Anda di halaman 1dari 8

MATA KULIAH : SISTEM PROTEKSI ( 3 SKS )

PUSTAKA :

Bonar Pandjaitan, Praktik-Praktik Proteksi Sistem Tenaga Listrik,ANDI


OFFSET Yogyakarta, 2012
Hendra Marta Yudha, ., RELE PROTEKSI PRINSIP DAN APLIKASI,Jurusan
Teknik elektro UNSRI, Palembang 2008
Muhammad Taqiyudin, Diktat Proteksi Sistem Tenaga Listrik, Jurusan
Teknik elektro UMM, 2006.
Zuhal, Dasar Tenaga Listrik, terbitan ketiga, cetakan kedua, Penerbit
ITB, Bandung 1991.

MATERI:

Dasar dasar Sistem Proteksi : Pendahuluan, Perangkat Proteksi,Zona


Proteksi, Faktor kehandalan dll
Sinyal dan Intertripping : Pendahuluan, Skema unit proteksi dan
teleproteksi, kinerja sistem proteksi, media transmisi, metode sinyal.
Proteksi dengan Rele : Persayaratan rele pengaman, klasifikasi rele,
fungsi dan area rele pengaman,prinsip dasar rele
elektromagnetis,konstruksi rele
Rele Arus Lebih : Prinsip Kerja Dan Karakteristik Pengamanannya , Arus
Kerja (pick-up) dan Arus Kembali (drop-off), Konstruksi Relay Arus Lebih,
PemiIihan/setting Arus kerja dan Kelambatan waktu
PemiIihan/setting Arus kerja dan Kelambatan waktu : Prinsip Dasar
Perhitungan PenyeteIan Arus (IS) , Batas Penyetelan Maksimum Relay
Arus Lebih , Prinsip Dasar Perhitungan Penyetelan Waktu , Relay Arus
Lebih Waktu Tertentu Dibandingkan dengan Waktu Terbalik.
Rele Jarak : Pendahuluan, Prinsip dan kinerja rele jarak, Pengaruh rasio
impedansi sumber dan saluran, zona proteksi, jenis-jenis rele jarak,
kontsruksi rele jarak
EVALUASI :

a. Tugas/PR/Test/Quiz ( 20 % )

c. UTS (Teori ) 30 %

d. UAS (Teori ) 35 %

e. Kehadiran dan keaktifan ( 15%)


BAB I. DASAR SISTEM PROTEKSI

1. Pendahuluan

Anda mungkin juga menyukai