Anda di halaman 1dari 13

I.

HIDROGEN
Unsur paling ringan
Unsur paling sederhana yang menjadi
pusat pengembangan teori tentang
struktur atom
Kelimpahannya dialam 93 %, Hidrogen
di alam berasal dari reaksi pembelahan
(fisi) dari Helium (dari sinar matahari

Sifat-sifat fisika H2
H2 mempunyai BM rendah maka titik didihnya rendah
H2 mempunyai energi tinggi digunakan sebagai bahan
bakar
Bahan bakar + Oksigen Hasil oksidasi
Reaksi
Oksidasi 2H2(g) + 4OH-(aq) 4H2O + 4eReduksi O2(g) + 2H2O + 4 e- 4OH-(aq)
2H2(g) + O2(g) 2H2O(c)

H2 tidak berwarna, tidak bau, titik beku 20,28 K, tidak


larut dalam air.

Pengadaan dan Pembuatan


Senyawa hydrogen yang paling banyak

digunakan adalah H2O


H2O merupakan sumber H2 yang diolah dengan
cara mereduksi H2O dengan pereduksi Carbon
(batu bara), CO atau CH4
Reaksi
C(p) + H2O(g) CO(g) + H2(g)
CO(g) + H2O(g) CO2(g) + H2(g) Suhu sampai 2000oC
CH4(g) + H2O(g) CO(g) + 3H2(g)

ELEKTROLISIS
Dengan proses pemanasan / termal hanya sedikit senyawa
yang dapat diuraikan menjadi unsure dan menghasilkan
gas-gas seperti CO, NO, SO2, maka dilakukan dengan
metode lain yaitu elektrolisis > peruraian dengan
arus listrik
2H2O(c) elektrolisis

2H2(g) + O2(g)

Arus listrik dialirkan melalui elektrolit encer H2SO4, metode


ini menghasilkan gas H2 dengan kemurnian tinggi namun
menggunakan banyak energi listrik

Metode termal dengan suhu dibawah 2000oC

650Oc

6FeCl2 + 8H2O

2 Fe3O4 + 12 HCl + 2H2


200Oc

2 Fe3O4 + 12 HCl + 3 Cl2

6 FeCl3 + 6 H2O + O2

450OC
6 FeCl3
2H2O

6 FeCl2 + 3 Cl2
2H2 + O2

Pembuatan H2 di Lab
Zn(p) + 2 H+(aq)

Zn2+(aq) + H2

Adanya NO3- , SO42- atau pengoksidasi lain yang lebih kuat


dari H+, maka H2 tidak terbentuk namun akan dihasilkan NO(g),
N2O(g) , NH4+ atau SO2(g).

Logam aktif golongan IA dan IIA mampu


menghasilkan H2(g) dengan air dingin
Gol IA 2M(p) + 2H2O(c)
2M+(aq) + 2OH-(aq) + H2(g)
Gol IIA 2M(p) + 2H2O(c)
2M2+(aq) + 2OH-(aq) + H2(g)

Dalam skala industri

Hidrogen dibuat dengan cracking termal

atau steam reforming dari hidrokarbon,


dengan reduksi air oleh karbon ( water
gas reaction) slide 3

Reaksi-reaksi hydrogen
Hidrogen bereaksi dengan unsur-unsur golongan karbon
(IVA), nitrogen (VA), Oksigen (VIA) dan halogen (VIIA)
H2(g) + Cl2(g)
2 HCl(g)
3H2(g) + N2(g)
2 NH3(g)
H2 + Be, Mg, Al, & Ga
MH2 (hidrida kovalen)
H2(g) + logam aktif (IA & IIA)
2 MH atau MH2 (hidrida
ionic) , IIA : Ca, Sr & Ba
Hidrida ionic bereaksi dengan H2O membentuk H2(g)

H- + H2O OH-(aq) + H2(g)


H2O direduksi

Penggunaan
H2 digunakan dalam sintesis NH3, HCl, CH3OH dan dalam hidrogenasi lemak
H2 digunakan dalam obor pemotong dan pengelas
H2(c) digunakan sebagai bahan baker roket dan untuk mendapatkan suhu
rendah.
H2 merupakan bahan pereduksi yang baik untuk menghasilkan logam dari
oksidanya
Fe2O3(p) + 3 H2(g) 2 Fe(p) + 3H2O(g)
H2 mudah menguap maka sering digunakan sebagai gas pembawa (carrier
gas) pada analisis senyawa-senyawa yang mudah menguap secara
kromatografi.

H2 diharapkan dapat menggantikan bensin sebagai bahan bakar untuk


transportasi dengan demikian perlu diproduksi H2 dari H2O secara
besar-besaran melalui metode elektrolisis maupun termokimia
namun dalam hal ini butuh energi yang sangat besar sehingga
diperlukan sumber energi yang tak terbatas seperti energi fusi.

Masalah lain dari penggunaan H2


sebagai bahan bakar

Penyimpanan H2 yang ekonomis dan aman,

dapat dilakukan dengan melarutkan H2 dalam


logam (seperti alloy Mg-Ni) gas dibebaskan
dengan pemanasan per-lahan2 dari hidrida
logamnya.
H2 mempunyai rapatan rendah berarti H2
membutuhkan wadah yang besar
H2 dengan O2 dan udara mudah meledak

Fuel Cell
Jika elektrolisa dapat menguraikan air menjadi
gas hidrogen dan oksigen dengan bantuan trik
dan elektroda. Pada fuell cell memasukan gas
hidrogen dan oksigen dengan bantuan elektrolit
dan elektroda untuk memproduksi tenaga listrik.

Diagram alir dari FC

Distribusi listrik dalam jumlah besar merupakan


kesulitan tersendiri terutama untuk daerah yang
jauh. Bvanyaknya saluran listrik tegangan tinggi
kurang disukai orang karena ada bahaya dan
merusak pemandangan. Fuel cell bersama kincir
angin dan fotocell merupakan alternatif untuk
mmenyediakan listrik untuk daerah terpencil.
Foto cell memelukan matahari, kincir angin
memerlukan adanya angin dan berisik, sedang
fuell cell memerlukan gas hidrogen. Kelebihan
dari FC adalah lebih efisien, tidak berisik, tidak
mengeluarkan gas buang kecuali air sehingga
tidak menyebabkan polusi.

IKATAN HIDROGEN
Titik didih normal beberapa senyawa digambarkan

sebagai fungsi Berat molekul


Titik didih juga dipengaruhi oleh adanya ikatan hidrogen,
ditunjukkan pada NH3, H2O, dan HF
Gambar tersebut memberikan gambaran bahwa dalam
hydrogen terdapat tiga gagasan penting mengenai
interaksi dwi kutub yang dikenal Ikatan Hidrogen

- + - +
F HF H

: F : H :F : H:

Anda mungkin juga menyukai