Anda di halaman 1dari 8

Modul 1

Landasan Pendidikan SD

Landasan Filosofis, Psikologis-Pedagogis, dan


Sosiologis-Antropologis Pendidikan SD

Landasan Historis, Ideologis, dan Yuridis


Pendidikan SD
1. Landasan Filosofis, Psikologis-Pedagogis, dan
Sosiologis-Antropologis Pendidikan SD
A. Landasan Filosofis, dan Psikologis Pendidikan SD
1) Teori Kognitifisme teori perkembangan
kognitif, dikembangkan oleh Jean Piaget
2) Teori Historis-Kultural, dikembangakn oleh Lev
S.Vygotsky
3) Teori Humanistik pendidikan manusia secara
utuh dan menyeluruh, yang memusatkan perhatian
pada proses pendidikan yang memungkinkan
peserta didik mencapai pertumbuhan yang positif
B. Landasan Sosiologis-Antropologis
Pendidikan SD
pandangan sosiologis-antropologis menganggap
bahwa pendidikan dasar dilihat dari segi fungsi
proses pendewasaan peserta didik dalam konteks
kehidupan bermasyarakat, dan proses enkulturasi
atau pewarisan nilai dari generasi tua kepada
generasi muda
2. Landasan Historis, Idiologis, dan Yuridis
Pendidikan SD
A. Landasan Historis dan ideologis Pendidikan SD
Landasan historis dan ideologis adalah dasar
pemikiran yang diangkat dari fakta sejarah yang
relevan tentang pertumbuhan dan perkembangan
pendidikan SD
B. Karakteristik Pendidikan SD
Pada dasarnya,karakteristik pendidikan Sd tercermin
dalam berbagai komponen pendidikan seperti siswa,
guru, kurikulum, pembelajaran, gedung, dan
fasilitas/peralatan
B. Landasan Historis-Ideologis dan Yuridis
Pendidikan SD
Landasan Historis-Ideologis dan yuridis
Pendidikan SD, akan dibahas dari sudut
pandang pemikiran tentang sistem pendidikan
nasional sejak Indonesia merdeka tanggal 17
Agustus 1945
Modul 2
Karakteristik Pendidikan SD
• Fungsi, Tujuan, dan Ciri-ciri Pendidikan SD

• Tatanan Organisasi dan bentuk-bentuk


Penyelenggaraan Pendidikan SD
1. Fungsi dan Tujuan pendidikan SD
• Fungsi dan tujuan pendidikan SD bersumber
dari fungsi dan tujuan pendidikan nasional
yang tercantum dalam Pasal 3 UU No. 20
Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Sistem
Pendidikan Nasional
2. Tatanan Organisasi dan Bentuk-bentuk
Penyelenggaraan PendidikanSD
A. Tatanan Organisasi SD
Sejak diberlakukannya undang-undang otonomi daerah,
pendidikan Sd menjadi tanggung jawab bersama anatar
Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
B. Bentuk-bentuk Penyelenggaraan Pendidikan SD
Wajib belajar diselenggarakan di
1) Sekolah Dasar (SD)
2) Madrasah Ibtidaiyah
3) SD Unggulan atau Sekolah Nasional Plus
4) SD Luar Biasa
5) SD Inklusi

Anda mungkin juga menyukai