Anda di halaman 1dari 7

1

“BUKAN SEMINAR, TETAPI WORKSHOP !”

Apakah Anda mengalami satu atau beberapa kejadian di bawah ini ?


 Sering terjadi ketidakcocokan di antara karyawan antar DIVISI ( sering terjadi perdebatan yang
tidak perlu), dan masing- masing mementingkan pendapatnya sendiri
 Terjadi kesalahpahaman komunikasi antara atasan dan bawahan, antar rekan kerja, dan antar
divisi
 Saling menyalahkan jika terjadi pemasalahan di Kantor
 Kesulitan berkomunikasi dengan atasan, rekan kerja, dan Customer yang “Sulit”?
 Mengalami kesulitan di dalam menjawab customer dan rekan kerja yang “Emosi” saat
menyampaikan komplainnya
 Semangat kerja, produktifitas, dan kinerja yang MENURUN
 Dan lain sebagainya

Dan Anda menginginkan hal di bawah ini ?


 Mampu menyampaikan Ide, dan DIDENGARKAN orang lain
 Terciptanya sinergi antar divisi yang didasari oleh BUDAYA KOMUNIKASI yang efektif dan asertif
di dalam perusahaan, sehingga persoalan yang terjadi cepat diatasi; serta BUDAYA SERVICE
EXCELLENCE
 Tidak terjadi kesalahpahaman komunikasi antar divisi
 Mampu bertindak secara persuasif dan asertif terhadap atasan, rekan kerja, dan Customer
yang menyampaikan komplainnya dengan penuh “Emosi”
 Mampu mengelola Emosi saat sedang dalam tekanan kerja dan mnghadapi rekan kerja/
customer yang sulit
 Semangat kerja, produktifitas, dan kinerja yang MENINGKAT

Ikutkan seluruh karyawan Anda di dalam Program In- House Training & Workshop “Service
Excellence, Handling Complaint, & Komunikasi Efektif bagi SDM PERUSAHAAN ANDA !

2
OBJECTIVE IN-HOUSE TRAINING MATERI IN-HOUSE TRAINING
 Peserta mampu berkomunikasi secara asertif Pelatihan ini akan diselenggarakan selama 2 hari
dengan rekan kerja, atasan, dan bawahan dengan 8 sesi pelaksanaan yang secara detil
sehingga tercipta suasana kondusif dan dijelaskan sebagai berikut :
kolaborasi di dalam bekerja  Service Mentality dan 7 dimensi Service
 Peserta mampu mengelola EMOSI saat  Komunikasi verbal & non-verbal
sedang mengalami persoalan, baik pribadi  Langkah- langkah menjadi Pribadi yang
maupun di kantor ASERTIF
 Peserta menguasai 4 langkah “Mendengar  4 langkah di dalam “Mendengar dengan
dengan Empaty”, serta menguasai 3 teknik Empaty”
melakukan “Konfirmasi”  3 teknik melakukan konfirmasi yang efektif
 Peserta menguasai teknik- teknik dan menggali need teman bicara
berkomunikasi lewat telephone  Teknik komunikasi khusus di dalam
 Peserta menguasai teknik komunikasi, baik berhadapan dengan tipe orang yang “Sulit”
secara verbal maupun Non- verbal  Teknik persuasif di dalam menangani rekan
 Mampu menangani komplain antar divisi, yang sedang “Emosional”
maupun komplain customer secara asertif  Teknik dan etika bertelepone yang baik,
persuasif, dan penuh empati ( Telephony
METODE IN-HOUSE TRAINING Skill)
 Pelatihan bersifat Coaching dan Workshop  Teknik mengevaluasi dan meningkatkan
Active Learning “Communication Skil” diri sendiri, dan staf
 Enlightment  6 langkah di dalam menangani complain
 Tanya jawab di setiap sesi  Teknik mengelola Emosi di pekerjaan
 Focus Group Discussion dan Study Case
 Role Play dengan berbagai kondisi
 Games
 Komitmen bersama
 Pelatihan akan diberikan dengan audio
visual yang menarik dan memukau,
sehingga materi akan dapat diserap
secara optimal

3
NARASUMBER
HERRY SANTOSO
Motivator, Service Excellence and Handling Complaint Training
Specialist, Public Speaker, Komunikasi Efektif dan Penulis Buku.
Spesialisasi training yang beliau berikan adalah : Service
Excellence, Handling Complaint, Communication Skill,
Presentation Skill, Leadership, Motivation
Berpengalaman 10 tahun memberikan training
Beberapa klien beliau di antaranya RS. Mitra Keluarga Grup, RSIA
Family, RS. Premier Jatinegara, RS. Columbia Asia, RSIA Permata
Ibunda, RS Imanuel Bandar Lampung, RS. Wahidin Sudirohusodo
Makassar, RS. Atma Jaya, RS. Husada, RS. Eka Hospital, dll

PESERTA IN-HOUSE TRAINING KETENTUAN IN-HOUSE TRAINING


Peserta pada pelatihan ini adalah 1. Perusahaan mengajukan permohonan in-
1. SDM yang belum mendapatkan pelatihan house training 1 (satu) bulan sebelum
service excellence, handling complaint, & penyelenggaraan
komunikasi efektif. 2. Booking FEE dikenakan 50% dari Biaya IHT,
2. SDM yang sudah mendapatkan pelatihan 5 ditransfer 1 bulan sebelum pelaksanaan.
tahun yang lalu (Refresh) 3. Apabila acara dibatalkan oleh
3. Peserta adalah dari staf/ pegawai penyelenggara maka biaya yang sudah
penyelenggara in-house training. ditransfer akan dipotong biaya administrasi
4. Peserta adalah dari kelompok/ group/ sebesar 10% dari Biaya IHT.
konsorsium perusahaan penyelenggara in- 4. Perubahan tanggal dimungkinkan satu kali,
house training. dengan menyesuaikan jadwal yang masih
5. Peserta WAJIB dibebas tugaskan supaya bisa kosong
berkonsentrasi penuh dalam mengikuti 5. Sisa pembayaran sebesar 50% harus sudah
inhouse training diterima 2 minggu sebelum acara
6. jumlah peserta yang direkomendasikan berlangsung.
sebanyak 30 orang per batch 6. Tidak menerima pembayaran di tempat
acara/ ON SITE

4
INVESTASI IN-HOUSE TRAINING
Membantu rumah sakit dalam Efisiensi biaya diklat di era JKN dengan menyelenggarakan In-
House Training

JAWA LUAR JAWA


Rp. 35.000.000,- Rp. 45.000.000,-
(Tiga puluh lima juta rupiah) (Empat puluh lima juta rupiah)

TRANSFER ke :
BANK MANDIRI | No. Rek : 139-00-1927223-0 | a.n ROMY WIDJAJA
Biaya Termasuk :
Training kit untuk 30 peserta
 Hardcopy materi untuk 30 peserta.
 Sertifikat untuk 30 peserta.
 Honor narasumber
 Tiket pesawat/ kereta & penginapan bagi Narasumber & tim Jaya Institute Indonesia
Biaya Tidak Termasuk :
 Transportasi lokal (Penjemputan di Bandara/ Stasiun ke hotel PP & dari hotel menuju
tempat pelaksanaan PP)
 Konsumsi selama pelatihan (Coffee break, makan siang, & makan malam)
 Pajak

Perlengkapan yang harus dipersiapan :


 Susunan tempat duduk adalah Classroom dengan ketentuan 1 meja untuk 2 kursi.
 Laptop & Printer untuk operasional.
 LCD & Screen dengan kualitas baik
 Mic wireless & Sound sistem dengan kualitas baik,
 Backdrop.
 Perlu ada Flip Chart, Whiteboard & Spidol sebagai alat bantu peraga.
 Perlengkapan games (akan diinfokan selanjutnya)


5
......................., .......................... 2019
Nomor : ...........................................
Sifat Surat : PENTING
Perihal : Permohonan Penyelenggaraan Program In-House Training

Kepada Yth,
dr. ROMY WIDJAJA
Founder Jaya Institute Indonesia

Dengan hormat,

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama Lengkap :

Jabatan :

Instansi :

Dengan ini kami bermaksud mengajukan kerjasama penyelenggaraan in-house training


dengan judul “Service Excellence, Handling Complaint, & Komunikasi Efektif” yang
akan dilaksanakan pada :
Hari/ Tanggal :

Tempat :

Jumlah Peserta :

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian & kerjasamanya, kami
sampaikan terima kasih.

............................., ............................. 2019

Hormat kami,

NAMA DIREKTUR RUMAH SAKIT


Jabatan

6
KONTAK PERSON
Untuk informasi selengkapnya, segera hubungi
Sdra. M. Kukuh Wibawanto
0821-3600-5621

Anda mungkin juga menyukai