Anda di halaman 1dari 3

ALGORITME PENATALAKSANAAN DERMATITIS ATOPIK

(ICCAD II)

Penilaian awal riwayat penyakit, luas dan derajat penyakit


Termasuk penilaian efek psikologis, pengaruh kepada keluarga

Pelembab, edukasi

Mengatasi pruritus dan


inflamasi akut
 Kortikosteroid topikal atau Terapi ajuvan
Remisi penyakit
(tidak ada tanda  Penghambat kalsineurin
Hindari faktor-
dan gejala) topikal Pimekrolimus 2 kali
faktor pencetus
sehari atau Takrolimus 2 kali
sehari
Infeksi bakterial:
antibiotik oral
dan atau topikal
Terapi pemeliharaan Infeks viral:
Untuk penyakit persisten dan atau sering
terapi antiviral
kambuh
 Pada tanda dini rekurensi gunakan Intervensi
penghambat kalsineurin topikal untuk psikologis
mencegah progresivitas penyakit
Pimekrolimus mengurangi terjadinya flare Antihistamin
 Penggunaan penghambat kalsineurin
topikal jangka waktu lama untuk
pemeliharaan
 Kortikosteroid topikal secara intermiten.

Penyakit berat dan refrakter


 Fototerapi
 Kortikosteroid topikal poten
 Siklosporin
 Metotreksat
 Kortikosteroid oral
 Azatioprin
 Psikoterapi

Sumber:
Linuwih, Sri. Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin. Edisi VII. Balai Penerbit
FK UI, Jakarta, 2015.
SKORING DERMATITIS ATOPIK (SCORAD)

Sumber:
Linuwih, Sri. Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin. Edisi VII. Balai Penerbit
FK UI, Jakarta, 2015.
Sumber:
Linuwih, Sri. Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin. Edisi VII. Balai Penerbit
FK UI, Jakarta, 2015.

Anda mungkin juga menyukai