Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA N 2 KOTA SOLOK


Kelas/Semester : XI / II
Mata Pelajaran : Fisika
Materi Pokok : Gejala Pemanasan Global
Alokasi Waktu : 2 x 2 JP
A. Kompetensi Inti

KI 1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 :Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 :Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasar-kan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerap-kan pengetahuan prose-dural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minat-nya untuk
memecahkan masalah.
KI 4 :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai
kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.12 Menganalisis Pertemuan I
gejala pemanasan
global dan dampaknya 3.12.1 Mejelaskan aktifitas manusia yang
bagi kehidupan serta
mengakibatkan berbagai dampak pemanasan global,
lingkungan
efek rumah kaca, dan perubahan iklim.
3.12.2 Menganalisi fenomena pemanasan global, efek
rumah kaca, perubahan iklim, serta dampaknya yang
diakibatkan manusia.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
Pertemuan II
3.12.3 Menjelaskan hasil – hasil kesepakatan global
IPCC, protokol kyoto, dan APPCDC, terkait pemanasan
global
3.12.4 Menyajikan ide atau gagasan penyelesaian
masalah pemanasan global sehubung dengan gejala dan
dampaknya bagi kehidupan serta lingkungan.

4.12 Mengajukan ide


atau gagasan
penyelesaian masalah
gejala pemanasan
global dan dampaknya
bagi kehidupan serta
lingkungan

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan I
3.12.1.1 Melalui tayangan video, ceramah,diskusi dan tanya jawab peserta didik dapat
menjelaskan aktifitas manusia yang mengakibatkan berbagai dampak pemanasan
global, efek rumah kaca, dan perubahan iklim dengan benar.
3.12.2.1 Melalui kegiatan ceramah dan tanya jawab peserta didik dapat menganalisi
fenomena pemanasan global, efek rumah kaca, perubahan iklim, serta dampak yang
diakibatkan bagi manusia dengan tepat.
Pertemuan II
3.12.3.1 Melalui kegiatan diskusi peserta didik dapat menjelaskan hasil – hasil
kesepakatan global IPCC, protokol kyoto, dan APPCDC terkait pemanasan global.
3.12.4.1 Melalui tayangan video, ceramah,diskusi dan tanya jawab peserta didik dapat
menyajikan ide atau gagasan penyelesaian masalah pemanasan global sehubung
dengan gejala dan dampaknya bagi kehidupan manusia.

.
D. Materi Pembelajaran
Fakta 1. Pola curah hujan yang burah – rubah dan sulit dapat di prediksi
sehingga menyebabkan banjir di suatu tempat, kekeringan di
tempat yang lain.
2. Naiknya level permukaan air laut yang disebabkan karena
munculnya es kutub utara dan kutub selatan
3. Pada pegunungan di daerah subtropis, bagian yang ditutupi salju
semakin sedikit serta lebih cepat mencair.

Konsep 1. Pemanasan global adalah peningkatan suhu rata – rata atmosfer,


laut , dan daratan bumi yang disebabkan oleh beberapa faktor.
Kemungkinan besar disebabkan oleh meningkatnya kosentrasi gas –
gas rumah kaca akibat aktivitas manusia melalui efek rumah kaca.
2. Emisi karbon dan perubahan iklim merupakan zat, energi atau
komponen yang dihasilkan oleh kegiatan yang berlebihan, sehingga
dapat menimbulkan terganggunya suatu system. Contohnya adalah
gas buangan
3. Pemanasan global antara lain seperti mencairnya es dikutub, akibat
perubahan iklim.
Prinsip 1. Efesiensi pegunungan energy
2. Pencarian sumber – sumber energi alternatif seperti energi nuklir
3. Energi alternatif yang bisa mengurangi proses global warming:
a. Biogas, sumber energi alternatif
b. Bioetanol, sebagai sumber alternatif
c. Singkong dan kelapa sawit sebagai sumber energi
alternatif
d. Aplikasi sel surya sebagai sumber energi alternatif
e. Bakteri coli sebagai sumber energi alternatif
f. Panas bumi, sebagai energi alternatif
g. Energi alternatif dari kotoran sapi
h. Kincir air kaki angsa sebagai energi alternatif

Prosedur 1. Percobaan efek rumah kaca dan pemanasan global

E. Model Pembelajaran
Pendekatan : saintifik
Metode : ceramah, diskusi, demonstrasi, dan percobaan
Model : project based learning
F. Media Pembelajaran
Media : papan tulis, video
Alat : projector, laptop, kayu, plastik, lem, pisau.

G. Sumber Belajar
1. Sunardi, Zenab. 2014. Fisika untuk SMA/MA Kelas XI Peminatan IPA. Bandung:
Yrama Widya.
2. Ngoto, dkk. 2018. King Master fisika SMA.Yokyakarta : Forum Edukasi.
3. Internet
4. Sumber yang relevan
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan I

Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu


Kegiatan Pendahuluan
Menyiapkan peserta didik secara 10
psikis dan fisik untuk mengikuti menit
proses pembelajaran.
1. Pendidik memasuki kelas dan 1. Peserta didik sudah duduk
meletakkan perlengkapan yang rapi dalam kelas.
dibawa di atas meja.
2. Pendidik berdiri di depan kelas dan 2. Peserta didik menjawab
mengucapkan salam serta salam dan mengatakan
menanyakan kabar peserta didik. bagaimana kabarnya.
3. Pendidik meminta ketua kelas 3. Ketua kelas menyiapkan
untuk memimpin doa. anggota kelas untuk berdoa
bersama.
4. Pendidik mencek kehadiran peserta 4. Peserta didik menjawab saat
didik. namanya dipanggil.
5. Apersepsi 5. Peserta didik menjawab 5 menit
Sebelum kita membahas apa itu setiap pertanyaan yang
gejala pemanasan global,kita diberikan oleh pendidik.
pahami dulu mengapa saat panas
terik kita merasakan panas?Dan
apa hubungannya antara panas
terik dengan pemanasan global?
6. Motivasi 6. Peserta didik termotivasi
Ada beberapa pertanyaan yang untuk belajar
akan diajukan, yaitu mengapa saat
memakai frafum dapat
meningkatkan gejala pemanasan
global? Dan apa saja penyebab
terjadinya efek gejala pemanasan
global.
7. Pendidik menyampaikan tujuan 7. Peserta didik mendengarkan
pembelajaran. penjelasan yang diberikan
oleh pendidik.
8. Pendidik menyampaikan cakupan 8. Peserta didik mendengarkan
materi dan teknik penilaian cakupan materi dan teknik
penilaian yang disampaikan
pendidik
Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu
Kegiatan Inti
1. Pendidik membagi peserta didik 1. Peserta didik memilih 5 menit
menjadi beberapa kelompok teman kelompoknya terdiri
terdiri dari 5-6 peserta didik. dari 5-6 orang.

2. Pendidik meminta peserta didik 2. Peserta didik mengamati 60


untuk mengamati gejala video yang ditayangkan menit
pemanasan global beserta pendidik.
dampaknya bagi kehidupan
melalui slide yang ditayangkan.
3. Pendidik memberikan pertanyaan 3. Peserta didik mencoba
esensial(banyaknya gedung- menjawab pertanyaan yang
gedung yang terbuat dari kaca, diberikan pendidik.
mengapa hal tersebut dapat
menimbulkan efek rumah kaca?
Dan apa saja penyebab terjadinya
pemanasan global tersebut?
4. Pendidik menjelaskan tentang 4. Peserta didik mendengarkan
tema dan proyek apa yang akan dan mencacat penjelasan
dikerjakan. pendidik
5. Pendidik menjelaskan kerangka 5. Peserta didik mulai
proyek yang akan merancang kerangkan
dikerjakan.(menyusun proyek
perencanaan proyek)
6. Pendidik menjelaskan aturan tugas
6. Pendidik membuat
dan waktu pemetaan topik dan
pengumpulan.(membuat jadwal) mengembangkan gagasan
untuk proyek yang
diberikan
7. Pendidik memberikan tugas proyek 7. Peserta didik menentukan
tentang model rumah kaca. kegiatan dan langkah yang
akan diambil untuk
menyelesaikan proyek dan
membagi tugas antar
anggota kelompoknya.

Kegiatan Penutup
1. Pendidik dan peserta didik 1. Peserta didik 10
bersama-sama menyimpul kan menyimpulkan materi menit
materi pembelajaran. pembelajaran.
2. Pendidik memberikan kuis kepada 2. Peserta didik mengerjakan
peserta didik. kuis yang diberikan
Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu
pendidik.
3. Pendidik memberikan PR kepada 3. Peserta didik mengerjakan
peserta didik. PR di rumah.
4. Pendidik menyampaikan informasi 4. Peserta didik
materi pembelajaran selanjutnya. mendengarkan penjelasan
Materi pembelajaran untuk pendidik.
pertemuan selanjutnya adalah
dampak pemanasan global.
5. Pendidik menutup pembelajaran 5. Peserta didik mengucapkan
dengan mengucapkan hamdalah hamdalah dan menjawab
dan salam, lalu meninggalkan salam dari pendidik.
ruangan belajaran.
Pertemuan II

Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu


Kegiatan Pendahuluan
Menyiapkan peserta didik secara 10 menit
psikis dan fisik untuk mengikuti
proses pembelajaran.
1. Pendidik memasuki kelas dan 1. Peserta didik sudah duduk
meletakkan perlengkapan yang rapi dalam kelas.
dibawa di atas meja.
2. Pendidik berdiri di depan kelas 2. Peserta didik menjawab
dan mengucapkan salam serta salam dan mengatakan
menanyakan kabar peserta didik. bagaimana kabarnya.
3. Pendidik meminta ketua kelas 3. Ketua kelas menyiapkan
untuk memimpin doa. anggota kelas untuk berdoa
bersama.
4. Pendidik mencek kehadiran 4. Peserta didik menjawab saat
peserta didik. namanya dipanggil.
Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu
5. Apersepsi 5. Peserta didik menjawab 5 menit
Sebelum membahas tentang setiap pertanyaan yang
dampak pemanasan global, kita diberikan oleh pendidik.
pahami dulu apa itu rumah kaca?
Dan mengapa rumah kaca juga
termasuk salah satu dampak 6. Peserta didik termotivasi
pemanasan global? untuk belajar.
6. Motivasi
Dengan memahami materi ini,
kita akan mengatahui apa itu
7. Peserta didik mendengarkan
rumah kaca,apa itu perubahan
iklim dan apa itu pemanasan penjelasan yang diberikan
global. oleh pendidik.
8. Peserta didik mendengarkan
7. Pendidik menjelaskan tujuan
cakupan materi dan teknik
pembelajaran.
penilaian yang disampaikan
pendidik
8. Pendidik menyampaikan cakupan
materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti
1. Pendidik meminta peserta didik 1. Peserta didik mengamati 5 menit
untuk mendiskusikan hasil slide dan
kesepakatan global berdasarkan mendiskusikannya.
protokol kyoto,terkaid
pemanasan global melalaui slide
yang ditayangkan.
2. Pendidik memulai dengan 2. Peserta didik mencoba
pertanyaan yang mejawab pertanyaan yang
esensial(mengapa saat kita diberikan pendidik.
menghidupkan listrik berlebihan
dapat menyebabkan pemanasan
global? Dan apa itu pemanasan
global?).
Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu
3. Pendidik meminta peserta didik 3. Peserta didik duduk 65 menit
untuk duduk berdasarkan berdasarkan kelompoknya
kelompok yang telah dibagi masing-masing.
sebelumnya.
4. Pendidik menanyangkan video 4. Peserta didik mengamati
tentang cara pembuatan rumah dan memperhatikan video
model rumah kaca sederhana.. yang ditayangkan.
5. Pendidik meminta peserta didik 5. Peserta didik membuat
untuk membuat proyek yang proyek yang telah
telah direncanakan sebelumnya direncanakan.
6. Pendidik melakukan monotoring 6. Pendidik mengerjakan
terhadap hasil perkembangan proyeknya dengan anggota
peserta didik.(monitoring) kelompoknya.
7. Pendidik meminta peserta didik 7. Peserta didik
mengumpulkan hasil proyeknya mengumpulkan hasil
didepan kelas.( menilai produknya disepan kelas.
outcome)
8. Pendidik meminta peserta didik 8. Peserta didik
untuk mempersentasikan hasil mempresentasikan hasil
proyek yang telah dikerjakan proyek yang telah
didepan kelas. dikerjakan didepan kelas.
9. Pendidik berterimakasih kepada 9. Peserta didik merespon
peserta didik yang telah ucapan terimakasih peserta
mengerjakan proyeknya dengan didik.
baik.
10. Pendidik memberikan umpan 10. Peserta didik mencoba
balik kepada peserta merespon umpan balik yang
didik.(Evaluasi) diberikan pendidik.
Kegiatan Penutup
1. Pendidik dan peserta didik 1. Peserta didik 10 menit
bersama-sama menyimpul kan menyimpulkan materi
materi pembelajaran.
pembelajaran.
2. Pendidik memberikan kuis kepada
peserta didik. 2. Peserta didik mengerjakan
kuis yang diberikan
3. Pendidik memberikan PR kepada pendidik.
peserta didik. 3. Peserta didik mengerjakan
4. Pendidik menyampaikan PR di rumah.
informasi kegiatan pembelajaran 4. Peserta didik
selanjutnya. Kegiatan pembelajar mendengarkan penjelasan
an untuk pertemuan selanjutnya pendidik.
adalah UH.
Kegiatan Pendidik Kegiatan Peserta Didik Waktu
5. Pendidik menutup pembelajaran 5. Peserta didik mengucapkan
dengan mengucapkan hamdalah hamdalah dan menjawab
dan salam, lalu meninggalkan salam dari pendidik.
ruangan belajaran.

Anda mungkin juga menyukai