Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah

: SMK Muhammadiyah 1 Surakarta

Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas / Semester

:X/1

Alokasi Waktu: 2 x pertemuan


Standar Kompetensi : 1. Memecahkan masalah berkaitan dengan konsep operasi
bilangan riil dan bilangan kompleks
Kompetensi Dasar

: 1.2 Menerapkan operasi pada bilangan berpangkat

Indikator

:
1. Mengoperasikan bilangan berpangkat sesuai dengan sifat-sifatnya
2. Menyederhanakan atau menentukan nilai bilangan berpangkat dengan
menggunakan sifat-sifat bilangan berpangkat
3. Menerapkan konsep bilangan berpangkat dalam penyelesaian masalah

A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu mengoperasikan bilangan berpangkat sesuai dengan sifat-sifatnya
2. Siswa mampu menyederhanakan atau menentukan nilai bilangan berpangkat
dengan menggunakan sifat-sifat bilangan berpangkat.
3. Siswa mampu menerapkan konsep bilangan berpangkat dalam penyelesaian
masalah
B. Materi Pembelajaran
1. Pengertian pangkat bulat positf

Jika a adalah bilangan riil dan n bilangan bulat positif maka

(dibaca "a

pangkat n") adalah hasil kali n buah faktor yang masing-masing faktornya adalah a.
Jadi, pangkat bulat positif secara umum dinyatakan dalam bentuk

a x a xx a
Sebanyak n faktor

dengan: a

= bilangan pokok (basis);

n = pangkat atau eksponen;


= bilangan berpangkat.
2. Sifat-sifat bilangan berpangkat

a. Sifat Perkalian Bilangan Berpangkat


Untuk a R dan m, n bilangan bulat positif, berlaku:
x

b. Sifat Pembagian Bilangan Berpangkat


Untuk a R, a 0 dan m, n bilangan bulat positif yang memenuhi m > n.

c. Sifat Pangkat dari Bilangan Berpangkat


Untuk a R dan m, n bilangan bulat positif, berlaku:
(

d. Sifat Pangkat dari Perkalian Bilangan Berpangkat


Untuk a, b R dan n bilangan bulat positif, berlaku :

e. Sifat Pangkat dari Pembagian Bilangan


Untuk a, b R, b 0 dan n bilangan bulat positif, berlaku:
(

3. Pangkat Bulat Negatif dan Nol

a. Untuk a R dan a 0 maka :

=1

b. Bilangan Berpangkat Negatif


Untuk a R dan a 0 didefinisikan:

C. Metode Pembelajaran
Ceramah, Tanya Jawab, pemberian tugas dengan kerja individu
D. Langkah-langkah Pembelajaran :
Pertemuan ke 1 ( 3 x 45 menit )
Karakter siswa yang diharapkan: jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, mandiri,
komunikatif, tanggung jawab, rasa ingin tahu.
1. Kegiatan Awal

Guru menyiapkan fisik dan mental siswa untuk siap mengikuti pelajaran,
memberikan motivasi tentang pentingnya belajar, penjelasan tentang
tujuan pembelajaran.

Mereview materi sebelumnya mengenai operasi pada bilangan riil dan


bilangan kompleks.

2. Kegiatan inti
Eksplorasi

Mengingat kembali konsep bilangan berpangkat

Guru memberi contoh singkat tentang bilangan berpangkat.

Guru menugasi siswa untuk menyimak materi yang akan dipelajari.

Elaborasi

Guru memfasilitasi siswa agar terjadi interaksi antar siswa, siswa dan guru
dengan menggunakan sumber belajar yang ada, serta menugasi siswa
untuk mempelajari tentang operasi pada bilangan berpangkat.

Guru memfasilitasi siswa untuk memunculkan pendapat atau gagasan baru


yang berkaitan dengan operasi pada bilangan berpangkat.

Guru memberikan kesempatan untuk berfikir, menganalisa, menyelesaikan


masalah dan mengutarakan pendapatnya tanpa rasa takut.

Konfirmasi

Peserta didik mengkomunikasikan secara lisan sifat-sifat bilangan

berpangkat yang telah dijelaskan oleh guru.


Guru memberi soal latihan kepada siswa untuk dikerjakan
Beberapa siswa diminta untuk mengerjakan soal di depan kelas
Guru bersama-sama siswa yang lain mengevaluasi pekerjaan siswa
tersebut.

3. Kegiatan Akhir

Guru bersama siswa membuat kesimpulan materi sifat-sifat bilangan


berpangkat

Guru melakukan penilaian terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan


secara konsisten dan terprogram

Menugasi siswa untuk mempelajari materi selanjutnya

Pertemuan ke 2
Karakter siswa yang diharapkan: jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, mandiri,
komunikatif, tanggung jawab, rasa ingin tahu.
1. Kegiatan Awal

Guru menyiapkan fisik dan mental siswa untuk siap mengikuti pelajaran,
memberikan motivasi tentang pentingnya belajar, penjelasan tentang
tujuan pembelajaran.

Mereview materi sebelumnya mengenai bilangan berpangkat dan sifatsifatnya.

2. Kegiatan inti
Eksplorasi

Guru memfasilitasi siswa agar terjadi interaksi antar siswa, siswa dan guru
dengan menggunakan sumber belajar yang ada, serta menugasi siswa

untuk menerapkan konsep bilangan berpangkat dalam penyelesaian


masalah
Elaborasi

Guru memfasilitasi siswa untuk memunculkan pendapat atau gagasan baru


yang berkaitan dengan menerapkan konsep bilangan berpangkat dalam
penyelesaian masalah

Guru memberikan kesempatan untuk berfikir, menganalisa, menyelesaikan


masalah dan mengutarakan pendapatnya tanpa rasa takut.

Konfirmasi

Guru memberi soal latihan kepada siswa untuk dikerjakan


Beberapa siswa diminta untuk mengerjakan soal di depan kelas
Guru bersama-sama siswa yang lain mengevaluasi pekerjaan siswa
tersebut.

3. Kegiatan Akhir

Guru memberikan penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran

Guru menugasi siswa untuk mempelajari materi selanjutnya

E. Alat dan Sumber belajar

Sumber

: Buku Sekoah Elektronik (BSE) Matematika kelas X SMK

karangan Toali

Alat

: Papan tulis, spidol, penghapus.

F. Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi

Penilaian
Teknik

Bentuk

Penilaian

Instrumen

Instrumen/ Soal

Mengetahui sifat-

Tes tertulis

Tes uraian

1. Tentukan nilai dari :

sifat bilangan

a.

berpangkat

b.
c.(
d.
e.

Menyederhanakan
atau menentukan

2.

nilai bilangan

Bentuk sederhana dari :

a.

berpangkat

b.

c.

d.

e.

Kunci jawaban
1.a .

d.
=

b.

= 25

=
e.

=1

c.(
=

2.a

=
=
=

=1

=
=
=
=
=

= 512

e.

=
=
=

Ketentuan Penilaian :
Masing-masing point
1.
2.
3.
4.

Siswa menjawab dengan cara yang benar dan jawaban benar skor maksimal 5
Siswa menjawab dengan cara yang benar namun jawaban salah skor maksimal 4
Siswa hanya menjawab dengan jawaban saja skor 2
Siswa hanya menulis apa yang dikatahui dan yang ditanyakan skor 1

Nilai Akhir = 2 x Jumlah Skor


= 2 x 50
= 100

Mengetahui,

Surakarta, 8 Agustus 2011

Guru Pamong Matematika

Praktikan,

SMK Muhammadiyah 1 Surakarta

(Erlina Farida, S.T.)


NIP :

( Tia Fifi Lestari )


NIM : A.410080217

Anda mungkin juga menyukai