Anda di halaman 1dari 34

DETOKSIFIKASI

Detoksifikasi
Detoksifikasi

sebagai suatu proses


eliminasi atau menetralkan racun
(toksin) di dalam tubuh.
Tindakan ini untuk membuang
timbunan sampah sisa metabolisme
yang terakumulasi (tertumpuk) di
dalam tubuh selama bertahun
tahun.

Tujuan Detoksifikasi
membersihkan toksin yang merusak sel sel tubuh,
memungkinkan atau memampukan tubuh untuk
menyembuhkan diri sendiri,
mengembalikan kendali fungsi dan keseimbangan
alamiah organ tubuh secara optimal,
menambah energi bagi tubuh untuk melakukan proses
metabolisme dan memperbaiki setiap kerusakan yang
terjadi,
untuk memperbaiki sistem peredaran darah dan
kekebalan tubuh,
memperbaiki sel yang rusak (revitalisasi) dan menjaga
keseimbangannya.

Detoksifikasi
Dengan

membangun sistem
kekebalan tubuh dapat
memperpanjang usia dan membuat
awet muda.

Detoksifikasi
Setiap

individu perlu menjalankan


detoksifikasi agar setiap racun atau
zat toksin dapat di eliminir dari
tubuhnya sehingga organ tubuhnya
dapat berfungsi secara optimal.
Pada dasarnya toksin dapat
menyebabkan iritasi pada tubuh dan
memberikan efek yang merusak.

Akibat toksin yang


terakumulasi
melemahkan

eliminasi toksin,
sistem kekebalan,
sistem peredaran darah,
merusak sistem pencernaan,
sistem penyaringan dan sistem
endokrin.

Sistem detoksifikasi Utama


Dalam Tubuh :
Detoksifikasi

Xenobiotik
Detoksifikasi Antioksidant

Detoksifikasi Xenobiotik
Menghancurkan

zat zat kimia dan


logam berbahaya (logam berat) dari
makanan, air dan udara
Sistem ini juga menetralkan bahan
berbahaya yang di produksi dari
dalam tubuh
Proses reaksinya : enzymatis
(melibatkan enzym)

Detoksifikasi Xenobiotik
Ada

2 tahapan reaksi :
Enzymatis (tahap 1) : reaksi oksidasi,
reduksi dan asetilasi.
tujuan reaksi: menurunkan efek
toksis bahan kimia & membuat lebih
larut air
Konyugasi (tahap 2) : larut dalam air,
di ekskresikan melalui urin.

Sumber Toksin Yang


Dikendalikan Oleh Sistem
Detoksifikasi Xenobiotik

Dari lingkungan
Merokok
Obat obatan
Herbisida &
Pestisida
Pelarut Organik
BTM
ES pembakaran
daging dg arang

Dari dalam tubuh


Androgen
Estrogen
Streroid lain
Asam empedu
Bahan kimia
sekuler lain

Detoksifikasi Antioksidan
Merupakan

proses penghentian atau


penghancuran spesies yang reaktif
terhadap oksigen, yang merupakan
kategori terpenting dari radikal
bebas.
Radikal bebas dapat di hasilkan dari
faktor lingkungan seperti kebiasaan
merokok dan polutan

Antioksidan
Merupakan

senyawa yang
mempunyai struktur molekul yang
dapat memberikan elekronnya
dengan cuma Cuma kepada
molekul radikal bebas tanpa
terganggu fungsinya dan dapat
memutus reaksi berantai radikal
bebas.

Detoksifikasi Antioksidant

Radikal

bebas bisa juga berasal dari


ES reaksi internal seperti respirasi
mitokondria, ES metabolisme kimia,
peradangan akibat kerja fisik /
olahraga, konsumsi kalori yang
berlebihan

Elemen pereduksi radikal


bebas
Reaksi

enzymatis antioksidant
spesifik
Antioksidant dari makanan atau
internal
Fitokimia yang bersifat antioksidant
(senyawa flavonoid dan terpenoid)

Jenis antioksidan
Yang

dibuat tubuh sendiri berupa


enzym.
SOD, Glutation peroksidase, peroxidasi
& katalase.
Antioksidan alami, vit e, vit C,
betakaroten, licopen.
Antioksidan sintetis
BHA, BHT, TBHQ, PG, NDGA umum
dipakai dalam bahan makanan.

Sumber Radikal Bebas Yang


Dikendalikan Oleh Sistem Detoksifikasi
Antioksidan
Dari lingkungan
Merokok
Radiasi UV
Ozon
Produk
Pembakaran
Obat - obatan

Dari dalam tubuh


Respirasi energi
Makan >>
Inflamasi
Olahraga >>

Detoksifikasi Logam Berat


Timbal,

Merkuri, Cadnium, Nikel


Logam berat terakumulasi dalam tubuh
dan memiliki waktu paro hingga
bertahun tahun
LB menyebabkan gangguan
homeostasis dan gangguan fungsi
organ
LB dapat mengubah kstb mineral,
menekan sist imun, merusak organ.

Detoksifikasi Logam Berat


LB

lebih mudah di serap dalam perut


kosong
Bahan Detox : Glutation dan
Metilsulfonil Metan (MSM), N Asetil
Sistein (NAC), selenium.
Cara Detox : Inj Glutation 600 mg 1
minggu sekali selama 10 kali
kunjungan

Detox Bahan Alam


Apel

(Pyrus malus) mengandung


pektin (serat larut) dapat mengikat
logam berat timbal & merkuri
Kulitnya mengandung quercein yang
memiliki aktivitas antioksidan
tertinggi.

Prinsip Detox
Detoksifikasi

atau yang juga dikenal


sebagai Internal Cleansing, dalam
dunia kedokteran dikenal sebagai
functional medicine; berfungsi
sebagai penatalaksana pembuangan
racun.

Prinsip Detox
Memberdayakan

sel tubuh agar dapat mengolah


molekul in-aktif menjadi bahan yang berguna dan
bila sudah tidak berguna lagi harus dienyahkan.
Mengusahakan agar bahan yang tidak berguna
tersebut tidak mengganggu tubuh sehingga
menjadi beban organ tubuh.
Prinsip terpenting, berkreasi untuk
memberdayakan fungsi dan kapasitas alami
tubuh sehingga mampu melakukan healing
process secara otomatis, tidak hanya sekedar
membuang kotoran saja.

Organ detox dalam tubuh

Hati atau liver (Alchemist Master)


Pencernaan (Eliminator Master)
Ginjal (Purifer Master)
Kulit (Regulator Master)
System Limfatik (Blood Cleanser
Master)
Paru paru (Oxygenator Master)
System Imunitas (Protector Master)

Program Detox Untuk


Kecantikan
Minum

1 liter air tiap pagi selama 1


minggu. Bisa diulangi tiap bulan.
Minum susu sapi segar 1,5 liter per
hari selama 4 hari. Untuk
maintenance 2 gelas per hari.
Minum sari wortel dan tomat 500 cc
tiap pagi selama 1 minggu. Bisa di
ulangi selama 1 periode kulit.

Program Detox Untuk


Kecantikan
Minum

sari apel 250 cc tiap pagi


selama 1 minggu. Maintenace makan
buah apel 1 butir tiap pagi.
Makan buah pepaya tiap pagi hari
dan 1 butir perasan jeruk lemon

Apel
An Apple a day will keep
the doctor away

Program Detox Akhir Pekan


Jumat Sore:
Makan yang terdiri dari sayuran, rebus dan
sayuran mentah ditambah sebutir telur
rebus dan sedikit nasi merah.
Lakukan olahraga ringan selama 30 menit,
Jangan lupa minum air putih.
Mandi dengan menggunakan minyak
esensial.
Lakukan relaksasi seperti mendengarkan
musik yang menenangkan atau membaca.

Program Detox Akhir Pekan


Sabtu pagi:
Bangun tidur : minum satu gelas air putih.
Minum lagi segelas air putih yang dicampur
dengan perasan jeruk lemon atau jeruk nipis
(tambahkan madu bila perlu).
Minum 1 gelas sari mangga/papaya/semangka.
Sarapan terdiri dari nasi merah dengan banyak
sayuran dengan ditambah tempe atau tahu.
Minum jus wortel

Program Detox Akhir Pekan

Nikmatai snack siang yang terdiri dari kacang


almond, pistachios dan kacang tanah.
Lakukan latihan di tempat fitness, mandi sauna,
atau latihan yoga untuk mengeluarkan keringat.
Jangan lupa minum air putih yang cukup.
Sore harinya makan sedikit roti gandum atau nasi
merah, sepotong ikan atau ayam kampung (kirakira 120 gram saja) bersama sepiring salad.
Minum teh hijau
Mandi dengan minyak esensial
Lakukan meditasi

Program Detox Akhir Pekan


Minggu pagi:
Minum segelas air putih.
Minum lagi segelas air putih yang dicampur
perasan jeruk nipis atau jeruk lemon (tambahkan
madu bila perlu).
Lakukan latihan stretching atau dipijat.
Minum segelas sari buah seperti mangga,
papaya, semangka.
Makan sarapan ringan yang terdiri dari sepiring
sayuran dengan sedikit nasi merah dan tempe
atau tahu.
Lakukan latihan atau olah raga
Minum segelas sari timun.

Program Detox Akhir Pekan 2


Hari pertama
Pagi hari minum 2 gelas sari pepaya
Setengah jam kemudian minum sari
wortel
Jumlah kebutuhan sari wortel 3 liter
per hari
Tidak boleh makan apapun

Program Detox Akhir Pekan 2


Hari kedua
Sama dengan hari pertama
Agar ada serat dalam perut maka
makan wortel 1 batang per hari
Minum minyak zaitun 3 kali sehari 1
sdm
Olive oil sebagai pelumas bagi
kerongkongan dan usus

Program Detox Akhir Pekan 2


Hari ketiga
Sama dengan hari kedua tetapi tidak
perlu minum sari pepaya pada pagi
harinya.
Langsung di mulai dengan meminum
sari wortel
Akan terasa lapar, bukan kekurangan
zat kebutuhan tubuh tetapi karena
kebiasaan perasaan kenyang

Program Detox Akhir Pekan 2


Hari ke empat
Kalau masih bisa tahan, hentikan minum
sari wortel
Minumlah aquadest sebanyak
banyaknya
Bila tidak tahan boleh minum sari buah
dan sayur ataupun makan.
Menu makanan nya mentah (tidak
dimasak)

Program Detox Akhir Pekan 2


Boleh

makan menu sehari hari.


Kalau bisa di kurangi yang di masak
Untuk maintenance boleh minum sari
buah atau sayur tiap harinya.
Detoks ini dapat di ulangi tiap 3 4
bulan sekali.

Anda mungkin juga menyukai