Anda di halaman 1dari 6

Dermatoterapi MGR

Dermatitis Numularis
-KS sedang-kuat:Triamsinolon acetonide 0,1% 2-3x sehari
Mometason furoate 0,1% 1xsehari
Betamethasone valerate 0,1% 1-3xsehari

-Emolien : Lanolin 10% sebelum mandi


-Lesi Basah : NaCl 0,9 %
-Infeksi Sekunder : Kloramfenikol 2% 3xsehari
-Antihistamin : Loratadine 10mg 1xsehari
-KS sistemik jika sangat luas :prednison 5 mg 3xsehari

Dermatitis popok
a. iritan
- Zinc Oxide 5% cream dicampur dengan
- KS ringan : Hidrokortison 1-2.5 % 2-3x sehari

b.jamur
- Zinc Oxide 5% cream dicampur dengan
- Mikonazol 2% 2xsehari

Dermatitis Seboroik
- Selenium sulfida 2% dibentuk shampoo dengan
- Asam salisilat 2-5% atau dalam olive oil untuk bayi
- Hidrokortison 1% untuk muka dan badan
- KS sistemik jika sangat berat
- Ketokonazol 200 mg 1xsehari

Dermatitis Kontak
a.Iritan
- Fluosinolon acetonide 0.025 % dicampur
- Hidroksi Urea 10% dalam bentuk cream 2xsehari setelah mandi
- Kompres NaCl 0,9% 3kain kasa
- Vaselin album 10g
- Antinyeri : Paracetamol 500mg jika perlu

b.Alergi
- Prednison 5mg 3xsehari selama 1minggu
- Mometason furoat 0,1 % tube 5gr 2-3xsehari
- Hidroksi Urea 10%
- Madidans : PK 1/10.000 badan
NaCl 0,9% wajah
2-3xsehari dengan kasa steril
-Antihistamin: Loratadine 1x10mg
Dermatitis Atopi
- Hidrokortison 1% dicampur
-Difluocortolone valerat 0,1% 10 g(nerilon)
- Desoximetason salf 0.25% 15 g (inerson salf)
- Hidroksi Urea 10% dalam bentuk cream 2xsehari setelah mandi
-Prednison 5mg 3xsehari selama 7 hari
-Antihistamin: Loratadine 1x10mg

Neurodermatitis
- KS topikal potensi kuat :Mometason furoate 0,1% 1xsehari
Betamethason valerat 0,1% 2-3x sehari
- Antihistamin:Tacrolimus 0,1% salep 2xsehari
- Anntihistamin oral :Loratadine 10mg 1xsehari

Urtikaria
- Antihistamin nsedatif :Loratadine/Cetirizine 10mg selama 2minggu
- Antihistamin sedatif
- KS jika angioedema atau eksaserbasi setara 60-80mg/hariselama 3 hari kemudian
tappering

Miliaria
- lotion faberi: Acidum Salycylum 0,5%
Oxydum Zinzici 5%
Talc Venetum 5%
Amylum Oryzae 5%
Spiritus 100ml
- bedak kocok: Acidum Salisisil 2%
Menthol 1%
Gliserin 12,5%
Talk Venetum 20%
Zinc Oxide 10%
Alkohol 70%
Aqua 100ml
-Anti Histamin : Sedatif untuk bayi dan anak : Chlorpheniramin maleat 4mg 3xsehari
Non sedatif untuk dewasa : Loratadine 10mg 1xsehari

Ptiriasis Alba
- Parasol cream SPF 33 tube 20g
- Lanolin 10% sebelum mandi
- Hidrokortison 1% 2-3x sehari

Ptriasis Rosea
- Antipriritus : Kortikosteroid potensi sedang : Triamsinolon acetonide 0,1 %

Creeping Eruption
- Albendazol (2x400mg) dosis tunggal selama 3 hari1xsehari
- Albendazol 10 % 3xsehari selama 10 hari

Skabies
- Permetrin cream 5% tube 30 g selama 10 jam
- Antihistamin sedative :Chlorpheniramin maleat 4mg 3x1

Pedikulosis
- Heksachlorocyclohexane 0,5 % solutio 50ml 1xsehari
- Gameksan cream 1% tube 10g selama 1x24 jam

Tinea korporis,kruris,fasialis,pedis
- Griseofulvin 15-25mg/kb dosis tunggal, sediaan 250mg sampai 2minggu bebas hifa
- Terbinafin 62,5-250 mg 1xsehari lama nya sama (pilihan untuk moccasin foot)
- Mikonazol 2% 2xsehari
- Antihistamin :Loratadine 1x10 mg

Tinea Kapitis
- Griseofulvin 15-25mg/kb dosis tunggal, sediaan 250mg sampai 2minggu bebas hifa
- Terbinafin 62,5-250 mg 1xsehari lama nya sama
- Shampoo selenium sulfida 1,8% 3xseminggu 120ml
- Antihistamin :Loratadine 1x10 mg

Tinea Ungium
- Itrakonazol dosis denyut 200mg 2xsehari selama 7 hari dalam 2-3x denyut
- Ciclopirox lacquer 8%

Ptyriasis Versikolor
- Mikonazol cream 2% 2xsehari selama 10 hari
- Ketokonazol 200mg 1xsehari selama 10 hari

Candidiasis vulvovaginalis
- Klotrimazol 500mg tablet vagina dosis tunggal atau
- Flukonazol 150mg dosis tunggal
- Antihistamin :Loratadine 1x10 mg sehari

Candidiasis Intertrigenosa
- Mikonazol 2% 2xsehari selama 14 hari
- Ketokonazol 200mg 1xsehari selama 14 hari

Candidiasis Oral
- Gentian Violet 1% solutio 10ml 2xsehari selama 3 hari
- Flukonazol 150mg dosis tunggal

Candidiasis balanitis
- Mikonazol 2% 2xsehari selama 2 minggu
- Flukonazol 150mg dosis tunggal
Psoriasis (plak,gutata,pustulosis generalisata)
- Vaselin 10 g
- Mometason furoat 0,1 %
-Hidroksi Urea 10%
- Asam salisilat 2 %
-Metotreksat 5mg/minggu ditingkatkan max 30mg dosis tunggal/minggu
-Antihistamin:Loratadine 1x10mg

Varicella
- Asiklovir dewasa :2tabx400mg 5xsehari selama 7 hari
Anak :20-40mg/kgbb 4xsehari selama 5 hari
Neonatus:500mg/m2 3xsehari selama 10 hari
-Pilihan lain : Valasiklovir 1g 3xsehari(sediaan 500mg)
Famsiklovir 500mg 3xsehari
- Bedak kocok
- Anti Nyeri/gejala prodormal: Paracetamol

Herpez Zooster
- Asiklovir dewasa :2tabx400mg 5xsehari selama 7 hari
Anak :20-40mg/kgbb 4xsehari selama 5 hari
Neonatus:500mg/m2 3xsehari selama 10 hari
-Pilihan lain : Valasiklovir 1g 3xsehari(sediaan 500mg)
Famsiklovir 500mg 3xsehari
- Bedak kocok
- Anti Nyeri/gejala prodormal: Paracetamol bisa diberikan asam mefenamat 500mg
- Vit B/sianokobalamin tablet 50mcg

Herpes Simplek
- Asiklovir 200mg 5xsehari selama 7 hari
-Pilihan lain : Valasiklovir 500mg 2xsehari
Famsiklovir 250mg 3xsehari
-Analgesik : PCT/As.Mefenamat
-Lesi:Bedak Kocok/Kompres

Veruka Vulgaris
- Bahan kaustik: AgNO3 25%
As.Triklorasetat 50% diulangi setiap minggu
Tingtur Podofilin 25% diulangi setiap 3 hari.KI pada bumil
5-Fluorourasil 1-5% untuk OUE didiamkan 2 jam diulangi perhari
- Bedah skapel
- Bedah electrokauter
- Bedah beku :CO2, N2 dan N2O

Moluskum Kontangiosum
- Mengeluarkan badan moluskum: ekstraktor komedo, spuit,atau kuret.
Pioderma
- Antibiotika :First Line : Kloksasilin Dewasa: 4x500 mg/hari
Anak : 50mg/kgbb/4dosis
Second Line: Eritromisin Dewasa : 4x500mg/hari
Anak : 20-50mg/kgbb/4dosis
Diberikan selama 7 hari
- Pus/krusta: Kompres PK 1/5000 selama 1 jam(4x15mt) 3xsehari
- Asam fusidat 2% 2-3xsehari tube 10g
- Paracetamol 500mg 3xsehari
- Bila ada abses: Insisi

Pemfigus
- Prednison 1mg/kgbb/hari 2 bln brktnya 40mg/hari lalu tappering hingga 5mg selang
hari
- Steroid Sparing Agent :Rituximab 0,4mg/kgbb/hari (sediaan 10mg/ml) selama 5 hari
- Antibiotika Profilaksis: Eritromisin 500mg 4xsehari

Sindroma Steven Johnson/TEN


- Dexametason iv 5mg 6-8xsehari selama 3 hari lalu tappering 5mg/hari
- Prednison 2x20 mg/hari setelah tappering
- Antibiotik Gentamisin sulfat 2x80 mg (sediaan 10mg/ml) vial 8ml
- KCl 500mg 3xsehari

Staphilococcus Scalded Skin Syndrom


- Antibiotika Fisrt Line :25mg/kgbb 4xsehari utk BB<40kg
1g/kgbb 4xsehari utk BB>50kg
Second Line : Eritromisin 500mg 4xsehari
- PCT

Gonore
- Antibiotika Injeksi : Seftriakson 250mg im dosis tunggal
Oral : Cefixime 400mg dosis tunggal
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari/PCT

Infeksi Genital Non Spesifik/ Clamydia Trachomatis


- Antibiotika : Azitromicin 2tabx500mg dosis tunggal
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari/PCT

Trikomoniasis
- Antibiotika Metronidazol 2g dosis tunggal (4x500mg)
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari/PCT

Vaginosis Bakterialis
- Antibiotika Metronidazol 2g dosis tunggal (4x500mg)
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari/PCT
Ulkus Mole/Chancroid
- Ciprofloxacin 500mg 2xsehari selama 3 hari
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari/PCT

Sifilis
a.Stadium 1-2
- Antibiotika Injeksi : Benzatin Penicillin 2,4 juta iu (1amp: 1,2 jt) dosis tunggal
Oral : Dosisiklin 2x100mg selama 30 hari
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari
b.Stadium Laten
- Antibiotika Injeksi : Benzatin Penicillin 2,4 juta iu (1amp: 1,2 jt) /minggu selama
3mgg
Oral : Dosisiklin 2x100mg selama lebih dari 30 hari
- Analgesik : As.Mefenamat 500mg 3xsehari

Anda mungkin juga menyukai