Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR PERTANYAAN

TIM PPI
(Pencegahan dan Pengendalian Infeksi )
Purwogondo ,2 Agustus 2016

PRGRAM PPI DAFTAR PERTANYAAN KETERANGAN


SURVEILANS 1. Contoh format Surveilans ( ILO, ISK , PLEBITIS )
2. KLB di RS (contoh kasus )
3. SOP,analisa dan data Surveilans
4. SOP surveilans inos
5. Integrasi program dengan peningkatan mutu dan
keselamatan pasien ( PMKP ) ( Pedoman,
panduan,SPO )
6. Pedoman,Panduan,Kebijakan dan SPO Benchmarking
7. Contoh program pendidikan staf
ICRA 1. Contoh Pedoman
,panduan,kebijakan,SOP,program,implementasi,eval
uasi,
2. Ex : data laporan HAIs tahunan ,
3. Data pemberian terapi cairan IV ,
4. Data hasil monitoring dan evaluasi pembersihan
linen dan sterilisasi ,
5. Data Kebijakan dan prosedur pembuangan
limbah,pengelolaan darah dan komponen darah dan
cairan tubuh,sampah infeksisus
6. Data kebijakandan prosedur persiapan makanan
pemasakan dan penyajian pengambilan sempel
makanan secara rutin
7. Kebijakan dan prosedur pengontrolan peralatan
( periksa kuman ) GIZI
8. Data kebijakan kontruksi bangunan,penetapan
pemantauan kualitas udara,hasil pemantauan
kualitas udara akibat dampak renovasi bangunan.

STERILISASI 1. SPO pengambilan sampel air RO


2. Bukti maintenance hasil control hasil sterilisasi
3. Identifikasi peralatan single use re use
4. SPO hasil control sterilisasi
5. Contoh Program ,alur,CSSD
6. Contoh dan cara dekontaminasi alat
7. Contoh panduan CSSD
SANITASI 1. SPO Pembuangan Jaringan dan cairan tubuh
2. Identifikasi resiko infeksi di instalasi gizi
3. SPO penanganan makanan
4. Ipal dan alur ipal
5. SPO pemusnahan benda tajam
6. SPO pencegahan penanganan dan pelaporan insiden
terpapar darah dan cairan tubuh
7. SPO pencegahan penanganan dan pelaporan insiden
tertusuk jarum
8. SPO pengendalian kesehatan lingkungan
9. SPO kesehatan karyawan / perlindungan petugas
kesehatan
10. SPO pembuangan limbah Radiologi
11. Kebijakan dan prosedur pelayanan kamar jenazah
ISOLASI 1. Contoh program kelengkapan dan kepatuhan APD
2. SPO Kohorting ( Droplet ,Airborn ,Kontak )
3. SPO memasuki ruang kohorting
4. SPO perawatan penyakit menular di ruang kohorting
5. Contoh program TB dan HIV di RS
6. Identifikasi resiko infeksi disetiap gugus tugas
7. Kebijakan dan SPO kewaspadaan berdasarkan
transmisi dan perlindungan
APD DAN 1. Contoh program dan audit
HAND
HIGIENE

Anda mungkin juga menyukai