Anda di halaman 1dari 16

EMPATI

RINDHA WIDYANINGSIH, M.A


KEMAMPUAN DASAR

 Kita diberi kemampuan dasar oleh Sang Maha


Pencipta untuk bisa meraskan apa yang ada di
dunia ini
 Secara umum rasa yang muncul pada diri kita
yang dapat kita rasakan bersumber dari 3 hal,
yaitu 1) panca indra, 2) pikiran, 3) insting
 Dari ketiga sumber tersebut perasaan yang kita
rasakan ini berkembang.antara lain adalah
RASA EMPATI
Kebutuhan Dasar

 Disisi lain, karena berkembangnya perasaan


yang ditimbulkan oleh pikiran dan kemampuan
untuk merasakan, kita semua pada dasarnya
juga memerlukan/membutuhkan :
– Perasaan diterima oleh orang lain (ACCEPTANCE)
– Diperhatikan/Dipahami/Dimengerti oleh orang lain
(UNDERSTANDING)
– Dicintai (LOVE)
FAKTOR UTAMA

 Faktor utama yang menentukan bisa – atau


tidak bisa kita melakukan ketiga hal tersebut
(menerima, memahami dan mencitai) adalah
terletak pada kemampuan kita dalam merasa
kan dengan
RASA EMPATI
yang kita miliki
APAKAH EMPATI ITU

 Kemampuan dalam merasakan dan


mempersepsi-kan pikiran dan perasaan
orang lain terhadap sesuatu, seperti apa
yang dipikirkan dan dirasakan oleh orang
tersebut
 Dengan jalan “mengibaratkan” seakan-akan
dirinya adalah diri kita sendiri
 Hal yang demikian ini sangat berhubungan
dengan kesungguhan dan ketulusan
UJUD EKSPRESI EMPATI

 Pada dasarnya sangat sulit untuk mengidentifikasikan


sesuatu bentuk perilaku itu apakah tergolong Empati
atau tidak, namun biasanya akan terekspresikan sbb:
 Masuk dalam situasi-kondisi orang lain, merasakan
seakan-akan situsi tersebut sebagai milik diri sendiri
 Menyampaikan kesanggupan dan apresiasi kita
terhadap keadaan (perasaan) orang lain
 Sensitif terhadap perasaan orang lain, sehingga jarang
menyakiti hati orang lain.
WUJUD EKSPRESI EMPATI

 Orang yang empati biasanya juga


1. Tidak Agresif
2. Senang terlibat dalam aksi sosial
3. Siap bersedia berbagi rasa dengan orang lain
atau menolong orang lain
PERKEMBANGAN RASA EMPATI

 INFANCY  GLOBAL EMPATHY


 1 – 2 YEARS  UNDERSTAND THAT
OTHERS SADNESS WAS NOT THEIR
SADNESS
 6 YEARS  COGNITIVE EMPATHY, CAN
VIEW SOMETHING FROM OTHERS POINT
OF VIEW
 12 YEARS  ABSTRACT EMPATHY
LANGKAH-LANGKAH MENINGKATKAN
KEMAMPUAN EMPATI

 INTROSPEKSI MENCOBA MENGERTI TERHADAP


PERASAAN SENDIRI
 MENCOBA MENGINGAT-INGAT PENGALAMAN
MASA LALU YANG BERKAITAN DENGAN
PERASAAN-PERASAAN YANG DITIMBULKAN OLEH
PIKIRAN
 MENCOBA MENGINGAT-INGAT BENTUK PERILAKU
YANG MUNCUL AKIBAT DARI EKSPRESI DARI
PERASAAN-PERASAAN TERSEBUT
 MENCOBA SENSITIV TERHADAP BENTUK
PERILAKU DARI ORANG LAIN YANG MIRIP DENGAN
PERILAKU YANG KITA MILIKI ITU
LANGKAH-LANGKAH MENINGKATKAN
KEMAMPUAN EMPATI

 MENCOBA MEMILAHKAN REFLEKSI EMOSI,


PIKIRAN DAN PERASAAN DIRI SENDIRI DARI
SUBJEK YANG MENJADI OBJEK EMPATI NYA
 MENCOBA MENGINTERPRETASIKAN BENTUK
PERILAKU EMPATI DAN MEMBANDINGKAN
DENGAN PENGALAMAN ORANG LAIN TENTANG
PEMAHAMANNYA TERHADAP PERILAKU-PERILAKU
EMPATI YANG MIRIP
 MENDISKUSIKAN PEMAHAMAN TERSEBUT
DENGAN ORANG LAIN SEJELAS-JELASNYA
DENGAN MENG-HARAPKAN ADANYA UMPAN
BALIK YANG KHUSUS
MENGAPA KEMAMPUAN EMPATI PENTING
UNTUK DIKEMBANGKAN
HOFFMAN

 THE EMPATHIC ATTITUDE IS ENGAGE IN MORAL


JUDGEMENT AND MORAL DILLEMAS
 “EMPATHY IS THE ROOTS OF MORALITY”
 EMPATHY TO SOMEONE IN PAIN, DANGER AND
DEPRI-VATION MOVES PEOPLE TO ACT TO HELP
THEM
 EMPATHY CAN LEAD PEOPLE TO FOLLOW
CERTAIN MORAL PRINCIPLES
MENGAPA KEMAMPUAN EMPATI PENTING
UNTUK DIKEMBANGKAN
JOHN STUART MILL

 EMPATHY UNDERLIES MORAL


JUDGEMENT AND ACTION
 EMPATHY IS “THE GUARDIAN OF JUSTICE”
 THE LEVEL OF EMPATHY INFLUENCE THE
MORAL JUDGEMENT
MENGAPA KEMAMPUAN EMPATI PENTING
UNTUK DIKEMBANGKAN

 EMPATI MUTLAK DIPERLUKAN SEBAGAI


DASAR UNTUK ADANYA PENERIMAAN TANPA
SYARAT (APA ADANYA)
 SESEORANG YANG BERPROFESI SEBAGAI
DOKTER, SEHARUSNYA BISA MENERIMA
SEORANG PASIEN APA ADANYA. TIDAK
MEMBEDA-BEDAKAN, KAYA-MISKIN, SUKU,
RAS DAN AGAMA
SIMPATI

 PADA DASARNYA SULIT UNTUK MEMBEDA-


KAN ANTARA SIMPATI DAN EMPATI PADA
TATARAN UJUD EKSPRESI PERILAKUNYA
 EMPATI DAN SIMPATI ADALAH SAMA-SAMA
ASPEK RASA PADA KOMPONEN KOGNITIF,
ARTINYA KEDUANYA ADALAH BENTUK
PERASAAN YANG MUNCUL KARENA PIKIRAN,
BUKAN KARENA PANCA INDRA atau INSTINK
CIRI-CIRI SIMPATI

 HANYA BATASAN KECIL YANG DAPAT MEMBEDAKAN


ANTARA EMPATI DAN SIMPATI. DIMANA EMPATI MENJADI
SIMPATI JIKA ;
1. ORANG YANG BERSANGKUTAN LARUT
TERLALU DALAM DNG PERASAANNYA
2. BERPERILAKU MIRIP DENGAN OBJEK
SIMPATINYA
3. NILAI-NILAI OBJEKTIFITAS PADA DIRI SUBJEK
MULAI MEMUDAR DAN BAHKAN HILANG
4. PERILAKU SUBJEK LEBIH DIKENDALIKAN OLEH EMOSI
DAN PERASAAN DIBANDING DENGAN PIKIRANNYA.
SIMPATI

 Kemampuan dalam merasakan dan


mempersepsi-kan pikiran dan perasaan
orang lain terhadap sesuatu, seperti apa
yang dipikirkan dan dirasakan oleh orang
tersebut, sampai larut dalam perasan yang
tidak terkontrol, sehingga nilai-nilai objektifi-
tas memudar. (unsur kognitif kabur/hilang)

Anda mungkin juga menyukai