Anda di halaman 1dari 15

KEBIJAKAN DIVIDEN

Kebijakan dividen berhubungan dengan


penentuan besarnya dividend payout ratio,
yaitu besarnya persentase laba bersih
setelah pajak yang dibagikan sebagai
dividen kepada pemegang saham. Besar
kecilnya dividen yang dibagikan akan
mempengaruhi besar kecilnya laba yang
ditahan.
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Faktor-Faktor yang
Mempengaruhi Kebijakan
Dividen

Dana yang dibutuhkan perusahaan


Likuiditas
Kemampuan perusahaan untuk meminjam
Nilai informasi dividen
Pengendalian perusahaan
Pembatasan yang diatur dalam perjanjian
pinjaman dengan pihak kreditur
Inflasi
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Beberapa Aspek Kebijakan


Dividen
Stabilitas Dividen
Target Payout Ratio
Dividen Reguler dan Dividen Ekstra

S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Dividen Saham

Dividen
Saham

Dividen Saham
Kecil
Dividen Saham
Besar

S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Alasan perusahaan
membagikan dividen saham
Perusahaan kesulitan likuiditas sehingga
perusahaan
tidak
mampu
membayar
dividen tunai.
Perusahaan melakukan investasi baru dan
kas yang ada digunakan untuk mendanai
investasi tersebut.

S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Pemecahan Saham (Stock Split)


Pemecahan
saham
merupakan
tindakan
perusahaan untuk menambah juumlah saham yang
beredar dengan cara memecah satu saham
menjadi satu saham atau lebih yang diikuti dengan
penurunan nilai nominal secara proporsional.

Pemecahan
Saham
(Reverse Split)

Terbalik

Reverse
split
merupakan
kebalikan
dari
pemecahan saham, yaitu tindakan perusahaan
untuk menggabungkan dua atau lebih lembar
saham menjadi satu.
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Pembelian Kembali Saham


(Repurchase Of Stock)
Tiga metode yang paling umum untuk
pembelian kembali saham adalah melalui :
Penawaran pembelian kembali dengan
harga tetap
Penawaran pembelian kembali dengan
lelang tertutup
Pembelian di pasar terbuka

S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Dividen vs Capital Gain


1) Dividen
Dividen adalah bagian dari laba perusahaan yang di bagikan
kepada para pemegang sahamnya. Dividen yang dibagikan
perusahaan dapat berupa dividen tunai dan dividen saham
Tanggal Penting dalam Dividen :
Tanggal pencatatan
Tanggal tanpa dividen
Tanggal pengumuman
Tanggal Pembayaran
2) Capital Gain
Capital Gain merupakan selisih (menguntungkan) antara
harga beli dan harga jual saham.
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Perbandingan Dividen dan Capital Gain


Dividen
Dividen merupakan pendapatan yang didapat investor
atas kepemilikan sahamnya di perusahaan.
Besar kecilnya dividen dan ketentuan pembagiannya
dibahas dalam RUPS
Jika perusahaan mengalami kerugian atau berekspansi
dividen seringkali tidak dibagi
Capital Gain
Capital gain merupakan keuntungan investor atas
kenaikan harga saham
Investor atau perusahaan dapat memperkirakan
fluktuasi harga saham, dan pada saat harga saham naik
maka investor dapat melakukan penjualan saham
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
sehingga capital gain yang diperoleh cukup besar

Teori Dividen
Terdapat tiga teori kebijakan dividen yang
menjelaskan pengaruh besar kecilnya dividend
payout ratio (DPR) terhadap harga pasar
saham. Adapun ketiga teori tersebut adalah
sebagai berikut :

Teori Dividend Irrelevance


Teori Bird In-the-Hand
Teori Tax Preference
S1AK2013A/FE/UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Contoh Perusahaan yang


Melakukan Pemecahan Saham
(Stock Split)

PT. Bank BCA, Tbk pernah melakukan stock split pada tahun 2001, 2004,
dan 2008.

Kebijakan Dividen
(Perusahaan yang selalu membagi
dividen)
contoh : PT. Bank BNI, Tbk

Sejak tahun 2001-2013 PT. Bank BNI selalu membagikan dividen kepada
para investornya

Kebijakan Dividen
(Perusahaan yang Tidak Rutin dalam
Membagi Dividen)
contoh : PT. Ciputra Surya, Tbk

Kebijakan Dividen
(Perusahaan yang Tidak Pernah
Membagikan Dividen)
contoh : PT. Tirta Mahakam Resource,
Tbk

PT. Tirta Mahakam tidak membagikan dividen sejak tahun 20052013 karena memiliki banyak hutang dan sering mengalami
kerugian.

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai