Anda di halaman 1dari 31

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIN DAN ADRENOKORTIKOSTEROID

BAGIAN FARMAKOLOGI DAN TERAPI UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA MEDAN 2013

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIN (ACTH)


Mengatur pertumbuhan dan fungsi cortex adrenalis Meningkatkan sintesa dan pelepasan steroida adrenalis Me sintesa protein dan RNA

Me kadar cAMP intracelluler


Kelebihan produksi ACTH menyebabkan : 1. Balans negatif K, N, P

2. Retensi natrium hypertensi oedeme


3. Intoleransi glucosa (DM) 4. Asam lemak plasma

produksi ACTH : stress (dingin, panas, hipoglikemi,


oksidasi insulin, epinefrin,operasi, rangsang psikis) sekresi ACTH : kortisol, androgen, progesteron

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIN (ACTH) MEKANISME KERJA ACTH bereaksi dengan reseptor di membran sel korteks adrenal perangsangan sintesis adrenokortikosteroid melalui peningkatan adenilat siklase sehingga terjadi peningkatan cAMP yang akhirnya merangsang steroidogenesis

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIN (ACTH)


FARMAKOKINETIK Tidak efektif pada pemberian per oral akan dirusak oleh enzim proteolitik di sal.cerna Diabsorpsi dengan baik pada pemberian IM Besarnya efek pada ACTH pada korteks adrenal tergantung dari cara pemberiannya Waktu paruh 15 menit

ACTH sintetik yang terpilih kosintropin

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIN (ACTH)


INDIKASI Digunakan untuk membedakan insufisiensi adrenal primer dan sekunder Insufisiensi adrenal primer ACTH tidak menyebabkan kortisol Insufisiensi adrenal sekunder ACTH menyebabkan kortisol Neuritis optika, miastenia gravis, sklerosis multipel

ADRENOKORTIKOSTEROID
KELENJAR KORTEX ADRENALIS Hormon-hormon steroid dari kortex adrenalis ini dibedakan dalam 3 kelompok : 1. Glukokortikoid (cortisol) efek primer pada metabolisme protein, lemak, karbohidrat. Disintesa zona fasciculata. 2. Mineralokortikoid (aldosteron) efek primer pada metabolisme air dan mineral. Disintesa zona glumerulosa 3. Androgen dan estrogen (sex hormones) efek primer untuk tanda-tanda sex sekunder. Disintesa zona retikularis

GLUCOKORTIKOID (CORTISOL)

Efek metabolik :
Menstimulasi gluconeogenesis Stimulasi lipolisis dan lipogenesis

Peningkatan deposisi lemak wajah ( moon


face ), bahu dan punggung ( buffalo hump ) Meningkatkan KGD

Efek penting lain dari cortisol 1. Anti inflamasi dengan cara memicu sintesis lipocortin (suatu inhibitor fosfolipase A2) 2. Imunosupressan menekan sintesis berbagai sitokin dan menekan jumlah eosinofil, basofil, limfosit; menghambat fungsi makrofag dan leukosit 3. sekresi kelenjar eksokrin 4. Efek pada tulang : osteoporosis, pengeluaran Ca dari tulang. 5. fosfodiesterasi cAMP 6. Stress : meningkatkan tekanan darah 7. Memicu pematangan paru pada janin meningkatkan produksi surfaktan paru

Regulasi kortisol

MINERALOKORTIKOID (ALDOSTERON)
Absorbsi Na+ dan Cl- tubuli ginjal retensi
Sekresi K+ dan H+ Ekskresi Na+ dan Cl- pada kelenjar keringat, kelenjar saliva, saluran pencernaan Pemberian mineralokortikoid: - Me volume darah yang beredar dan ekskresi urine - Me volume dari extrasel -Meningkatkan Mg clearance - Conn Syndrome (Aldosteronism) - Hipernatremia - Hypokalemia - Alkalosis - Hypertensi

SEX HORMONE (C19 KORTIKOSTEROID)


Androgen adrenal yang utama : Dehidroepiandrosteron (DHEA) Androstenedion Androgen ini dapat menyebabkan retensi N, P, K, Na, dan Cl. Sintesa dan sekresi glukokortikoid dan sex steroid dikendalikan oleh ACTH dari hipofisa melalui cAMP. Aldosteron tidak dipengaruhi oleh ACTH sistem renin angiotensin Sekresi aldosteron : - cirrhosis hepatis dengan ascites - nephrosis dengan edema - congestive heart failure Menghambat efek aldosteron dalam retensi Na Spironolakton membentuk komplex yang inaktif dengan aldosteron receptor

ADRENOKORTIKOSTEROID Mekanisme kerja


Steroid (glukokortikoid, mineralokortikoid) bekerja dengan cara berikatan dengan reseptornya suatu reseptor intraseluler meregulasi transkripsi gen mRNA protein tertentu mempengaruhi fungsi sel tertentu Reseptor steroid jika sedang tidak berikatan dgn ligan bisa terdapat di dalam nukleus atau berada di luar nukleus dengan berikatan dengan suatu protein chaperon(pengantar), yaitu heat shock proteins (hsps)

ADRENOKORTIKOSTEROID
FARMAKOKINETIK
Pemberian per oral diabsorpsi dengan baik Berikatan dengan protein plasma Glukokortikoid dapat diabsorpsi melalui kulit, sakus konjungtiva, dan synovial Penggunaan jangka panjang pada kulit dapat menyebabkan efek sistemik Biotransformasi terjadi didalam dan diluar hati Waktu paruh eliminasi kortisol 1,5 jam Diekskresikan melalui urin menjadi 17-hydroxy corticosteroids.

Indikasi
Terapi Subsitusi

bertujuan memperbaiki kekurangan akibat insufisiensi sekresi korteks adrenal


Terapi Non-Endokrin - Rheumatoid arthritis (not respond to other drugs). - Bronchial asthma (not respond to other drugs) - Acute lymphatic leukemia - Acute hemolytic anemia. - Thrombocytopenic purpura. - Ulcerative colitis. - Systemic lupus erythematosis (SLE) - and other collagen diseases.

ADRENOKORTIKOSTEROID
Efek samping Meningkatkan konsentrasi glukosa dan glikogen yang berasal dari metabolisme asam lemak dan protein risiko diabetes Memiliki efek katabolik pada jaringan ikat, otot, lemak, dan kulit al. : efek osteoporosis, Menghambat pertumbuhan pada anak-anak, atrofi jaringan Tukak peptik Iatrogenic cushing syndrom

Classification of Adrenocorticosteroids

I. Short to medium-acting glucocorticoids: a. Hydrocortisone (cortisol) b. Cortisone c. Prednisone d. Prednisolone e. Methylprednisolone f. Meprednisone

II. Intermediate-acting glucocorticoids

a. Triamcinolone b. Paramethasone c. Fluprednisolone

III. Long-acting glucocorticoids


a. Betamethasone b. Dexamathasone

IV. Mineralocorticoids
a. Fludrocortisone b. desoxycorticosterone acetate

Mineralocorticoids
(Aldosterone, Desoxycorticosterone & Fludrocortisone)

Aldosterone Aldosterone is rapidly inactivated in the liver after oral administration. Aldosterone has a short t1/2 (20 min.) Used i.m in acute adrenal insufficiency, but it has no place in routine therapeutics.

Desoxycorticosterone (DOC) DOC is the naturally occurring precursor of aldosterone. It has a pure mineralocorticoid activity. Desoxycorticosterone acetate (DOCA) i.m, or subcutaneous pellet implantation is used with cortisol for replacement therapy in Addison's disease.

Fludrocortisone It is the only mineralocorticoid given orally. It has a very great mineralocorticoid plus a significant glucocorticoid activities. It has a long duration of action Fludrocortisone is preferred in: - Replacement therapy in Addison's disease. - to preserve sodium and treat hypotension as in cases of interstitial nephritis and autonomic neuropathy.

Adrenocorticosteroid Antagonists

1. Reseptor Antagonis Spirinolacton merupakan antagonis kompetitif aldosteron Mifepristone memblok reseptor glukokortikoid dan progesteron. digunakan pada cushings syndrom

Adrenocorticosteroid Antagonists

2. Synthesis inhibitors
(Metyrapone, Aminoglutethimide & Ketoconazole) Menginhibisi steroid pada kelenjar adrenal digunakan pada cushings syndrom dan kanker adrenal apabila tindakan operatif merupakan kontraindikasi Metyrapone - Menghambat kerja enzim 11--hidroksilase - Berguna bila adrenal masih berfungsi terhadap rangsangan ACTH - Mengatasi keadaan hiperkotisolisme pada neoplasma adrenal - Penggunaan jangka lama dapat menyebabkan hipertensi

Aminoglutetimid

- Menghambat konversi kolesterol menjadi 5-pregnolon


- di gunakan pada breast cancer

KETOKONAZOLE - Merupakan antifungal - Memblok sintesis steroid pada korteks adrenal dan gonad - di gunakan pada Cushings Syndrom

Trilostane

- 3-17 inhibitor hidroksisteroid dehidrogenase yang mengganggu sintesis hormon adrenal dan gonad - Sebanding dengan aminogluthemide
Mitotane

Anda mungkin juga menyukai