalam hakikat maupun prosedur.
Nilai dan pendidikan
Kendatipun nilai berada pada wilayah pikiran manusia, tetapi
eksistensinya dibutuhkan manusia untuk menjadi standar bagi sebuah
perilaku yang diinginkan. Berikut dikemukakan hubungan pendidikan
dan nilai dalam konteks aliran aliran filsafat yang ada sebagai bahan
pertimbangan dan analisis setiap pendidik dan calon pendidik untuk
membangun arah dan orientasi pembelajaran yang dilakukan di sekolah
Etika dan pendidikan
Semua guru dapat berharap bahwa subjek didiknya:

1. Mengetahui apa yang benar dan apa yang salah;


2. Mengetahui kenapa berbuat demikian;
3. Memiliki ide tentang apa yang harus ia lakukan tentang hal-hal yang
sudah diketahuinya
Estetika dan pendidikan
Ketika aktivitas kependidikan dalam keseluruhan aspeknya bernilai
estetis, tentu akan melahirkan suasana yang tidak menjenuhkan dan
menegangkan yang akan memunculkan kecemasan-kecemasan yang
tentu dan pendidikan merupakan sesuatu yang tidak dapat dipisahkan
begitu saja, tidak saja karena aktivitasnya yang membutuhkan nilai
estetis, tetapi juga mengingat entitasnya yang memang juga akan
membangun nilai-nilai estetis dalam diri subjek didik.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai