Anda di halaman 1dari 2

Kerugian pemberian obat melalui intramuscular

Penyuntikan akan menyebabkan timbulnya rasa nyeri dan tidak nyaman pada klien.

Iritasi atau reaksi lokal dapat terjadi akibat efek obat pada jaringan.

Pemberian obat melalui parenteral juga dapat menyebabkan terjadinya infeksi, kerena itu diperlukan
penggunaaan tehnik steril untuk menyiapkan dan memberikan obat ini.

Pemberian obat perenteral ini kontraindikasi untuk klien yang mengalami masalah perdarahan atau
sedang mendapatkan terapi antikoagulan

http://fk.unsoed.ac.id/sites/default/files/img/modul%20labskill/genap%20I/Genap%20I%20-
%20Pemberian%20Obat%20Secara%20Parenteral.pdf

 Perlu prosedur steril


 Dapat terjadi iritasi pada tempat injeksi
 Tidak dapat dilakukan mandiri oleh pasien

Sedangkan kekurangannya yaitu sediaan parenteral mempunyai dosis yang harus ditentukan
lebih teliti waktu dan cara pemberian harus diberikan oleh tenaga yang sudah terlatih, bila obat
diberikan secara parenteral maka sulit dikembalikan efek fisiologisnya, terapi parenteral akan
menimbulkan komplikasi dari beberapa penyakit seperti infeksi jamur, bakteri, sehingga
interaksinya tidak bisa dikendalikan, kemajuan dalam manufaktur atau pabrikasi kemasan
menimbulkan beberapa masalah dalam sterilisasi partikulasi, pirogenitasi, sterilisasi, dll (Ratna
Ambarwati, 2009). Selain itu penyuntikan intra muskular apabila tidak hati-hati akan berbahaya
yaitu terjadi kerusakan jaringan otot yang dalam dan ada resiko menginjeksi obat langsung ke
pembuluh darah.
http://farmasiapriliant56.blogspot.co.id/2014/05/pengenalan-cara-cara-pemberian-
obat.html

 Rasa sakit.
 Tidak dapat dipakai pada gangguan bekuan darah
 Bioavibilitas berfariasi.
 Obat dapat menggumpal pada lokasi penyuntikan.
http://infokesehatanperawat.blogspot.co.id/2011/09/prinsip-pemberian-obat.html

 rasa sakit, tidak dapat dipakai pada gangguan bekuan darah (Clotting time),
 bioavibilitas bervariasi, obat dapat menggumpal pada lokasi penyuntikan.

https://www.google.co.id/search?q=%C2%B7+rasa+sakit%2C+tidak+dapat+dipakai+pad
a+gangguan+bekuan+darah+(Clotting+time)%2C+%C2%B7+bioavibilitas+bervariasi%2
C+obat+dapat+menggumpal+pada+lokasi+penyuntikan.&oq=%C2%B7+rasa+sakit%2C
+tidak+dapat+dipakai+pada+gangguan+bekuan+darah+(Clotting+time)%2C+%C2%B7+
bioavibilitas+bervariasi%2C+obat+dapat+menggumpal+pada+lokasi+penyuntikan.&aqs
=chrome..69i57.31861j0j4&sourceid=chrome&ie=UTF-8

https://sisilianp.wordpress.com/artikel/injeksi-subcutan/

Anda mungkin juga menyukai