Anda di halaman 1dari 14

Preferensi Konsumen Terhadap Pemilihan Roti Tawar

dengan Roti Gandum Pada Mahasiswa Universitas


Padjadjaran

Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas akhir mata kuliah


Statistika Terapan

AGRIBISNIS C

Disusun Oleh :

Azka Muhammad SA 150610130148

Dosen Pembimbing:
Lisje Setiagustina, S. si

FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS PADJADJARAN


PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
2015

1
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah, karena berkat rahmat dan karunia -Nyalah penelitian
ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk
memenuhi salah satu tugas akhir mata kuliah Statistika Terapan, yang berjudul ”Preferensi
Konsumen Terhadap Pemilihan Roti Tawar dengan Roti Gandum.
Dengan membuat penelitian ini, diharapkan dapat menjelaskan apa yang diteliti
mengenai perbandingan minat roti tawar dan tori gandum yang dikonsumsi oleh kalangan
mahasiswa universitas padjadjaran. Dalam penyelesaian penelitian ini, kami banyak
mengalami kesulitan, terutama disebabkan oleh kurangnya ilmu pengetahuan yang menunjang.
Namun, berkat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, akhirnya penelitian ini dapat
diselesaikan dengan cukup baik. Karena itu, sudah sepantasnya jika kami mengucapkan terima
kasih kepada :
1. Bu Lisje yang telah memberikan tugas ini kepada kami. Dengan mengerjakan penelitian
ini, pengetahuan kami dapat bertambah. Kami dapat mengetahui sedikit banyak tentang
apa yang sebelumnya belum kami ketahui.
2. Orangtua dan keluarga kami yang banyak memberikan motivasi dan dorongan serta
bantuan, baik secara moral maupun spiritual.
3. Teman yang banyak memberikan kontribusi dalam memberi ilmu untuk menyelesaikan
penelitian ini.
Harapan kami, semoga penelitian ini dapat memberi pengetahuan statistika terapan bagi
generasi muda, terutama pada sektor agribisnis yang berada pada studi di Fakultas Pertanian
UNPAD.

Jatinangor, 20 Desember 2015

Penulis

2
DAFTAR ISI

Kata Pengantar
DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ....................................................................................4
1.2 Identifikasi Masalah...........................................................................................4
1.3 Tujuan Penelitian................................................................................................5
1.4 Kegunaan Penelitian...........................................................................................5
BAB II KAJIAN PUSTAKA
2.1 Studi Literatur...................................................................................................6

BAB III METEDEOLOGI PENELITIAN


3.1 Desain Penelitian..............................................................................................7
3.2 Lokasi Penelitian...............................................................................................7
3.3 waktu Penelitian................................................................................................7
3.4 Populasi dan Sampel.........................................................................................7
3.5 Teknik Pengambilan Data.................................................................................9
3.6 Angket...............................................................................................................9

BAB IV PEMBAHASAN MASALAH


4.1 Pembahasan Masalah I...........................................................................................10
4.2 Pembahasan Masalah II..........................................................................................10

BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan.............................................................................................................11
5.2 Saran.......................................................................................................................11

Daftar Pustakaka

Lampiran

3
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
Dalam melakukan suatu penelitian, ada banyak cara atau jalan yang dapat ditempuh
atau dipilih oleh seseorang untuk melakukan penelitain tersebut, salah satunya adalah dengan
penelitian survei sebagai metode yang digunakan untuk menganalisis, mengumpulkan dan
ahkan menyajikan data untuk hasil penelitiannya.

Indonesia merupakan negara yang rata – rata mengkonsumsi nasi (padi), namun banyak kesadaran
bahwa mengkonsumsi nasi (padi) terlalu banyak akan menghasilkan penyakit. Seperti diabetes, atau penyakit
gula. Sehingga sebagian masyarakat Indonesia menyadari, bahwa perlunya mengganti nasi menjadi gandum
untuk menjaga kesehatan.

Gandum yang diolah merupakan tanaman yang dapat dijadikan makanan pokok pengganti nasi.
Karena dengan kaya Gizi, Protein dan juga Karbohidrat. Gandum biasa diolah menjadi cereal, bahkan roti.

Banyaknya masyarakat memilih roti sebagai makanan pokok yang praktis, membuat
terpilihnya menjadi judul penelitian roti manakah yang lebih dipilih oleh konsumen. faktor – faktor
yang mempengaruhi pilihan mahasiswa, dapat dari segi harga, rasa, bentuk, dan tempat. Dengan
banyak nya faktor - faktor yang mempengaruhi pembelian konsumen terhadap roti tawar dengan roti
gandum, sehingga dengan masalah tersebut, saya mengambil judul untuk dijadikan penelitian.

1.2 Identifikasi Masalah


Berdasarkan Pembahasan latar belakang permasalahan dapat diidentifikasi beberapa
masalah dalam bentuk pertanyaan sebagai berikut:
1. Roti (Roti Tawar atau Roti Gandum) manakah yang paling banyak dikonsumsi
oleh masyarakat ?
2. Apakah faktor – faktor yang menyebabkan masyarakat tertarik mengkonsumsi
Roti?

4
1.3 Tujuan Penelitian
Adapun tujuan penelitian yang akan dilakukan adalah sebagai berikut
1. Untuk mengetahui perbandingan keinginan konsumen dalam memilih Roti
(Roti Tawar atau Roti Gandum)
2. Untuk mengetahui faktor – faktor apa yang membuat konsumen tertarik
untuk membeli Roti
1.4 Kegunaan Penelitian
Adapun kegunaan penelitian ini adalah
1. Bagi peneliti, penelitian ini merupakan bagian dari proses belajar yang
harus ditempuh sebagai salah satu syarat untuk melakukan penelitian.
2. Bagi peneliti lain, sebagai landasan dan bahan informasi untuk penelitian
sejenis, serta dapat pula sebagai titik tolak untuk melaksanakan penelitian serupa dalam ruang
lingkup yang lebih luas.

5
BAB II
KAJIAN PUSTAKA

2.1 Studi literatur

Roti adalah makanan yang mengandung karbohidrat yang tinggi. Dan menjadi
makanan pokok yang dikonsumsi oleh kalangan mahasiswa universitas Padjadjaran. Selain
beras yang kaya akan karbohidrat, roti juga menjadi makanan yang banyak dikonsumsi oleh
konsumen. Karena bentuknya yang praktis, dan mudah dibawa kemanapun. Roti juga dapat
dijadikan seagai makanan utama atau pelengkap makanan lain, seperti soup, atau menjadi
toping makanan. Dan juga dapat diberi mentega dicampuri dengan gula agar rasa yang
dimakan menjadi nikmat dan sehat. Dapat juga diberi berbagai sayuran, seperti selada yang
bernutrisi.

Ada dua dasar roti yang dikonsumsi oleh konsumen. Diantaranya ada roti tawar, dan
roti gandum. Roti tawar terbuat dari telur dan terigu. Roti tawar dengan rasa tawar, yang
biasanya dibentuk menjadi kotak, dan berwarna putih dan hijau, mempunyai minat daya
konsumen untuk mengkonsumsi roti. Dikarenakan dengan harga yang ekonomis, dan dapat di
olah lagi menjadi bahan masakan makanan, ataupun dibakar menjadi roti bakar, dan dapat
juga diberi susu atau diberi berbagai macam toping. Roti tawar juga, dapat disajikan dengan
diberi berbagai macam jenis selai, agar rasa yang dikonsumsi akan lebih nikmat.

Bahan dasar roti gandum terbuat dari terigu, telur, dan juga gandum. Dan roti gandum
memiliki bentuk yang bermacam – macam. Biasanya dipasarkan atau dijual di toko – toko
ternama. Ataupun di warung – warung sederhana, roti gandum selalu menjadi makanan
utama yang dijual untuk di konsumsi oleh kalangan masyarakat maupun mahasiswa. Roti
gandum memiliki karbohidrat yang tinggi, sehingga menjadi makanan utama yang
dikonsumsi oleh masyarakat dan mahasiswa. Dengan bentuk yang praktis, karbohidrat yang
tinggi dan berbagai bentuk yang menarik hati konsumen, Roti gandum menjadi makanan
pokok ke dua bagi masyarakat Indonesia.

6
Roti Gandum dapat diolah menjadi rasa yang lebih nikmat untuk dikonsumsi dengan
dicampuri berbagai macam makanan lain, atau diberi toping seperti daging, sosis, jamur,
bahkan buah buahan. Dan dapat dibuat dengan diberi cokelat agar menjadi lebih nikmat.

BAB III
METEODEOLOGI PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian


Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bersifat untuk membedakan,
yaitu untuk mengetahui adanya perbedaan preferensi Konsumen Terhadap Pemilihan Roti
Tawar dengan Roti Gandum. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa-mahasiswi
fakultas pertanian universitas Padjadjaran.

Pada penelitian ini pengumpulan data juga dilakukan dengan menggunakan kuesioner.
Kuesioner tersebut berisi identitas subjek yang terdiri dari nama, kelas, jenis kelamin, usia
subjek dan tanggal pengisian kuesioner tersebut.

3.2 Lokasi Penelitian


Penelitian ini akan dilakukan di Fakultas Pertanian. Universitas Padjadjaran

3.3 Waktu Penelitian


Waktu yang dilakukan oleh peneliti yaitu pada bulan Desember 2015.

3. 4 Populasi dan Sampel

a. Populasi
Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri dari obyek atau subyek yang menjadi
kuantitas dan karasteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti. Populasi menggambarkan
berbagai karakteristik subjek penelitian untuk kemudian menentukan pengambilan sampel.

7
Berdasarkan pemahaman tersebut, maka penentuan populasi dalam penelitian ini adalah
mahasiswa-mahasiswi pertanian universitas Padjadjaran.

Mahasiswa-Mahasiswi Pertanian universitas Padjadjaran tersebut menjadi populasi


dalam penelitian ini namun tidak akan dipakai semuanya dalam penelitian ini mengingat
minimnya waktu dan biaya peneliti oleh karena karena itu dipergunakan teknik sampling yang
sesuai dengan kemampuan peneliti.

b. Sampel
Sampel adalah bagian dari populasi yang diharapkan mampu mewakili populasi
dalam penelitian. Dalam penyusunan sampel perlu disusun kerangka sampling yaitu daftar dari
semua unsur sampling dalam populasi sampling. Teknik penelitian ini dimaksudkan agar
peneliti lebih mudah dalam pengambilan data. Data tersebut diperbolehkan untuk digunakan
sebagai refleksi keadaan populasi secara keseluruhan.

Teknik pengambilan sampling pada penelitian ini adalah menggunakan simple


random sampling. Teknik samplig ini dipandang peneliti dapat mempermudah pemilihan
sampel secara acak namun atas dasar acuan tertentu. Acuan yang dipergunakan dalam
penelitian ini adalah dengan memilih secara acak dari daftar populasi yang diteliti yakni
Mahasiswa-Mahasiswi Pertanian Universitas Padjadjaran. Penggunaan formula empiris
dipergunakan dalam menentukan subjek penelitian. Jumlah subjek ditentukan oleh banyaknya
populasi yang ada. Rumus Sampling Fraction Per Cluster dituliskan sebagai berikut:

Kemudian didapat besarnya sample per cluster ni = fi x n


Keterangan :
fi = sampling fraction cluster
Ni = banyaknya individu yang ada dalam cluster
N = banyaknya populasi seluruhnya
n = banyaknya anggota yang dimasukkan sampel
ni = banyaknya anggota yang dimasukkan menjadi sub sampel

8
3.5. Teknik Pengumpulan Data
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bersifat pengaruh berganda,
yaitu untuk mengetahui adanya pengaruh dari dua variabel independen terhadap satu variabel
dependen. Subjek dalam penelitian ini adalah Mahasiswa-Mahasiswi Pertanian Universitas
Padjadjaran. Data dalam penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan metode
dokumentasi, yang digunakan untuk mengumpulkan data prestasi akademik siswa, yaitu
dengan melihat rata-rata nilai rapor siswa pada semester terakhir yang telah dilalui subjek
penelitian.

Pada penelitian ini pengumpulan data juga dilakukan dengan menggunakan angket
kuesioner dimana yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner prefensi konsumen
terhadap pemilihan roti tawar dengan roti gandum. Angket kuesioner tersebut berisi identitas
subjek yang terdiri dari nama, kelas, jenis kelamin,dan tanggal pengisian kuesioner tersebut.
Karena banyaknya responden dalam penelitian ini, maka angket yang digunakan adalah angket
tertutup, sehingga responden hanya memilih jawaban yang telah disediakan.

3.6 Angket

Angket ini dapat digunakan untuk melihat manakah Roti yang paling diminati oleh para
konsumen. Angket ini memakai man uji U-mann whitney untuk mengetahui adanya perbedaan
preferensi konsumen dalam mengkonsumsi Roti Tawar dengan Roti Gandum.

Variabel Indikator Item Angket


Roti Tawar & Roti Faktor – Faktor 1-3
Gandum Jumlah paling diminati

9
BAB VI
PEMBAHASAN MASALAH

4.1 Pembahasan Masalah I


Berdasarkan penelitian yang dilakukan dengan metode kuantitatif dengan pengambilan
data menggunakan kuisioner, terdapat kesimpulan hasil. Bahwasanya konsumen lebih banyak
menkonsumsi roti gandum di bandingkan dengan roti tawar. Walaupun, hasil nya tidak
berbanding jauh. Yaitu, antara (969) roti tawar, dan (1013) roti gandum.

4.2 Pembahasan Masalah II


Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperolehnya skor Roti Gandum yang lebih
banyak dibandingkan Roti Tawar. Mungkn karena faktor faktor rasa, bentuk, dan harga yang
membuat konsumen lebih memilih roti tawar menjadi roti terbanyak yang dikonsumsi
berdasarkan kuisioner.

Dari hasil kuisioner yang diperoleh dari metode kuantitatif, roti tawar menghasilkan
skor = (969) dari semua jumlah responden yang ditambahkan. Dan roti gandum menghasilkan
skor = (1013) dari semua jumlah responden yang ditambahkan. Jelas dengan penelitian
tersebut, terdapat perbandingan yang terbukti menghasilkan angka dari pengambilan data
menggunakan kuisioner.

10
BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Dari hasil pembahasan I dan II, bahwa konsumen lebih banyak mengonsumsi roti
gandum dibandingkan roti tawar. Karena adanya faktor faktor yang mmpengaruhi minat beli
konsumen. Yaitu dengan faktor harga, rasa dan bentuk. Mungkin roti gandum mempunyai
harga yang lebih murah dibandingkan harga roti tawar. Dan juga mungkin dari mulai bentuk,
lebih menarik. Sehingga konsumen lebih memilih mengkonsumsi roti gandum. Dan dari faktor
rasa, mungkin konsumen lebih memilih roti gandum karena rasa yang bervariasi, macam –
macanya rasa yang menarik hati para konsumen. Dan istimewanya roti gandum, dapat juga
diisi daging, sayur, coklat, dll. Itulah faktor yang memperkuat minat konsumen untuk memilih
roti gandum untuk dikonsumsi.

3.2 Saran
Dalam penulisan makalah ini,penulis menyadari masih banyak kekurangan dan
kesalahan,untuk itu diharapkan kritik dan saran dari para pembaca sekalian.

11
Daftar Pustaka

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

12
Lampiran

Kuisoner Preferensi Konsumen Terhadap Pemilihan Roti Tawar dengan


Roti Gandum untuk Mahasiswa universitas Padjadjaran

A. Karakteristik responden
 Jenis kelamin :
a. Laki-laki
b. Perempuan
 Usia : tahun
 Angkatan :

B. Preferensi mengkonsumsi pada roti tawar

Jawaban
Pertanyaan
SS S TS STS
Saya mengkonsumsi roti tawar karena Rasanya
Saya mengkonsumsi roti tawar karena Harganya
Saya mengkonsumsi roti tawar karena Bentuknya
Saya mengkonsumsi roti tawar karena kemasanya menarik
Saya mengkonsumsi roti tawar karena praktis
Saya mengkonsumsi roti tawar karena dapat di variasikan
Saya mengkonsumsi roti tawar karena pengganti nasi
Saya mengkonsumsi roti tawar karena kaya gizi

13
C. Preferensi mengkonsumsi pada roti gandum

Jawaban
Pertanyaan
SS S TS STS
Saya mengkonsumsi roti gandum karena Rasanya
Saya mengkonsumsi roti gandum karena Harganya
Saya mengkonsumsi roti gandum karena Bentuknya
Saya mengkonsumsi roti gandum karena kemasanya
menarik
Saya mengkonsumsi roti gandum karena praktis
Saya mengkonsumsi roti gandum karena dapat di
variasikan
Saya mengkonsumsi roti gandum karena pengganti nasi
Saya mengkonsumsi roti gandum karena kaya gizi

14

Anda mungkin juga menyukai