Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

PENTINGNYA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

Oleh :

1. Asmaul Qusna (201449054)


2. Fiza Kholilah (201449049)

AKADEMI KEPERAWATAN DHARMA HUSADA KEDIRI

TAHUN AJARAN 2015/2016


SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

Pokok Bahasan : Asi Eksklusif

Sub Pokok Bahasan : Pentingnya ASI Eksklusif

Sasaran : ibu menyusui

Hari/Tanggal :

Waktu : 30 menit

I. ANALISIS SITUASI
A. Peserta Penyuluhan Kesehatan
Sasaran Penyuluhan Kesehatan adalah ibu menyusui, berjumlah 5 orang.
Peserta Penyuluhan Kesehatan telah memiliki pengetahuan :
- Membaca dan menulis
B. Ruang Pembelajaran
- Cukup luas dan memadai
- Penerangan dan ventilasi cukup memadai
- Prasarana yang tersedia : LCD Proyektor, Laptop, Sound dan
microphone
C. Pemateri
Mahasiswa Akper Dharma Husada Kediri

II. TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM

Setelah dilakukan penyuluhan selama 30 menit, ibu menyusui diharapkan


dapat mengetahui pentingnya pemberian ASI Eksklusif.

III. TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS

Setelah diberikan penyuluhan ibu menyusui dapat :

Menyebutkan pengertian ASI Eksklusif


Menyebutkan manfaat ASI Eksklusif
Menyebutkan waktu pemberian ASI Eksklusif
Menjelaskan cara menyusui yang baik dan benar
Menyebutkan masalah menyusui dan cara mengatasinya
IV. METODE
1. Ceramah
2. Tanya jawab

V. KEGIATAN PENYULUHAN
KEGIATAN
KEGIATAN PENYULUH KEGIATAN PESERTA
TAHAP
WAKTU
3 menit Pembukaan :
Membuka kegiatan Menjawab salam
dengan mengucapkan
salam Mendengarkan
Memperkenalkan diri
Menjelaskan tujuan
Memperhatikan
dari penyuluhan
Menyebutkan materi
Memperhatikan
yang akan diberikan

15 menit Pelaksanaan :
Menjelaskan tentang Memperhatikan
pengertian ASI
Eksklusif Memperhatikan
Menjelaskan tentang
manfaat Asi
Eksklusif
Memperhatikan
Menyebutkan waktu
pemberian ASI
Eksklusif
Menjelaskan cara Memperhatikan
menyusui yang baik
dan benar
Menyebutkan
Memperhatikan
masalah menyusui
dan cara
mengatasinya
Memberi kesempatan
kepada peserta untuk Bertanya dan
bertanya menjawab
pertanyaan yang
diajukan
12 menit Evaluasi dan Terminasi
Menanyakan kepada
peserta tentang
materi yang telah
diberikan dan Menjawab
reinforcement kepada pertanyaan
ibu yang dapat
menjawab pertanyaan
Mengucapkan
terimakasih atas Mendeengarkan
peran serta peserta
Mengucapkan salam
penutup
Menjawab salam

VI. MEDIA ATAU ALAT


1. LCD Proyektor
2. Laptop
3. Sound dan microphone
4. Leaflet

VII. EVALUASI
1. Prosedur : Evaluasi dilakukan setelah selesai penyuluhan
2. Jenis Tes : Lisan
3. Waktu : 30 menit

VIII. PENUTUP
A. Kesimpulan
Asi merupakan salah satu makan atau minuman yang bisa
mencukupi semua unsur kebutuhan bayi, baik kebutuhan untuk
perkembangan fisik maupun mental anak.
B. Saran

Setelah mengetahui pentingnya ASI Eksklusif diharapkan ibu dapat


memberikan ASI pada bayi dengan cara yang benar.

IX. Daftar Pustaka

Dongoes Marillyn E, 1999.Rencana Asuhan Keperawatan Edisi 3. EGC


Jakarta
Wong.Dona & Perry,shanon W (1998) Maternal
Nurarif,Anin Huda dan Kusuma Hardhi 2013.Aplikasi Asuhan Keperawatan
berdasarkan Diagnosa Medis & Nanda NIC-NOC Edisi Revisi Jilid 2

X. MATERI :
A. Pengertian

Asi Eksklusif adalah Air susu ibu pada bayi yang berumur 0-6
bulan setelah kelahiran tanpa memberikan makanan atau minuman lain
selain obat atau vaksin imunisasi, selain itu Asi merupakan salah satu
makan atau minuman yang bisa mencukupi semua unsur kebutuhan
bayi, baik kebutuhan untuk perkembangan fisik maupun mental anak.

B. Manfaat ASI Eksklusif

Manfaat pemberian Asi Eksklusif dapat meningkatkan kecerdasan


dan perkembangan otak bayi karena mengandung zat-zat penting yang
dibutuhkan bayi, meningkatkan kekebalan tubuh bayi serta membantu
melindungi dari berbagai penyakit dan infeksi agar tidak mudah sakit.

C. Waktu pemberian ASI

Berikan ASI pada saat setelah bayi dilahirkan,berikan ASI ketika


bayi menginginkan dengan berjalannya waktu, bayi mulai terbiasa membuat
waktunya sendiri dengan mnyesuaikan diri sehingga proses produksi ASI
dengan sendirinya akan lancar,berikan ASI pada bayi lebih dari 6 bulan
untuk menambah konsumsi makan bayi.

D. Menjelaskan cara menyusui yang baik dan benar

Beberapa hal yang dapat dilakukan agar proses menyusui baik dan
menyenangkan bagi ibu dan bayi, adalah :

Pastikan ibu dan bayi berada dalam kondisi rileks dan nyaman,
posisi kepala bayi harus lebih tinggi dari tubuhnya agar tangan
ibu bisa menyangga bayi saat menyusui posisikan bayi sejajar
dengan puting maka bayi akan membuka mulutnya.

Ketika bayi mulai menyusu dekatkan mulut bayi dengan puting


ibu, tunggu hingga mulutnya terbuka lebar

Pastikan mulut bayi tidak hanya menempel pada puting


payudara, tapi juga area bawah puting selebar mungkin.

Jika ibu merasa nyeri lepaskan perlekatan dengan memasukkan


jari kelingking ibu ke arah gusi dan puting.

Bayi membutuhkan waktu menyusu 5 hingga 40 menit,


tergantung kebutuhannya. Dibutuhkan adaptasi agar proses
menyusui ibu dan bayi berjalan dengan lancar.

E. Masalah menyusui dan cara mengatasinya.


Masalah menyusui yang sering ditemukan puting datar yang
membuat bayi bingung untuk mencari puting ibu solusinya dengan
menarik puting susu sebelum menyusui.
Puting nyeri disebabkan karena cara menyusui tidak benar
solusinya bila luka nyeri tak tertahankan bisa dikonsultasikan ke dokter,
Payudara bengkak disebabkan karena Asi sudah penuh dan diperah
tapi tidak keluar yang dapat menyebabkan sumbatan solusinya susui bayi
sesering mungkin 2-3 jam sekali, kompres dengan air dingin selama
beberapa menit setelah menyusui,dan urut payudara.
Radang payudara mastitis atau infeksi yang menyebabkan flu pada
ibu dan bagian payudara terasa nyeri dan panas dan ada bagian yang
berwarna merah solusinya dengan mengompres payudara dengan air
hangat beberapa menit sebelum menyusui asi agar dapat menyusui dengan
lancar.

Anda mungkin juga menyukai