Anda di halaman 1dari 3

Cara Merawat Kulkas Kehadiran kulkas di dalam rumah sangat membantu sekali, dengan

adanya kulkas maka makanan serta minuman tetap segar dan awet. Namun padatnya aktivitas
membuat kita lupa akan segala hal termasuk merawat kulkas.

Melakukan perawatan terhadap kulkas sangat penting dilakukan. Memilih kulkas terbaik pun
rasanya percuma saja jika tidak dirawat, sebab dengan melakukan perawatan maka secara
tidak langsung kita dapat menghemat biaya perbaikan dan kulkas yang kita miliki bisa
bertahan lama.

Baca: Seperti Ini Tips Memilih Kulkas Yang Tepat

Kulkas sendiri merupakan peralatan elektronik termahal kedua sesudah AC. Maka dari itu
jagalah kondisinya supaya kulkas Anda dalam kondisi baik, kinerja, pendinginannya
maksimal dan tahan lama. Berikut ini 7 agar awet.

7 Agar Awet

1. Sewaktu membuka kulkas, janganlah terlalu lama membukanya. Hal ini bertujuan saya
udara dingin dari dalam kulkas tak banyak yang berhembus keluar. Apabila membuka kulkas
terlalu lama, maka mesin pun akan bekerja terlalu keras alhasil kulkas akan cepat rusak.

2. Jangan mengisi kulkas secara berlebihan. Mengisi kulkas dengan makanan atau minuman
secara berlebihan akan membuat mesin kulkas tersebut bekerja lebih keras. Mengisi kulkas
secara berlebihan pun bisa membuat kulkas mengeluarkan aroma tak sedap.

Baca: 7 Cara Alami Ini Bisa Menghilangkan Bau Kulkas

3. Hindarilah kulkas dari sorotan sinar matahari langsung serta jangan dekatkan kulkas
dengan sejumlah benda yang mengeluarkan panas. Jangan pula memasukan makanan atau
minuman yang masih panas, sebaiknya tunggu sampai suhu makanan dingin.

4. Aturlah temperatur kulkas sesuai dengan kebutuhan. Sebaiknya suhu kulkas jangan terlalu
dingin, suhu kulkas yang terlalu dingin membuat mesin bekerja dengan ekstra dan akan
menambah biaya listrik.

5. Sewaktu membersihkan kembang, bunga atau batu es yang menempel di sejumlah bagian-
bagian kulkas jangan memakai benda tajam ataupun benda keras. Hal tersebut akan merusak
sistem kulkas, alhasil sistem pendingin kulkas tidak akan bekerja maksimal. Untuk
membersihkan kembang es yang menempel caranya cukup mematikan kulkas, buka pintu
kulkas hingga es yang menempel mencair sampai habis.

6. Dalam peletakan lemari es sebaiknya jangan sampai menempel dengan dinding. Berilah
jarak sekitar 20 cm antara kulkas dengan dinding. Hal ini bertujuan supaya udara panas dari
mesin kulkas bisa keluar dengan sepenuhnya.

7. Poin paling penting dalam merawat kulkas supaya awet ialah membersihkannya secara
rutin. Bersihkanlah bagian kondensornya. Biasanya pada bagian tersebut banyak sekali debu
yang menempel, debu tersebut menghambat kinerja mesin kulkas.
http://riesalam.com/7-cara-merawat-kulkas-agar-awet/
Ketujuh. Bersihkan kondensor yang posisinya ada di belakang kulkas dengan teratur dari
debu dan kotoran, supaya proses pelepasan panasnya bagus.

Sepuluh. Jika terjadi pemadaman listrik. Jangan terlalu sering membuka kulkas. Bila aliran
listrik meyala kembali, biarkan dahulu 5 menit, baru dinyalakan. Hal ini untuk membiarkan
kompresor benar-benar di-reset ke posisi awal, sebelum berjalan normal lagi.

1. Usai dibersihkan, atur suhu secara benar, yaitu medum untuk freezer dan minimum
atau maksimal untuk refrigerator. Hal ini perlu karena bila suhu pada freezer diatur
aksimum maka refrigerator akan berkurang dinginnya.

2. Setelah kulkas selesai dibersihkan, jangan langsung mengisinya dengan barang.


Biarkan suhu dingin di dalamnya stabil terlebih dahulu (sekitar 20-30 menit) baru
setelah itu mengisinya.

3. Bungkus atau tempatkan di tempat khusus bahan makanan yang akan menimbulkan
bau atau meninggalkan kotoran.

4. Jangan pernah menaruh makanan yang masih panas ke dalam kulkas, karena akan
membuat kompresor bekerja lebih keras.

5. Jangan menaruh kulkas di dekat sumber panas, misalnya kompor. Hal ini bertujuan
agar kulkas lebih tahan lama dan mampu mendinginkan dengan sempurna.

6. Jika kulkas diletakkan di kitchen set, berikan ruang masing-masing 5 cm untuk


kestabilan sirkulasi udara pada kulkas.

1 Bersihkan Secara Rutin. Caranya adalah cabut saklar listrik dan keluarkan seluruh
isi kulkas, termasuk wadah plastik yang dapat dilepas. Lalu gunakan air hangat untuk
membersihkan bagian luarnya. Segera bersihkan bekas tumpahan makanan dan
minuman agar tidak membekas secara permanen.

Hindari Benda Panas. Jangan masukkan makanan dan minuman panas ke dalam kulkas,
selain akan meningkatkan kinerja kulkas, kulkas juga akan menyerap listrik lebih banyak.
Simpan Sesuai Tempatnya. Jangan meletetakkan makanana di freezer karena sisa makanan
akan sulit dibersihkan. Botol atau gelas juga disarankan untuk tidak diletakkan di dalam
freezer, sebab kaca dapat pecar saat air didalamnya membeku.
Buka Kulkas Seperlunya. Kulkas jangan terlalu lama dibuka, hal itu akan menambah beban
kerja mesin pendingin. Selain itu, mesin juga mudah rusak dan tarikan listrik juga akan
bertambah.
Bagian paling atas dari lemari es adalah freezer maka dari itu pergunakanlah freezer
khusus untuk membekukan saja, dan jangan menyimpan bahan makanan lainnya atau
minuman botol dan minuman kaleng.
Rak yang berada tepat di bawah freezer adalah tempat untuk menyimpan bahan makanan
seperti ikan dan daging, sebelum daging atau ikan diletakkan di rak, maka bungkuslah bahan
makanan tersebut dengan plastik atau wadah tertutup untuk mencegah menyebarnya bau dari
bahan makanan tersebut.
Setelah rak daging maka bagian rak yang berada di bagian tengah adalah tempat untuk
menyimpan bahan makanan lainnya,
Rak yang berada di urutan paling bawah adalah tempat untuk menyimpan sayuran atau
buah-buahan, bentuk dari rak ini umumnya berbentuk kotak dengan penutup kaca di atasnya.
pada bagian pintu yang berada di dalam terdapat rak kecil yang berada tepat di urutan
paling atas, rak ini berguna untuk menyimpan telur, hal ini dapat dicirikan dengan bentuk
rang yang berbentuk setengah lingkaran sehingga saat telur diletakkan di atasnya tidak akan
bergerak sehingga mencegah telur untuk terjatuh dan pecah.
Di bawah rak tempat menyimpan telur terdapat dua rak yang berfungsi untuk menyimpan
minuman kaleng atau minuman botol berukuran kecil
Rak yang berada di urutan paling bawah pintu adalah tempat untuk menyimpan botol
minuman yang berukuran besar.
Pastikan anda selalu melihat ke belakanng kulkas untuk membersihkan bak penampungan
air
Aturlah jarak kulkas dan tembok minimal 30cm untuk mencegah jamur tumbuh di
belakang kulkas.
Sebagian orang memilih yang lebih alami. Bagian dalam kulkas dapat
dibersihkan menggunakan campuran bubuk soda kue atau cuka dan air hangat.
Anda juga dapat menambahkan beberapa tetes perasan jeruk lemon guna
menghilangkan bau tajam cuka. Satu piring kecil berisi bubuk soda kue yang
ditaruh di dalam kulkas juga dapat menyerap bau-bau tajam lain di kulkas Anda.

http://www.tipsiana.com/2015/03/cara-merawat-kulkas-agar-tetap-awet.html

Anda mungkin juga menyukai