Anda di halaman 1dari 11

Pengelolaan Kegiatan

Pengembangan Anak Usia Dini


PAUD 4407 PENGELOLAAN KEGIATAN PENGEMBANGAN
ANAK USIA DINI
TOPIK 3.1: Pelaksanaan Kegiatan
Pengembangan Pada Kelompok Bermain

Kegiatan
Kegiatan
Pengembangan
Pengembangan
melalui Pembentukan
Kemampuan Dasar
Perilaku
TAHAP-TAHAP KEGIATAN PENGEMBANGAN

1. Mengacu pada Tema


2. Memberi kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi
dan bereksperimen melalui permainan
3. Memilih kegiatan yang dapat meningkatkan konsep atau
pengertian dan konsentrasi; memunculkan inisiatif,
kreativitas, dan kemandirian anak; dan mengembangkan
kebiasaan bekerja yang baik
4. Membantu anak yang masih memerlukan pertolongan
dalam mencapai kemampuan yang hendak dicapai
Jenis Bermain Berdasarkan Kemampuan Anak

Bermain Bermain Bermain


Ekploratoris Energetik Keterampilan

Bermain Bermain Bermain Teka


Sosial Imajinatif Teki
Materi Metode

Unsur dalam Kegiatan


Pengembangan di KB

Evaluasi Media
TOPIK 3.2: Pelaksanaan Kegiatan
Pengembangan pada Taman Penitipan Anak
Tujuan Penyelenggaran TPA, antara lain:
1. Membantu ibu-ibu agar dapat bekerja dengan
tenang, sehingga dapat tercapai prestasi kerja yang
optimal
2. Menghindarkan anak dari kemungkinan
terlantarnya pertumbuhan dan perkembangan
secara wajar baik jasmani, rohani, dan sosialnya
Materi Pengembangan Kegiatan di TPA

Kegiatan
Kegiatan
Pengembangan
Pengembangan
melalui Pembentukan
Kemampuan Dasar
Perilaku
Tahap-Tahap Pelaksanaan Pengembangan
Kegiatan TPA

• Tujuan
• Landasan Yuridis
• Sasaran
• Pengelompokan anak
• Persyaratan Lingkungan
• Pemeliharaan Kebersihan
• Perizinan
• Keamanan
• Kesehatan
• Higieni
• Gizi dan pembiayaan
Prosedur
Pelaksanaan Kegiatan
Pengembangan TPA

Kurikulum Evaluasi
Unsur Kegiatan Pengembangan TPA
1. Materi 6. Sarana prasarana
2. Metode 7. Kompetensi hasil
3. Media luaran
4. Evaluasi 8. Pembinaan
5. Sumber daya manusia 9. Site plan
- pendidik
- pengelola
- pengasuh/perawat
Terima Kasih

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai