Anda di halaman 1dari 4

Pengaruh Zat Terlarut pada Titik Beku Effect of solutes on freezing point

Tujuan (Purpose)

: Untuk mengkaji pengaruh zat terlarut pada titik beku To learn about effect of solutes on freezing point

Dasar Teory (Basic Theory): Pada umumnya zat terlarut akan menurunkan titik beku pelarut murninya. Dasar ini dapat digunakan untuk menentukan beraat molekul zat terlarut dan derajat ionisasi zat terlarut elektrolit.
In general, the solute will lower the freezing point of pure solvent. This basic can be used to determine beraat solute molecules and the degree of ionization of substances dissolved electrolytes.

Seperti yang telah diketahui larutan dari zat-zat yang sukar menguap mempunyai titik didih yang lebih tinggi dan titik beku yang lebih rendah daripada pelarutnya. It is a known solutions of difficult substance evaporate with a higher boililng point and lower freezing point than solvent. Selisih antara titik dididh larutan dengan tititk didih pelarutnya disebut kenaikan titik didih (Tb) dan selisih antara titik beku pelarut dengan larutannya disebut penurunan titik beku (Tf). The different between boiling poin of solutionst with the boiling point of solvent its called boiling point elevation (Tb) and the different between freezing point of solutions with freezing point of solvent, its called freezing point depression (T f). Tb = Tb Larutan - Tb Pelarut Tb = Tb of solutions - Tb of solvent

Tf = Tf Pelarut - Tf Larutan Tf = Tf of solvent - Tf of solutions

Alat dan Bahan (Tools and Ingredients) : Plastic cup Test Tube Thermometer - Ice - NaCl - CO(NH2)2 - Salt - Spatula

Cara Kerja (Process) : 1. Masukkan butiran kecil es kedalam gelas plastic sampai kira-kira bagian. Tambahkan 8 sendok makan garam dapur, lalu aduk. Inilah campuran pendingin Enter the tiny grains of ice intoa plastic cup up to approximately parts. Add 8 tablespoons of salt, and stir. This is a mixture of cooling. 2. Isi tabung reaksi dengan air suling kira-kira 4 cm. Masukkan tabung itu kedalam campuran pendingin. Masukkan pengaduk kaca kedalam tabung reaction dan gerakkan turun naik dalam air suling hingga seluruhnya membeku. Fill the reaction tube with distilled water approximately 4 cm. Enter that test tube into mixture of cooling. Enter into a glass test tube mixer and move the fluctuations in distilled water to freeze all. 3. Keluarkan tabung dari campuran pendingin dan biarkan es dalam tabung mencair sebagian. Ganti pengaduk dengan thermometer. Dengan hati-hati, aduklah campuran dalam tabung dengan thermometer secara turun naik. Kemudian bacalah thermometer dan catat suhu campuran es dan air itu. Exit the test tube from mixture of cooling and let the ice melt in the tube part. Change mixer with thermometer. Carefully, stir mixture in the tube with the thermometer fluctuations. Then read the thermometer and record the temperature of the mixture of ice and water. 4. Ulangi langkah 2 dan 3 dengan menggunakan larutan urea dan NaCl, masing-masing dengan kosentrasi 1m dan 2m, sebagai pengganti air suling. Repeat step 2 and 3 using Ureas solutions and NaCl, each with concentration 1m and 2m, as a substitute for distilled water.

Hasil Percobaan (Result of experiment): Titik beku air suling Freezing point of distilled water Titik beku larutan : :

Freezing point of solutions No (Solutes) 1 CO(NH2)2 2 CO(NH2)2 3 NaCl 4 NaCl Pertanyaan (Question) : Molalitations 1m 2m 1m 2m Freezing point

1. Bagaimanakah titik beku larutan dibandingkan dengan titik beku pelarut murni (lebih tinggi, lebih rendah, atau sama )? How the freezing point of solutions compared with the freezing point of original solvent (higher, lower or same)? 2. Bagaimanakah pengaruh kemolalan larutan urea terhadap : How effect of molalitation of ureas solutions against : a. Titik beku larutan Freezing point of solutions b. Penurunan titik beku larutan Freezing point depression 3. Bagaimanakah pengaruh kemolalan larutan NaCl terhadap : How effect of molalitatio of NaCl solutions against : a. Titik beku larutan Freezing point of solutions b. Penurunan titik beku Freezing point depression 4. Pada kemolalan yang sama, bagaimanakah pengaruh natrium klorida (elektrolit) dibandingkan dengan pengaruh urea (nonelektrolt) terhadap : At the same molalitation, how effect natrium chloride (electrolit) compared wwith effect of urea (nonelektrolit) against : a. Titik beku larutan Freezing point of solutions b. Penurunan titik beku Freezing point depression Menurut anda apakah yang menyebabkan perbedaan itu ? Do you think that causes the difference ? 5. Buatlah kesimpulan dari percobaan ini ! Make the conclution from this experiment !

Chemistry Report

Effect of solutes on freezing point

Nitri Ramadhani Santril XII.IPA.SBI

Anda mungkin juga menyukai